Connect With Us

Libur Mudik Idul Fitri, Sejumlah Wilayah di Tangerang Tetap Macet

Fahrul Dwi Putra | Sabtu, 22 April 2023 | 12:53

Kemacetan di Jalan Ciledug Raya, Kota Tangerang, Sabtu 22 April 2023 (@TangerangNews / Istimewa )

TANGERANGNEWS.com- Meski telah memasuki libur cuti bersama Idul Fitri dan mudik Lebaran, sejumlah wilayah di Tangerang masih mengalami kemacetan, Sabtu 22 April 2023.

Salah satunya seperti yang terjadi di Jalan Ciledug Raya, Kelurahan Kreo Selatan, Kecamatan Larangan, Kota Tangerang.

Dalam foto yang diunggah @info_ciledug, mobil-mobil yang terjebak kemacetan tidak bergerak selama satu jam.

Hal serupa pun terjadi di wilayah Kelurahan Petukangan Utara, Jakarta Selatan hingga ke arah Puri Beta, Kecamatan Larangan, Kota Tangerang.

Kondisi kemacetan ini pun dikeluhkan oleh warganet yang heran lantaran Tangerang masih saja sesak meski beberapa masyarakatnya telah pergi mudik Lebaran.

"Perasaan udh bnyk yg mudik masih aje macet," tulis warganet.

"Tiap lebaran emang begini di nikmati saja," tulis warganet.

"Sumpah sihh emg semacet ituu dan macetnya gk putus sampe puri Beta," tulis warganet.

"Yg kemaren komen ngapain mudik macet2an, mending di rumah, eh.. ternyata," tulis warganet.

"Di jalur situ mah udah pasti, stiap tahun pas idul fitri bgtu, mendingan muter lewat joglo dah," tulis warganet.

"Aslii lebarann malah macett2an tumben2an," tulis warganet.

HIBURAN
40 Tahun Berkarier, Aktor Tom Cruise Akhirnya Raih Piala Oscar 

40 Tahun Berkarier, Aktor Tom Cruise Akhirnya Raih Piala Oscar 

Selasa, 18 November 2025 | 12:36

Aktor Hollywood Tom Cruise akhirnya menerima pengakuan tertinggi dari Academy of Motion Picture Arts and Sciences lewat penganugerahan Academy Honorary Award pada Governors Awards 2025 atau Piala Oscar.

BISNIS
Genap 19 Tahun, Paramount Enterprise Perkuat Kiprahnya di Properti Kesehatan dan Perhotelan

Genap 19 Tahun, Paramount Enterprise Perkuat Kiprahnya di Properti Kesehatan dan Perhotelan

Jumat, 14 November 2025 | 10:52

Memasuki usia ke-19 tahun, PT Paramount Enterprise International (Paramount Enterprise) semakin menegaskan kiprahnya sebagai salah satu perusahaan terdepan di sektor properti, kesehatan, dan perhotelan di Indonesia.

KAB. TANGERANG
Musim Hujan Datang Lebih Cepat, 19 Kecamatan di Kabupaten Tangerang Rawan Bencana

Musim Hujan Datang Lebih Cepat, 19 Kecamatan di Kabupaten Tangerang Rawan Bencana

Rabu, 19 November 2025 | 15:02

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memberi peringatan mengenai perubahan pola iklim yang signifikan.

BANTEN
Imigrasi dan Polda Banten Perkuat Desa Binaan Perangi Perdagangan Orang

Imigrasi dan Polda Banten Perkuat Desa Binaan Perangi Perdagangan Orang

Rabu, 19 November 2025 | 15:32

Kantor Wilayah Direktorat Jenderal (Kanwil Ditjen) Imigrasi Banten dan Polda Banten resmi mengikat kerjasama strategis untuk memperkuat benteng pertahanan daerah dari ancaman Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO)

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill