Connect With Us

Roti Bakar 88

Redaksi | Minggu, 21 Maret 2021 | 11:34

Roti Bakar 88. (TangerangNews / Anita Puspita Sari)

 

Roti Bakar 88 ini sudah terkenal sejak lama sebagai tempat nongkrong anak muda yang seru dan asik. Walaupun dengan nama roti bakar tetapi menu di sini tidak hanya roti bakar saja, banyak varian menu yang ditawarkan. Harganya pun terjangkau hanya mulai dari Rp8.000 - Rp30.000 saja.

 

Tempat ini berlokasi di Jalan A Dimyati No 15-17, tidak jauh dari pusat jajanan Pasar Lama Tangerang. Roti Bakar 88 ini beroperasi setiap hari mulai pukul 14.00 - 21.00 WIB.

BANTEN
Investasi Sektor Hilirisasi Banten Tembus Rp41,3 Triliun pada 2025

Investasi Sektor Hilirisasi Banten Tembus Rp41,3 Triliun pada 2025

Jumat, 16 Januari 2026 | 21:41

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten mencatat sepanjang tahun 2025 (Januari–Desember), realisasi investasi berhasil menembus angka Rp130,2 triliun.

BANDARA
Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Jumat, 16 Januari 2026 | 22:13

Komisi VII DPR RI memberikan teguran terkait masalah banjir, kemacetan hingga delay penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang. Masalah klasik ini dinilai dapat menghambat kemajuan pariwisata Indonesia.

TEKNO
Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:37

PT Wahana Makmur Sejati (WMS) membuka awal tahun dengan menghadirkan penyegaran di segmen skutik 125 cc. Melalui gelaran Regional Public Launching, resmi memperkenalkan All New Honda Vario 125

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill