Connect With Us

Kesaksian Ketua RW Soal Penembakan Ketua Majelis Taklim di Pinang Tangerang

Rangga Agung Zuliansyah | Minggu, 19 September 2021 | 19:11

Saksi mempraktikan kronologi ustaz yang ditembak. (@TangerangNews / Rangga A Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Ketua RW05, Kunciran Induk, Kecamatan Pinang, Kota Tangerang Ahmad Mangku, menceritakan detik-detik penembakan Ketua Majelis Taklim Alex hingga tewas, Sabtu 18 September 2021.

Pelaku yang diidentifikasi mengenakan seragam ojek online menembak korban dari jarak dekat sebanyak satu kali. Lalu, peluru mengenai pinggang kanan korban tembus hingga sebelah kiri.

"Korban meninggal dunia di rumah sakit," jelasnya, Minggu 19 September 2021.

Menurutnya, pelaku berjumlah dua orang. Selama tiga hari sebelum penembakan, keduanya diketahui kerap memantau korban dari sebuah warung kopi.

"Ternyata sudah dipantau. Tapi korban tidak pernah bercerita terkait punya musuh," jelasnya

BISNIS
Genap 19 Tahun, Paramount Enterprise Perkuat Kiprahnya di Properti Kesehatan dan Perhotelan

Genap 19 Tahun, Paramount Enterprise Perkuat Kiprahnya di Properti Kesehatan dan Perhotelan

Jumat, 14 November 2025 | 10:52

Memasuki usia ke-19 tahun, PT Paramount Enterprise International (Paramount Enterprise) semakin menegaskan kiprahnya sebagai salah satu perusahaan terdepan di sektor properti, kesehatan, dan perhotelan di Indonesia.

HIBURAN
40 Tahun Berkarier, Aktor Tom Cruise Akhirnya Raih Piala Oscar 

40 Tahun Berkarier, Aktor Tom Cruise Akhirnya Raih Piala Oscar 

Selasa, 18 November 2025 | 12:36

Aktor Hollywood Tom Cruise akhirnya menerima pengakuan tertinggi dari Academy of Motion Picture Arts and Sciences lewat penganugerahan Academy Honorary Award pada Governors Awards 2025 atau Piala Oscar.

BANDARA
Lion Air, Sriwijaya Air, NAM Air, dan Airfast Pindah ke Terminal 1B Bandara Soetta

Lion Air, Sriwijaya Air, NAM Air, dan Airfast Pindah ke Terminal 1B Bandara Soetta

Senin, 17 November 2025 | 20:51

PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) Kantor Cabang Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) melakukan penyesuaian operasional maskapai sebagai bagian dari upaya rebalancing layanan penerbangan domestik di Terminal 1.

KOTA TANGERANG
2 Pengedar Beli Sabu di Kampung Ambon, Dijual Lagi Rp100 Ribu Per Paket di Tangerang

2 Pengedar Beli Sabu di Kampung Ambon, Dijual Lagi Rp100 Ribu Per Paket di Tangerang

Kamis, 20 November 2025 | 14:49

Unit Reskrim Polsek Cipondoh berhasil mengamankan dua pria yang terlibat dalam peredaran sabu pada Rabu, 20 November 2025 sekitar pukul 00.30 WIB.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill