Connect With Us

Cegah Mati Lampu, Sekolah Pelaksana UN Online Koordinasi Dengan PLN

Rangga Agung Zuliansyah | Kamis, 31 Maret 2016 | 16:38

Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah saat uji coba UN Online di SMA Negeri 1 Tangerang (Rangga A Zulianzyah / TangerangNews)

TANGERANG-Berbagai persiapan dilakukan pihak sekolah dalam rangka melaksankan Ujian Nasional (UN) 2016. Tidak mempersiapkan pengetahuan dan mental siswa, tapi juga kesiapan fasilitas untuk mencegah kesalahan teknis yang bisa saja terjadi.

 

Sebanyak 10 sekolah tingkat SMA yang melaksanakan UN dengan sistem online berkoordinasi dengan PLN agar tidak terjadi listrik padam saat ujian berlangsung.

 

“Masalah listrik ini kita percayakan kepada PLN, karena kita tidak punya alat untuk memback up listrik. Kita sudah kirim surat ke PLN dan mereka sudah melakukan pengecekan ke sekolah untuk memastikan tidak ada masalah dengan listrik. Jadi dipastikan tidak terjadi mati lampu,” ujar Kepala Sekolah SMAN 1 Kota Tangerang Tatang Sutardy, Kamis (3/31/2016).

 

Tatang menambahkan, pihaknya juga telah menyiapkan fasilitas laboratorium komputer dengan spesifikasi yang sesuai standar. Ada tiga ruangan dengan total 90 komputer yang akan digunakan 238 peserta UN Online di SMAN 1 Kota Tangerang.

 

“Kita juga sudah lakukan simulasi sebanyak tiga kali. Para murid sudah bisa dan lancar menggunakannya,” katanya.

KAB. TANGERANG
Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini

Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini

Kamis, 21 November 2024 | 19:52

Ratusan warga Desa Buaranjati, Kecamatan Sukadiri, berbondong-bondong untuk menyampaikan aspirasinya kepada calon Wakil Bupati Tangerang nomor urut 02, Intan Nurul Hikmah, pada Kamis, 21 November 2024.

BANDARA
InJourney Airports Gandeng AirNav Indonesia Minimalkan Delay Penerbangan

InJourney Airports Gandeng AirNav Indonesia Minimalkan Delay Penerbangan

Kamis, 21 November 2024 | 19:29

PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) tengah menjalankan transformasi operasional dan pelayanan di 37 bandara.

BANTEN
Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Kamis, 21 November 2024 | 20:03

Pengacara Tb Chaeri Wardana alias Wawan, Sukatma angkat bicara terkait terkait pemanggilan kliennya oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten atas kasus dugaan korupsi pembangunan sport center.

NASIONAL
Di Ajang Electricity Connect 2024, PLN Tebarkan Semangat Kolaborasi untuk Transisi Energi 

Di Ajang Electricity Connect 2024, PLN Tebarkan Semangat Kolaborasi untuk Transisi Energi 

Kamis, 21 November 2024 | 20:05

PT PLN (Persero) terus memperkuat kolaborasi global untuk mendukung transisi energi di Indonesia. Langkah ini terlihat pada pembukaan Electricity Connect 2024, konferensi dan pameran ketenagalistrikan terbesar se-Asia Tenggara

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill