Connect With Us

Nostalgia Jajanan Jadul di Tangcity Mall Tangerang

Redaksi | Selasa, 20 April 2021 | 09:21

Stand Jajanan Jadul di Tangcity Mall. (TangerangNews / Anisa Dewi Apriliani)

 

TANGERANGNEWS.com-Semenjak kehadiran jajanan kekinian, membuat jajanan jaman dulu mengalami kelangkaan. Hal ini dikarenakan masyarakat lebih memilih untuk mengikuti trend yang ada.

 

Oleh karena itu hadirnya stand Judal Jadul yang menjual aneka jajanan jaman dulu membuat kita rindu akan jajanan pada masa kecil.

"Tidak hanya anak-anak, orang dewasa juga banyak yang tertarik untuk membeli karena pada kangen dan penasaran apakah rasanya masih sama atau tidak," ujar Anis Sidiq, SPG judal jadul Tangcity Mall, Kota Tangerang, pada Selasa (20/4/21).

Untuk standnya berada di Tangerang City Mall yang buka setiap hari dari pukul 10.00 - 21.00 WIB. Tidak hanya menjual makanan, tetapi juga menjual mainan jaman dulu, dengan kisaran harga 5.000 - 150.000.

 

"Tantangannya sulit untuk mencari serta memilih barangnya karena setiap orang punya versi kejadulannya masing-masing, ia pun mengharapkan agar barangnya mudah dicari," tambahnya.

SPORT
Rekor Buruk 11 Pertandingan Tak Pernah Menang, Begini Cara Persita Kalahkan Barito Putera

Rekor Buruk 11 Pertandingan Tak Pernah Menang, Begini Cara Persita Kalahkan Barito Putera

Senin, 25 November 2024 | 06:11

Persita Tangerang akhirnya memutus rekor buruk setelah berhasil mengalahkan Barito Putera dengan skor 2-0 dalam lanjutan pekan ke-11 BRI Liga 1 2024/2025, di Stadion Sultan Agung, Bantul, pada Sabtu, 23 November 2024, lalu.

HIBURAN
Mengenal Apa itu Homeless Media yang Digandrungi Gen Z, Ini Dampaknya

Mengenal Apa itu Homeless Media yang Digandrungi Gen Z, Ini Dampaknya

Sabtu, 23 November 2024 | 11:18

Di era digital saat ini, pola konsumsi media mengalami perubahan besar. Salah satu fenomena yang menarik perhatian adalah munculnya "homeless media," sebuah konsep yang kini semakin diminati oleh generasi muda, khususnya Gen Z.

AYO! TANGERANG CERDAS
Belum Banyak yang Tahu, Dua Kegiatan Ini Bikin Anak Jadi Cerdas

Belum Banyak yang Tahu, Dua Kegiatan Ini Bikin Anak Jadi Cerdas

Senin, 11 November 2024 | 15:03

Baru-baru ini, Penelitian dari para ahli saraf di Universitas Eastern Finlandia mengungkapkan pentingnya dua aktivitas yang dapat mengoptimalkan kecerdasan anak.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill