Connect With Us

Waspada, 6 Kecamatan di Kabupaten Tangerang Ini Rawan Banjir

Dimas Wisnu Saputra | Minggu, 5 November 2023 | 20:58

Banjir di Kampung Cirumpak, Desa Tanjung Burung, Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang, Kamis 2 Maret 2023. (@TangerangNews / Dimas Wisnu Saputra)

TANGERANGNEWS.com-Wilayah Kabupaten Tangerang telah masuk musim hujan. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) setempat pun siaga tinggi dalam menanggulangi bencana.

Kepala BPBD Kabupaten Tangerang Ujat Sudrajat mengatakan terdapat beberapa kecamatan di Kabupaten Tangerang menjadi perhatian tinggi pihaknya, karena memiliki kerawanan dalam bencana banjir.

WIlayah tersebut tersebut yakni Kecamatan Pasar Kemis di Desa Gelan Jaya, Teluk Naga, Kosambi, Tigaraksa, Curug dan Kresek.

"Sekitar 6 kecamatan yang rawan banjir di kita. Tetap siaga tinggi," paparnya, Minggu, 5 November 2033.

Dirinya pun mengimbau kepada masyarakat Kabupaten Tangerang, khususnya tinggal di tempat rawan banjir tersebut agar selalu waspada dalam kondisi apapun.

"Sudah mulai musim hujan, jadi tetap waspada," tandas Ujat.

PROPERTI
Klaster Louise, Hunian Bernuansa Resort di Gading Serpong Seharga Mulai Rp3,6 Miliar

Klaster Louise, Hunian Bernuansa Resort di Gading Serpong Seharga Mulai Rp3,6 Miliar

Rabu, 16 Oktober 2024 | 19:04

Summarecon Serpong kembali menghadirkan produk hunian terbaru bernama Klaster Louise di District Melody, Gading Serpong, Tangerang pada bulan Oktober 2024 ini.

BANDARA
API Lakukan FOD Walk Sterilkan Area Pesawat di Bandara Soekarno-Hatta dari Benda Asing

API Lakukan FOD Walk Sterilkan Area Pesawat di Bandara Soekarno-Hatta dari Benda Asing

Rabu, 16 Oktober 2024 | 20:23

PT Angkasa Pura Indonesia (API) Bandara Internasional Soekarno-Hatta bersama PT JAS Aero Engineering Services (JAE) menyelenggarakan kegiatan Foreign Object Damage (FOD) Walk di Terminal 3

KOTA TANGERANG
Anak Kecanduan Gadget? Coba 5 Tips Pola Asuh Ini

Anak Kecanduan Gadget? Coba 5 Tips Pola Asuh Ini

Jumat, 18 Oktober 2024 | 07:32

Survei Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan sebanyak 33,44 persen anak usia dini di Indonesia sudah terbiasa bermain gadget.

SPORT
Prediksi Skor Persita vs Bali United Liga 1 2024/2025, Laga Kandang Rasa Tandang

Prediksi Skor Persita vs Bali United Liga 1 2024/2025, Laga Kandang Rasa Tandang

Jumat, 18 Oktober 2024 | 08:07

Persita Tangerang akan menghadapi Bali United di pekan ke-8 BRI Liga 1 2024/2025, pada Minggu, 20 Oktober 2024, malam.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill