Connect With Us

Senggol Truk saat Nyalip, Pemotor Wanita Tewas Hantam Aspal di Jalan Raya Mauk Tangerang

Dimas Wisnu Saputra | Kamis, 27 Oktober 2022 | 00:34

Polisi melakukan olah TKP kecelakaan yang menyebabkan pemotor tewas di Jalan Raya Mauk-Sepatan Km 14, Desa Kosambi, Kecamatan Sukadiri, Kabupaten Tangerang, Rabu 26 Oktober 2022. (@TangerangNews / Dimas Wisnu Saputra)

TANGERANGNEWS.com-Pemotor wanita berinisial E, 39, tewas setelah gagal menyalip truk di Jalan Raya Mauk-Sepatan Km 14, Desa Kosambi, Kecamatan Sukadiri, Kabupaten Tangerang, Rabu 26 Oktober 2022.

Berdasarkan informasi, peristiwa itu terjadi pada pukul 07.00 WIB. Ketika itu, korban melaju dengan sepeda motor Honda Beat nopol B-3649-CMC dari arah Sepatan menuju Mauk.

Saat melintas di lokasi kejadian, korban diduga hendak mendahului truk yang berada di depannya. Korban menyalip dari sebelah kiri, sementara ruang gerak diduga sempit hingga terjadi senggolan.

Akibatnya korban pun terjatuh. Sedangkan truk yang belum teridentifikasi itu tetap melaju meninggalkan lokasi. Korban yang mengalami luka sempat dilarikan ke RSUD Pakuhaji, Kabupaten Tangerang, namun meninggal dunia.

NASIONAL
Di Ajang Electricity Connect 2024, PLN Tebarkan Semangat Kolaborasi untuk Transisi Energi 

Di Ajang Electricity Connect 2024, PLN Tebarkan Semangat Kolaborasi untuk Transisi Energi 

Kamis, 21 November 2024 | 20:05

PT PLN (Persero) terus memperkuat kolaborasi global untuk mendukung transisi energi di Indonesia. Langkah ini terlihat pada pembukaan Electricity Connect 2024, konferensi dan pameran ketenagalistrikan terbesar se-Asia Tenggara

BANTEN
Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Kamis, 21 November 2024 | 20:03

Pengacara Tb Chaeri Wardana alias Wawan, Sukatma angkat bicara terkait terkait pemanggilan kliennya oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten atas kasus dugaan korupsi pembangunan sport center.

MANCANEGARA
Kembali ke Gedung Putih, Donald Trump Terpilih Jadi Presiden Amerika Serikat ke-47

Kembali ke Gedung Putih, Donald Trump Terpilih Jadi Presiden Amerika Serikat ke-47

Kamis, 7 November 2024 | 09:27

Donald Trump resmi kembali ke Gedung Putih setelah terpilih sebagai Presiden Amerika Serikat ke-47. Kemenangan ini diumumkan oleh kantor berita The Associated Press pada Rabu dini hari waktu setempat.

AYO! TANGERANG CERDAS
Belum Banyak yang Tahu, Dua Kegiatan Ini Bikin Anak Jadi Cerdas

Belum Banyak yang Tahu, Dua Kegiatan Ini Bikin Anak Jadi Cerdas

Senin, 11 November 2024 | 15:03

Baru-baru ini, Penelitian dari para ahli saraf di Universitas Eastern Finlandia mengungkapkan pentingnya dua aktivitas yang dapat mengoptimalkan kecerdasan anak.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill