Connect With Us

Pura-pura bertamu modus baru pencuri rumah kosong di Tangerang

Maryoto | Selasa, 18 Agustus 2015 | 18:28

Para pelaku pencurian rumah kosong di Cipondoh, Kota Tangerang. (Maryoto / Tangerangnews)

 

TANGERANG-Kelompok pencuri rumah kosong (rumsong) dan penadah barang curian digulung aparat Buser Polsek Cipondoh, Kota Tangerang.  Menurut Kapolsek Cipondoh Kompol Maryanto yang didampingi Kanit Reskrim IPTU Ruri Hadi, para tersangka pencuri yang diringkus antara lain berinisial BAN,51, FRAN,42 dan AND,42, ketiganya diringkus saat dugem disalah satu diskotek di wilayah Jakarta Barat.  Sementara seorang penadah berinisial GUS juga diringkus petugas.  Sedangkan tersangka Y masih diburu polisi. 

 

Pencurian terjadi 11 Agustus lalu,  di rumah korban bernama M Dias, yang terletak di Jalan Pulo Petir,  Cipondoh, Kota Tangerang. “ Modus Tersangka dengan berpura-pura bertamu di rumah korban.  Namun, jika  rumah itu dalam keadaan kosong penghuninya, pelaku membongkar pintu rumah dan menjarah barang berharga,” terang Kapolsek.

 

  Tersangka mencuri perhiasan seberat 80 gram, uang dolar amerika 450, enam  ponsel, sebuah laptop, uang rupiah Rp17 juta dengan total kerugian Rp70 juta. “Pelaku merupakan kelompok Palembang,” tuntasnya.

TEKNO
Catat Meter Listrik Mandiri, Simak Cara Pakai Fitur SwaCam di Aplikasi PLN Mobile

Catat Meter Listrik Mandiri, Simak Cara Pakai Fitur SwaCam di Aplikasi PLN Mobile

Jumat, 22 November 2024 | 09:44

PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Banten memperkenalkan fitur bernama SwaCam di aplikasi PLN Mobile.

AYO! TANGERANG CERDAS
Belum Banyak yang Tahu, Dua Kegiatan Ini Bikin Anak Jadi Cerdas

Belum Banyak yang Tahu, Dua Kegiatan Ini Bikin Anak Jadi Cerdas

Senin, 11 November 2024 | 15:03

Baru-baru ini, Penelitian dari para ahli saraf di Universitas Eastern Finlandia mengungkapkan pentingnya dua aktivitas yang dapat mengoptimalkan kecerdasan anak.

BANTEN
Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Kamis, 21 November 2024 | 20:03

Pengacara Tb Chaeri Wardana alias Wawan, Sukatma angkat bicara terkait terkait pemanggilan kliennya oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten atas kasus dugaan korupsi pembangunan sport center.

KOTA TANGERANG
BRI Joglo Berbagi Kebahagiaan, 10 Ribu Paket Sembako Dibagikan ke Warga Kota Tangerang

BRI Joglo Berbagi Kebahagiaan, 10 Ribu Paket Sembako Dibagikan ke Warga Kota Tangerang

Jumat, 22 November 2024 | 12:05

BRI melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) menyalurkan bantuan 10 ribu paket sembako kepada warga di lima kecamatan di Kota Tangerang. Penyerahan simbolis berlangsung di Sekolah Daarul Falah,l

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill