Connect With Us

Gerindra Bisa Ditolak Jika Diajukan Lagi

| Sabtu, 8 Juni 2013 | 16:17

Syafril Elain (tangerangnews / dens)

TANGERANG-KPU Kota Tangerang menegaskan bagi bakal calon (balon) wali kota dan wakil wali kota Tangerang yang mendaftar diharapkan juga membawa ketua dan sekretaris partai politik yang akan mengusungnya.

 Hal itu dikatakan Syafril Elain menjawab pertanyaan wartawan jika sampai Sekda Kota Tangerang Harry Mulya Zein (HMZ) membawa rekomendasi dari  Partai Gerindra.  

“Kita menerima pendaftaran  bakal pasangan calon wali kota dan wakil wali kota yang diajukan parpol atau gabungan yang ditandatangi ketua dan sekretaris. Jadi harus datang ketua dan sekretarisnya , saya tidak bicara partai apa, itu berlaku buat partai apa saja,” terangnya, Sabtu (8/6).

Menurut Syafril hal itu adalah aturan yang tertuang dalam Undang-undang No.32/2004 tentang Pemerintah Daerah. “Disitu disebutkan, setiap peserta begitu. Kita sifatnya menunggu, kalau memenuhi syarat kita terima. Kalau tidak ya, tidak kita terima,” terangnya.

Diketahui sebelumnya, pasangan Arief R Wismansyah-Sachrudin sudah lebih dulu mendaftarkan Partai Gerindra ke KPU Kota Tangerang dengan diantar Ketua DPC Partai Gerindra Kota Tangerang Nurhadi bersama Sekretarisnya Turidi.  (DRA)

TOKOH
Profil Marselino Ferdinan Si Pencetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Profil Marselino Ferdinan Si Pencetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Rabu, 20 November 2024 | 10:35

Sosok pemain muda Marselino Ferdinan menjadi sorotan setelah mencetak dua gol kemenangan bagi Timnas Indonesia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Arab Saudi pada 19 November 2024, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

SPORT
Prediksi Skor Barito Putera vs Persita BRI Liga 1 2024/2025, Ambisi Pendekar Cisadane Akhiri Kutukan

Prediksi Skor Barito Putera vs Persita BRI Liga 1 2024/2025, Ambisi Pendekar Cisadane Akhiri Kutukan

Jumat, 22 November 2024 | 12:28

Pekan ke-11 lanjutan BRI Liga 1 2024/2025 akan mempertemukan Barito Putera melawan Persita Tangerang di Stadion Sultan Agung, Bantul, pada Sabtu, 23 November 2024.

HIBURAN
Kenapa Kucing Suka Tidur di Alat Elektronik? Ini Alasannya

Kenapa Kucing Suka Tidur di Alat Elektronik? Ini Alasannya

Jumat, 22 November 2024 | 10:42

Bagi para pemilik kucing, pemandangan kucing yang tidur atau duduk di atas alat elektronik seperti laptop atau komputer tentu sudah sangat familiar.

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill