Connect With Us

Sepekan Tak Diangkut, Sampah di Jalan PLN Tangerang Berserakan

Achmad Irfan Fauzi | Rabu, 7 Oktober 2020 | 15:30

Tumpukan sampah domestik warga berserakan hampir di sepanjang Jalan PLN, Cikokol, Kota Tangerang, Rabu (7/10/2020). (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com–Sampah domestik warga  berserakan hampir di sepanjang Jalan PLN, Cikokol, Kota Tangerang. Pemicu hal tersebut, sudah sepekan tidak diangkut petugas. Kondisi tersebut dikeluhkan Milki Aprisal, warga setempat, Rabu (7/10/2020).

"Ya, sudah sepekan enggak diangkut-angkut. Kondisinya sekarang gini, sangat tidak layak," ujarnya. 

Selain berserakan, kata Milki, aroma tak sedap dari sampah tersebut membuat warga tak nyaman.

"Baunya parah, sangat mengganggu," katanya.

Milki berharap petugas dari Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas Lingkungan Hidup segera ke lokasi untuk mengakut sampah secara rutin. 

"Kami berharap segera dibersihkan," pungkasnya. (RMI/RAC)

TOKOH
Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Sabtu, 8 November 2025 | 20:22

Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar meninggal dunia pada Sabtu, 8 November 2025.

OPINI
Jangan Biarkan Iblis Tertawa!

Jangan Biarkan Iblis Tertawa!

Senin, 17 November 2025 | 17:49

Pada dasarnya setiap manusia yang memasuki jenjang pernikahan akan selalu berharap agar pernikahannya langgeng hingga menua bersama. Memiliki anak, cucu, buyut, dan seterusnya hingga maut memisahkan mereka.

PROPERTI
Akses Tol dan Kawasan Terintegrasi Kerek Nilai Properti di Legok, Rumah Rp400 Juta Melonjak 50% dalam 2 Tahun

Akses Tol dan Kawasan Terintegrasi Kerek Nilai Properti di Legok, Rumah Rp400 Juta Melonjak 50% dalam 2 Tahun

Minggu, 23 November 2025 | 20:19

Kawasan Tangerang Raya, khususnya Legok, kini menjadi sorotan utama sebagai magnet investasi properti dengan kenaikan nilai jual yang fantastis, didorong oleh pengembangan infrastruktur dan kawasan kota yang terintegrasi.

TEKNO
Sejumlah Situs Alami Gangguan Selasa Kemarin, Ini Penyebabnya

Sejumlah Situs Alami Gangguan Selasa Kemarin, Ini Penyebabnya

Rabu, 19 November 2025 | 13:34

Layanan infrastruktur internet Cloudflare mengalami gangguan pada Selasa 18 November 2025, hingga menyebabkan sejumlah situs dan aplikasi kesulitan diakses.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill