Connect With Us

Riset Sampah, Wakil Wali Kota Tangerang Terbang ke Surabaya

Denny Bagus Irawan | Rabu, 10 September 2014 | 17:09

ARW dan Sachrudin saat gelar Open House Lebaran tahun 2014 (Rangga A Zuliansyah / TangerangNews)

 
TANGERANG-Persoalan sampah di Kota Tangerang  yang hingga kini masih belum terselesaikan membuat  Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin terbang ke Surabaya . Hal itu bertujuan untuk melihat pola penanganan sampah di kota yang dipimpin oleh Tri Rismaharani.

“Ya memang kenyataannya di sana sudah bagus, kita juga sudah bagus. Tetapi jika dibandingkan  dengan kota lain,  kita juga sudah baik,” kata Sachrudin yang terbang ke Surabaya sore ini.

Menurut Sachrudin, Kota Tangerang ingin meniru pola di Surabaya yang konon tingkat kepedulian masyarakatnya tinggi akan persampahan. “Semangatnya membangun sama-sama. Kita mau riset ke sana. Kita bisa saja-sama-sama baik,  tapi pola yang berbeda,” tuturnya.  

Menurut Sachrudin, di Kota Tangerang juga sudah ada berbagai macam kelompok masyarakat yang tingkat keperdulian masyarakatnya tinggi. “Di sini sudah ada Hompimpa, Forum  Peduli Kompos dan  Forum Kota Tangerang Sehat. Ini nantinya berujung pada keuntungan untuk masyarakat,” katanya.
 
Seperti hal-nya Bank Sampah.  Agenda besarnya, seperti Bank Sampah  yang ada di Kunciran Indah. “Sangat signifikan pengurangan sampah yang ada di TPA, karena di TPS sampah sudah berkurang jauh. Ini yang harus terus kita sosialisasikan,” terangnya.
 
TANGSEL
Buang Sampah Sembarangan, 48 Warga Tangsel Dihukum Sapu Jalan

Buang Sampah Sembarangan, 48 Warga Tangsel Dihukum Sapu Jalan

Minggu, 18 Januari 2026 | 20:15

Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) terus memperketat pengawasan terhadap pelaku pembuangan sampah sembarangan.

NASIONAL
Ini Bacaan Doa Mustajab di Malam 27 Rajab Isra Mi'raj 

Ini Bacaan Doa Mustajab di Malam 27 Rajab Isra Mi'raj 

Jumat, 16 Januari 2026 | 12:36

Di antara amalan yang dianjurkan pada bukan Rajab, khususnya bertepatan dengan peringatan Isra Mi’raj, adalah memperbanyak doa dan munajat kepada Allah SWT.

KAB. TANGERANG
Tagih Uang Jual Rumah, Anak Angkat Habisi Ibu dengan Balok dan Hebel di Sepatan Tangerang

Tagih Uang Jual Rumah, Anak Angkat Habisi Ibu dengan Balok dan Hebel di Sepatan Tangerang

Minggu, 18 Januari 2026 | 23:42

Tragedi memilukan mengguncang warga Gang Mushala, Kampung Kelor, Sepatan Timur, Kabupaten Tangerang.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill