Connect With Us

Wali Kota Tangerang Harap Wahidin Halim Lebih Perhatikan Kota Tangerang

Rangga Agung Zuliansyah | Minggu, 14 Mei 2017 | 17:30

Wali Kota Tangerang Arief R Wismanyah saat rapat koordinasi dengan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono, di Ruang Rapat Kementerian PUPR, Jalan Pattimura, Jakarta Selatan, Jumat (12/14/2017) lalu. (@TangerangNews2017 / Rangga A Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Pasca dilantiknya Wahidin Halim sebagai Gubernur Banten, Wali Kota Tangerang Arief R Wismanyah berharap agar Gubernur baru mampu mengkoordinasikan dan memberdayakan potensi kabupaten dan kota yang ada di Banten.

Apalagi, menurut Arief, Wahidin merupakan warga Kota Tangerang sehingga harus lebih tahu kebutuhan pembangunan di kota  tersebut.

"WH  sebagai warga Kota Tangerang harus lebih memperhatikan kebutuhan pembangunan yang perlu didukung oleh Provinsi Banten. Sehingga masalah infrastruktur Banten yang ada di Kota Tangerang bisa tertangani dengan baik, agar masyarakat lebih sejahtera ke depannya,” katanya, usai rapat koordinasi dengan Kemen-PUPR, di Jakarta, Jumat (12/14/2017).

 

Arief pun mengucapkan, selamat kepada Wahidin Halim yang akhirnya telah menjabat sebagai Gubernur Banten dan akan mulai bekerja besok.

"Selamat bekerja, semoga Banten dan Kota Tangerang akan semakin maju dan sejahtera masyarakatnya," katanya.

KOTA TANGERANG
Polisi Sita 1.065 Butir Obat Keras Siap Edar dari Penghuni Kontrakan di Jatiuwung

Polisi Sita 1.065 Butir Obat Keras Siap Edar dari Penghuni Kontrakan di Jatiuwung

Jumat, 28 November 2025 | 13:44

Unit Reskrim Polsek Jatiuwung berhasil mengungkap peredaran obat keras daftar G di wilayah Jatiuwung, Kota Tangerang.

WISATA
Sambut Malam Tahun Baru 2026, Atria Hotel Gading Serpong Hadirkan Perayaan Bertema Galactic Countdown

Sambut Malam Tahun Baru 2026, Atria Hotel Gading Serpong Hadirkan Perayaan Bertema Galactic Countdown

Sabtu, 22 November 2025 | 18:24

Dalam rangka merayakan malam pergantian tahun, Atria Hotel Gading Serpong Tangerang menghadirkan paket khusus bertema Galactic Countdown 2026.

PROPERTI
Catat Penjualan Positif Sepanjang Tahun, ModernCikande Raih Penghargaan PIA 2025 dan 

Catat Penjualan Positif Sepanjang Tahun, ModernCikande Raih Penghargaan PIA 2025 dan 

Rabu, 26 November 2025 | 14:52

Kawasan industri ModernCikande Industrial Estate (MCIE) l dinobatkan sebagai peraih penghargaan Properti Indonesia Award 2025 untuk kategori Property Development – Industrial Estate Development

TOKOH
Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Sabtu, 8 November 2025 | 20:22

Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar meninggal dunia pada Sabtu, 8 November 2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill