Connect With Us

Pura-pura akan Salat, Pemuda Curi Sandal & Sepeda di Masjid Annur 

Redaksi | Senin, 22 Februari 2021 | 11:20

Pelaku pencurian terekam CCTV Masjid Annur di Jalan Bawang Perumnas 1, Cibodas No. 1,RT 4/23 Cibodasari , Kota Tangerang, Senin (22/2/2021). (Istimewa / Istimewa)

 

TANGERANGNEWS.com-Seorang pemuda terekam CCTV Masjid Annur di Jalan Bawang Perumnas 1, Cibodas No. 1,RT 4/23 Cibodasari , Kota Tangerang, Senin (22/2/2021). 

 

Tampak pada CCTV, pelaku yang seusai ke ruang wudhu melancarkan aksinya mencuri sandal dan menggasak sepeda jamaah.  Peristiwa itu terjadi saat salat subuh tadi. 

 

“Kejahatan di wilayah Perumanas semakin sering terjadi. Tindak kriminal menurut saya sudah tinggi sekali, tidak hanya mencuri di area pemukiman rumah. Tetapi kini sudah luar biasa enggak takut mencuri di masjid,” kata Hj Ratu Aiga  kepada TangerangNews.com melalui pesan singkatnya sambil memberikan bukti tayangan CCTV tersebut. 

 

“Tolong diupload, paling tidak si pencuri sadar dia terekam CCTV. Selain itu biar waspada deh warga Perum,” katanya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by TangerangNews (@tangerangnewscom)

TOKOH
Profil Marselino Ferdinan Si Pencetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Profil Marselino Ferdinan Si Pencetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Rabu, 20 November 2024 | 10:35

Sosok pemain muda Marselino Ferdinan menjadi sorotan setelah mencetak dua gol kemenangan bagi Timnas Indonesia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Arab Saudi pada 19 November 2024, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

OPINI
Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Senin, 18 November 2024 | 14:36

Tidak bisa dimungkiri, dalam sistem kapitalisme sumber pemasukan utama negara didapatkan dari pajak. Maka tidak heran jika akhirnya berbagai cara dilakukan demi menertibkan rakyat dalam membayar pajak

TEKNO
Jangan Salah Beli, Ini Perbedaan Smart TV, Android TV, dan Google TV 

Jangan Salah Beli, Ini Perbedaan Smart TV, Android TV, dan Google TV 

Kamis, 21 November 2024 | 07:18

Televisi kini telah berevolusi dari sekadar menayangkan siaran lokal menjadi perangkat multifungsi dengan fitur internet dan aplikasi online.

BANTEN
Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Kamis, 21 November 2024 | 20:03

Pengacara Tb Chaeri Wardana alias Wawan, Sukatma angkat bicara terkait terkait pemanggilan kliennya oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten atas kasus dugaan korupsi pembangunan sport center.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill