Connect With Us

Kerumunan Ojol di McD Tangerang Tidak Dibubarkan Petugas, Netizen: Kemarin Jackloth Ditutup!

Rangga Agung Zuliansyah | Kamis, 10 Juni 2021 | 10:29

Suasana padatnya lalu lintas di depan restoran cepat saji McDonald's (McD) di Cipondoh, Kota Tangerang, Rabu 9 Juni 2021. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com-Banyaknya orderan menu BTS Meal di restoran cepat saji McDonald's (McD) menyebabkan kerumunan driver ojek online (Ojol).

Hal itu terjadi di beberapa McD, salah satunya yang berlokasi di Cipondoh, Kota Tangerang, bahkan sampai memicu kemacetan karena antrian meluber ke jalan, Rabu 9 Juni 2021.

Namun kerumunan tersebut ternyata tidak ditindak secara tegas oleh petugas Satpol Pp.

Hal ini pun dikritik oleh netizen yang menganggap petugas tebang pilih dalam menindak tempat usaha yang melanggar protokol kesehatan COVID-19.

 

Baca Juga :

Seperti halnya toko pakaian lokal JackCloth di Karawaci yang disegel petugas lantaran membuat kerumunan pembeli saat event diskon 90 persen pada pekan lalu. 

"Kmren jackloth ditutup karna rame. Ini aman?" tutur akun @taufikleon yang dikutip di Instagram TangerangNews, Kamis 10 Juni 2021.

" Jackloth di tutup, kira* satgas kopit berani gk tuh nutup" jelas akun @fharis105.

BANTEN
Tak Berseberangan, Airin-Ade Tegaskan Sejalan dengan Pemerintahan Presiden Prabowo

Tak Berseberangan, Airin-Ade Tegaskan Sejalan dengan Pemerintahan Presiden Prabowo

Jumat, 22 November 2024 | 20:05

Calon Gubernur Banten nomor urut 01, Airin Rachmi Diany menyatakan berkomitmen untuk mendukung dan sejalan dengan pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

TOKOH
Profil Marselino Ferdinan Si Pencetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Profil Marselino Ferdinan Si Pencetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Rabu, 20 November 2024 | 10:35

Sosok pemain muda Marselino Ferdinan menjadi sorotan setelah mencetak dua gol kemenangan bagi Timnas Indonesia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Arab Saudi pada 19 November 2024, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).

BISNIS
Media Asing Singgung Kebijakan Indonesia Blokir Aplikasi Temu

Media Asing Singgung Kebijakan Indonesia Blokir Aplikasi Temu

Rabu, 20 November 2024 | 09:49

Kehadiran aplikasi Temu marketplace asal China kian menjadi sorotan banyak pihak. Baru-baru ini, media asing menyinggung kebijakan pemerintah Indonesia yang memutuskan untuk memblokir aplikasi tersebut.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill