Connect With Us

Kota Tangerang Kembali Raih Adipura Kencana

Rangga Agung Zuliansyah | Rabu, 4 Juni 2014 | 19:37

Arief R Wismansyah (ARW) (Rangga A Zuliansyah / TangerangNews)

 
 
TANGERANG-Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang kembali meraih Adipura Kencana. Dengan begitu, Kota Tangerang telah meraih Adipura keempat kalinya, yakni sejak 2010, 2011, 2012 dan 2014.        
 
Kepala Bagian Humas & Protokol Kota Tangerang  Sugihharto Achmad Bagdja membenarkan hal tersebut.  Namun, menurutnya piala Adipura itu baru akan diberikan pada esok hari kepada Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah dan Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin.
 
“Benar, tapi besok baru diserahkannya,” ujarnya, Rabu (4/6).  
   
Dia mengatakan, Pemkot Tangerang  mengucapkan terima kasih kepada seluruh masyarakat  Kota Tangerang.
 
“Masyarakat yang telah menciptakan lingkungan yang bersih indah dan nyaman sehingga dapat mempertahankan Piala adipura kencana,” ujarnya.
 
Sementara itu, seluruh SKPD di Kota Tangerang dipastikan esok hari akan ikut merayakan keberhasilan tersebut.
 

OPINI
Ramadan Bulan Ampunan, Utang Pinjol Malah Bertebaran

Ramadan Bulan Ampunan, Utang Pinjol Malah Bertebaran

Rabu, 20 Maret 2024 | 15:57

Ramadan adalah bulan suci yang identik dengan ampunan dan bulan penuh ketakwaan. Namun, nyatanya hal ini tidak menjadikan pelaku kemaksiatan berkurang. Salah satu kemaksiatan yang semakin marak adalah pinjaman online atau pinjol.

TOKOH
Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Kamis, 22 Februari 2024 | 15:37

Praja Muda Karana atau Pramuka merupakan gerakan kepanduan paling populer yang dicetuskan oleh Baden Powell.

MANCANEGARA
Sering Dianggap Negara Terjorok, Ini 22 Fakta Unik India

Sering Dianggap Negara Terjorok, Ini 22 Fakta Unik India

Rabu, 20 Maret 2024 | 13:33

India merupakan negara yang terletak di Asia Selatan dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia menggeser posisi Tiongkok.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill