Connect With Us

Rebutan Penumpang, Sopir Angkot di Tangerang Tewas

Denny Bagus Irawan | Senin, 17 Oktober 2016 | 14:00

Ilustrasi angkot. (@TangerangNews.com 2016 / Raden Bagus Irawan)


TANGERANGNews.com
-Andi Julian,28, seorang sopir angkutan kota (Angkot) 01 Jurusan Pasar Anyar-Jatake tewas setelah ditusuk rekan seprofesinya karena rebutan penumpang.  Peristiwa tersebut terjadi di Jalan Daan Mogot, tepat samping Robinson, Kota Tangerang, Senin (17/10/2016).

Andi bernasib naas karena setelah tusukan rekannya menghabiskan darah yang cukup banyak. Kapolsek Tangerang Kompol Effendi mengatakan, pemuda berusia 28 tahun itu Sebelum meregang nyawa, korban sempat berkelahi dengan pelaku.

"Korban meninggal karena ditusuk menggunakan senjata tajam. Diduga gara - gara perebutan penumpang," ujar Kapolsek.

Andi kalah saat berkelahi dengan tersangka. Ia tersungkur dengan luka tusuk dan badannya penuh darah.Korban sempat dibawa ke RSUD Tangerang guna mendapat pertolongan.” Namun karena luka serius dibagian dada nyawa korban tidak bisa diselamatkan," ucapnya.

BISNIS
Media Asing Singgung Kebijakan Indonesia Blokir Aplikasi Temu

Media Asing Singgung Kebijakan Indonesia Blokir Aplikasi Temu

Rabu, 20 November 2024 | 09:49

Kehadiran aplikasi Temu marketplace asal China kian menjadi sorotan banyak pihak. Baru-baru ini, media asing menyinggung kebijakan pemerintah Indonesia yang memutuskan untuk memblokir aplikasi tersebut.

HIBURAN
Kenapa Kucing Suka Tidur di Alat Elektronik? Ini Alasannya

Kenapa Kucing Suka Tidur di Alat Elektronik? Ini Alasannya

Jumat, 22 November 2024 | 10:42

Bagi para pemilik kucing, pemandangan kucing yang tidur atau duduk di atas alat elektronik seperti laptop atau komputer tentu sudah sangat familiar.

OPINI
Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Senin, 18 November 2024 | 14:36

Tidak bisa dimungkiri, dalam sistem kapitalisme sumber pemasukan utama negara didapatkan dari pajak. Maka tidak heran jika akhirnya berbagai cara dilakukan demi menertibkan rakyat dalam membayar pajak

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill