Connect With Us

Puluhan Rumah di Neglasari Terhempas Puting Beliung

Rangga Agung Zuliansyah | Senin, 27 April 2009 | 08:06

Ilustrasi Rumah Terhempas Puting Beliung (@TangerangNews2020 / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com- Angin puting beliung menghempaskan puluhan rumah di Kampung Rawa Kucing, Kecamatan Neglasari, sore kemarin selama hampir 30 menit. Akibatnya, puluhan rumah warga sekitar rusak parah.

Jaya seorang warga setempat yang juga korban mengatakan, angin terlihat datang dengan kencang dari arah utara. Sekumpulan angin hitam itu bergerak hingga ke arah selatan dengan suara gemuruh yang keras.

"Tempat jualan saya hancur, sedangkan buah-buahan yang saya jual berhasil selamat karena saya sudah masukan ke dalam baskom," ucapnya.

Menurutnya, warga yang terkena angin puting beliung adalah warga RT01 RW04 Kecamatan Neglasari. Diantaranya adalah rumah saudaranya bernama Aya,45. "Saudara saya bernama Pak Aya juga melihat angin di tengah sawah berputar putar lalu menghantam rumahnya dan mengalami kehancuran pada bagian atap rumah," katanya.

Dua kelurahan yang menjadi korban adalah Kelurahan Neglasari dan Mekarsari. di Tangerang puting beliung memang kerap terjadi, seperti di Kecamatan Karang Tengah, Cipondoh dan Ciledug. (RAZ)

TANGSEL
4 Pelaku Pembubaran dan Penyerangan Mahasiswa Ibadah di Tangsel Terancam 10 Tahun Penjara

4 Pelaku Pembubaran dan Penyerangan Mahasiswa Ibadah di Tangsel Terancam 10 Tahun Penjara

Selasa, 7 Mei 2024 | 21:45

Akhirnya pelaku pembubaran dan penyerangan mahasiswa saat sedang melakukan ibadah di indekost, Kelurahan Babakan, Kecamatan Setu, Kota Tangsel ditangkap.

TOKOH
Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Kamis, 22 Februari 2024 | 15:37

Praja Muda Karana atau Pramuka merupakan gerakan kepanduan paling populer yang dicetuskan oleh Baden Powell.

BANDARA
Garuda Indonesia Siapkan 14 Pesawat untuk Angkut 109 Ribu Calon Jemaah Haji

Garuda Indonesia Siapkan 14 Pesawat untuk Angkut 109 Ribu Calon Jemaah Haji

Rabu, 8 Mei 2024 | 17:28

Sebanyak 14 unit pesawat disiapkan maskapai Garuda Indonesia selama musim haji 2024. Belasan armada tersebut akan mengangkut 109 ribu calon jemaah haji dari 9 embarkasi di Indonesia.

HIBURAN
Alasan Ria Ricis dan Teuku Ryan Putuskan Bercerai, Gegara Ibu?

Alasan Ria Ricis dan Teuku Ryan Putuskan Bercerai, Gegara Ibu?

Selasa, 7 Mei 2024 | 09:54

Perjalanan rumah tangga Ria Ricis dan Teuku Ryan telah berada di ujungnya. Kedua pasangan ini resmi bercerai usai Pengadilan Agama Jakarta Selatan membacakan putusan cerai pada Jumat, 3 Mei 2024.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill