Connect With Us

BMKG Prediksi Cuaca di Tangerang Siang Ini Hujan

Achmad Irfan Fauzi | Kamis, 2 Januari 2020 | 13:02

Ilustrasi Hujan. (Istimewa / Istimewa)

 

TANGERANGNEWS.com-BBMKG Tangerang memprediksi cuaca hari ini di Tangerang dan sekitarnya hujan sedang, Kamis (2/1/2020).

Kabid Data dan Informasi BBMKG wilayah II Tangerang Sutiyono mengatakan hujan sedang terjadi pada siang hari ini di sejumlah titik Tangerang seperti di kawasan Balaraja, Pasar Kemis, dan Pondok Aren. 

"Sementara hujan ringan diprakirakan terjadi di Curug, Tigaraksa, Batuceper, Tangerang, Ciputat, Ciputat Timur, Pamulang, Serpong, Serpong Utara, dan Setu," ucapnya kepada TangerangNews.com.

Prakiraan cuaca ini terakhir diperbarui pada pukul 05.30 WIB. Ia juga menyebut suhu udara mencapai 23- 32 derajat celcius.

Sedangkan kelembaban udara 60 – 95 persen dan pergerakan angin dari arah Barat hingga Utara dengan kecepatan 05 – 20 km per jam. 

"Waspada potensi angin kencang di wilayah Kabupaten Tangerang, Lebak dan Pandeglang bagian selatan," paparnya.(RAZ/HRU)

BISNIS
Perkuat Jaringan Layanan, WOM Finance KC Tigaraksa Pindah ke Lokasi Strategis di Cikupa

Perkuat Jaringan Layanan, WOM Finance KC Tigaraksa Pindah ke Lokasi Strategis di Cikupa

Kamis, 22 Januari 2026 | 15:01

PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOM Finance) resmi mengumumkan perpindahan Kantor Cabang (KC) Tangerang 4 Tigaraksa ke lokasi baru yang lebih strategis, demi memberikan pelayanan yang lebih prima dan nyaman bagi nasabah.

TANGSEL
Buntut Guru Lecehkan Siswa, Seluruh PAUD hingga SMP di Tangsel Bakal Dipasang CCTV

Buntut Guru Lecehkan Siswa, Seluruh PAUD hingga SMP di Tangsel Bakal Dipasang CCTV

Kamis, 22 Januari 2026 | 20:09

Geram atas kasus pelecehan seksual yang menimpa puluhan siswa di SDN Rawabuntu 01 Serpong, Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie, langsung mengambil langkah tegas.

TEKNO
Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Selasa, 20 Januari 2026 | 16:13

Kasus saldo kripto yang mendadak terkuras tanpa disadari semakin sering terjadi. Salah satu penyebab yang kini banyak digunakan penipu adalah wallet drainer, alat berbahaya yang mampu menguras aset kripto hanya lewat satu persetujuan transaksi.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill