Connect With Us

Puluhan Ruko di Pasar Sentiong Balaraja Tangerang Terbakar

Achmad Irfan Fauzi | Sabtu, 24 September 2022 | 08:09

Petugas sedang melakukan pemadaman terbakarnya Pasar Sentiong, Balaraja, Kabupaten Tangerang, Sabtu, 24 September 2022. (BPBD Kabupaten Tangerang / @TangerangNews.com)

TANGERANGNEWS.com-Pasar Tradisional Sentiong di Balaraja, Kabupaten Tangerang, terbakar.

Peristiwa itu terjadi pada Sabtu, 24 September 2022 sekitar pukul 05.30 WIB.

Puluhan petugas pemadam kebakaran pun dikerahkan.

"Pukul 05.55 WIB situasi dalam pemadaman," ungkap Abdul Munir, Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Tangerang.

Adapun objek yang terbakar adalah rumah toko (ruko).

"Ada 22 ruko yang terbakar," katanya.

Hingga kini petugas masih berupaya melakukan pemadaman.

Belum diketahui apakah terdapat korban atau tidak. 


Begitu juga dengan taksiran kerugian yang belum diketahui.

"Informasi awal bermula dari salah satu toko sembako korsleting listrik," jelasnya.

BANTEN
Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Kamis, 21 November 2024 | 20:03

Pengacara Tb Chaeri Wardana alias Wawan, Sukatma angkat bicara terkait terkait pemanggilan kliennya oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten atas kasus dugaan korupsi pembangunan sport center.

TEKNO
Catat Meter Listrik Mandiri, Simak Cara Pakai Fitur SwaCam di Aplikasi PLN Mobile

Catat Meter Listrik Mandiri, Simak Cara Pakai Fitur SwaCam di Aplikasi PLN Mobile

Jumat, 22 November 2024 | 09:44

PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Banten memperkenalkan fitur bernama SwaCam di aplikasi PLN Mobile.

TANGSEL
Puluhan Truk Langgar Jam Operasional Ditilang di Tangsel

Puluhan Truk Langgar Jam Operasional Ditilang di Tangsel

Kamis, 21 November 2024 | 16:21

Dinas Perhubungan (Dishub) Tangerang Selatan (Tangsel) menilang puluhan unit truk tambang dan barang yang melanggar izin jam operasional di daerah tersebut, Kamis 22 November 2024.

HIBURAN
Kenapa Kucing Suka Tidur di Alat Elektronik? Ini Alasannya

Kenapa Kucing Suka Tidur di Alat Elektronik? Ini Alasannya

Jumat, 22 November 2024 | 10:42

Bagi para pemilik kucing, pemandangan kucing yang tidur atau duduk di atas alat elektronik seperti laptop atau komputer tentu sudah sangat familiar.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill