Connect With Us

Juara Umum Porprov VI Banten, Ini Perolehan Medali Seluruh Cabor Kota Tangerang

Achmad Irfan Fauzi | Selasa, 29 November 2022 | 21:52

Kemeriahan penutupan Porprov VI Banten di Stadion Benteng Reborn, Kota Tangerang, Selasa, 29 November 2022. (Instagram @ariefwismansyah / @TangerangNews.com)

TANGERANGNEWS.com-Pelakasanaan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) VI Banten di Kota Tangerang resmi ditutup.

Penutupan porprov berlangsung di Stadion Benteng Reborn, Kota Tangerang pada Selasa, 29 November 2022 sore.

Even olahraga yang digelar sejak 20 November 2022 tersebut ditutup dengan beragam acara meriah.

Adapun tuan rumah Kota Tangerang keluar sebagai juara umum Porprov VI Banten, dengan memperoleh 638 medali dari 257 emas, 204 perak, dan 177 perunggu.

BACA JUGA: Kapolres Metro Tangerang: Pelaksanaan Pengamanan Porprov VI Banten Sukses dan Kondusif

Dari 47 cabang olahraga (cabor) yang dipertandingkan, sebanyak 26 cabor dicetak Kota Tangerang dengan peringkat juara umum.

Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan, penutupan ajang olahraga terbesar di Provinsi Banten ini menasbihkan nama Kota Tangerang keluar sebagai juara umum Porprov VI Banten.

"Kemenangan ini juga menjadi kemenangan bagi masyarakat Kota Tangerang," jelasnya.

Berikut rincian perolehan medali seluruh cabor sang juara umum Kota Tangerang:

BANTEN
Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach

Kamis, 21 November 2024 | 20:03

Pengacara Tb Chaeri Wardana alias Wawan, Sukatma angkat bicara terkait terkait pemanggilan kliennya oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Banten atas kasus dugaan korupsi pembangunan sport center.

WISATA
Pengunjung Ini Kaget Bayar Karcis Parkir Rp75 Ribu di Pantai Anyer Serang Banten

Pengunjung Ini Kaget Bayar Karcis Parkir Rp75 Ribu di Pantai Anyer Serang Banten

Kamis, 21 November 2024 | 07:57

Seorang pengunjung terkejut saat harus membayar karcis parkir sebesar Rp75 ribu ketika tengah berwisata di objek wisata pantai di Serang, Banten.

AYO! TANGERANG CERDAS
Belum Banyak yang Tahu, Dua Kegiatan Ini Bikin Anak Jadi Cerdas

Belum Banyak yang Tahu, Dua Kegiatan Ini Bikin Anak Jadi Cerdas

Senin, 11 November 2024 | 15:03

Baru-baru ini, Penelitian dari para ahli saraf di Universitas Eastern Finlandia mengungkapkan pentingnya dua aktivitas yang dapat mengoptimalkan kecerdasan anak.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill