Connect With Us

PDAM Kota & Kabupaten Tangerang Akui Produksi Air berangsur normal

Denny Bagus Irawan | Rabu, 19 Agustus 2015 | 16:03

Penyulingan Air bersih di PDAM Tirta Benteng Kota Tangerang. Warga Neglasari sangat membutuhkan air bersih. (tangerangnews / rangga)


TANGERANG-Kepala Pintu Air 10 Sumarto mengakui pihaknya masih harus menguji coba fungsi stop block di pintu nomor lima dan enam yang baru saja selesai diperbaiki. 

 

Uji coba dilakukan untuk mengetahui seberapa jauh ketahanan stop block disetiap pintu, sehingga bisa dipastikan pintu air dapat berfungs normal. "Terus kita uji coba, " katanya.


Sedangkan dua perusahaan air minum di Tangerang, yakni PDAM Tirta Benteng Kota Tangerang dan PDAM Tirte Kerta Rahardja Kabupaten Tangerang mengakui pihaknya sudah mulai memproduksi air secara bertahap.

"Debit air sungai bertambah, produksi air kami mulai berangsur normal," terang Direktur PDAM Tirta Kerta Rahardja, Kabupaten Tangerang Rusdy Machmud.   Sedangkan Direktur PDAM Tirta Benteng Kota Tangerang, Suyanto juga mengakui hal yang sama. "Sudah mulai normal," singkatnya.

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

WISATA
Pengunjung Ini Kaget Bayar Karcis Parkir Rp75 Ribu di Pantai Anyer Serang Banten

Pengunjung Ini Kaget Bayar Karcis Parkir Rp75 Ribu di Pantai Anyer Serang Banten

Kamis, 21 November 2024 | 07:57

Seorang pengunjung terkejut saat harus membayar karcis parkir sebesar Rp75 ribu ketika tengah berwisata di objek wisata pantai di Serang, Banten.

BISNIS
Media Asing Singgung Kebijakan Indonesia Blokir Aplikasi Temu

Media Asing Singgung Kebijakan Indonesia Blokir Aplikasi Temu

Rabu, 20 November 2024 | 09:49

Kehadiran aplikasi Temu marketplace asal China kian menjadi sorotan banyak pihak. Baru-baru ini, media asing menyinggung kebijakan pemerintah Indonesia yang memutuskan untuk memblokir aplikasi tersebut.

TANGSEL
Jelang HUT ke-16 Tangsel, BPBD Siaga Antisipasi Bencana

Jelang HUT ke-16 Tangsel, BPBD Siaga Antisipasi Bencana

Jumat, 22 November 2024 | 15:45

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) memperkuat kesiapsiagaan bencana menjelang perayaan HUT ke-16 Kota Tangsel hingga Tahun Baru 2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill