Connect With Us

Taman Prestasi, Paru-paru Kota Tangerang yang Jadi Tempat Aktifitas Warga

Redaksi | Rabu, 27 Januari 2021 | 10:25

Taman Prestasi Kota Tangerang. (Muhamad Wahfi Indrawan / Istimewa)

 

Oleh: Muhamad Wahfi Indrawan 

TANGERANGNEWS.com-Taman kota adalah taman yang berada di lingkungan perkotaan dalam skala yang luas dan dapat mengantisipasi dampak-dampak yang ditimbulkan oleh perkembangan kota serta dapat  dinikmati oleh seluruh warga. 

 

Oleh karena itu, Pemerintah kota Tangerang sendiri memanfaatkan lokasi-lokasi yang cocok untuk dinikmati oleh seluruh warganya dengan suasana yang nyaman, asri dan sejuk contohnya seperti Taman Prestasi. 

Terletak di Jalan Jend Ahmad Yani, RT2/RW1, Sukarasa, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, lebih tepatnya di dekat Lapangan Ahmad Yanu.

 

Taman ini menjadi pusat paru-paru kota yang dihiasai dengan berbagai macam tanaman dan banyaknya pepohonan yang sangat berguna bagi seluruh warga. 

Taman Prestasi banyak difungsikan untuk bermacam kegiatan oleh  warga seperti bermain, berolahraga ataupun belajar.

 

Berbagai macam kalangan dari yang anak-anak hingga orang tua datang ke sini. Mereka melakukan berbagai macam kegiatan seperti, bermain, berekreasi, dan belajar bersama 

“Saya ke sini lebih enak sore sih, memang suasananya yang nyaman enak sambil ngobrol dan ngopi sama temen. Atau kadang kalau capek jogging tuh ke sini dulu mampir istirahat  sebentar," ujar o banyaknya pembangunan hal ini juga dapat mengancam keberadaan taman-taman yang ada di Kota Tangerang.

 

Maka jika masyarakat berkunjung diharapkan tetap menjaga kebersihan dan kenyaman yang ada, serta menaati peraturan-peraturan yang telah disediakan.

 

Tidak hanya bagi Taman Prestasi saja tapi bagi taman-taman atau objek wisata Tangerang lainnya.

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

MANCANEGARA
Kembali ke Gedung Putih, Donald Trump Terpilih Jadi Presiden Amerika Serikat ke-47

Kembali ke Gedung Putih, Donald Trump Terpilih Jadi Presiden Amerika Serikat ke-47

Kamis, 7 November 2024 | 09:27

Donald Trump resmi kembali ke Gedung Putih setelah terpilih sebagai Presiden Amerika Serikat ke-47. Kemenangan ini diumumkan oleh kantor berita The Associated Press pada Rabu dini hari waktu setempat.

HIBURAN
Mengenal Apa itu Homeless Media yang Digandrungi Gen Z, Ini Dampaknya

Mengenal Apa itu Homeless Media yang Digandrungi Gen Z, Ini Dampaknya

Sabtu, 23 November 2024 | 11:18

Di era digital saat ini, pola konsumsi media mengalami perubahan besar. Salah satu fenomena yang menarik perhatian adalah munculnya "homeless media," sebuah konsep yang kini semakin diminati oleh generasi muda, khususnya Gen Z.

BANTEN
Beredar Video Amplop Serangan Fajar Airin-Ade, Tim Hukum Pastikan itu Hoax

Beredar Video Amplop Serangan Fajar Airin-Ade, Tim Hukum Pastikan itu Hoax

Minggu, 24 November 2024 | 18:51

Di masa tenang Pilkada Banten muncul video sejumlah orang yang tengah memasukkan uang ke amplop bergambar Airin-Ade.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill