Connect With Us

Sepekan Tak Diangkut, Sampah di Jalan PLN Tangerang Berserakan

Achmad Irfan Fauzi | Rabu, 7 Oktober 2020 | 15:30

Tumpukan sampah domestik warga berserakan hampir di sepanjang Jalan PLN, Cikokol, Kota Tangerang, Rabu (7/10/2020). (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com–Sampah domestik warga  berserakan hampir di sepanjang Jalan PLN, Cikokol, Kota Tangerang. Pemicu hal tersebut, sudah sepekan tidak diangkut petugas. Kondisi tersebut dikeluhkan Milki Aprisal, warga setempat, Rabu (7/10/2020).

"Ya, sudah sepekan enggak diangkut-angkut. Kondisinya sekarang gini, sangat tidak layak," ujarnya. 

Selain berserakan, kata Milki, aroma tak sedap dari sampah tersebut membuat warga tak nyaman.

"Baunya parah, sangat mengganggu," katanya.

Milki berharap petugas dari Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas Lingkungan Hidup segera ke lokasi untuk mengakut sampah secara rutin. 

"Kami berharap segera dibersihkan," pungkasnya. (RMI/RAC)

KAB. TANGERANG
Tatap Muka Terakhir, Warga Matagara Solid Dukung Maesyal-Intan

Tatap Muka Terakhir, Warga Matagara Solid Dukung Maesyal-Intan

Sabtu, 23 November 2024 | 18:48

Masyarakat Kampung Mampelem Balong, RT01/04, Desa Matagara, Kecamatan Tigaraksa solid dukung pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Tangerang nomor 02, Maesyal Rasyid-Intan Nurul Hikmah, Sabtu 23 November 2024.

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

AYO! TANGERANG CERDAS
Belum Banyak yang Tahu, Dua Kegiatan Ini Bikin Anak Jadi Cerdas

Belum Banyak yang Tahu, Dua Kegiatan Ini Bikin Anak Jadi Cerdas

Senin, 11 November 2024 | 15:03

Baru-baru ini, Penelitian dari para ahli saraf di Universitas Eastern Finlandia mengungkapkan pentingnya dua aktivitas yang dapat mengoptimalkan kecerdasan anak.

OPINI
Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Senin, 18 November 2024 | 14:36

Tidak bisa dimungkiri, dalam sistem kapitalisme sumber pemasukan utama negara didapatkan dari pajak. Maka tidak heran jika akhirnya berbagai cara dilakukan demi menertibkan rakyat dalam membayar pajak

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill