Connect With Us

Sungai Cisadane Mulai di Normalisasi

| Selasa, 17 Februari 2009 | 18:41


TANGERANGNEWS-Hilir sungai Cisadane yang melintasi wilayah Kota Tangerang, tepatnya di dekat pintu air sepuluh Kota Tangerang mulai dinormalisasi Selasa (17/02).

 

Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Cisadane Ciliwung, Dirjen Sumber Daya Air Depatemen Pekerjaan Umum Provinsi Banten Pitoyo mengatakan, bahwa proyek normalisasi kali Cisadane Hilir ini merupakan hasil pertemuan (rembug warga) pasca banjir tahun 2007, dan menghasilkan 9 paket kegiatan untuk penanggulangan banjir dengan total biaya Rp1 triliun.

 

Sedangkan untuk proyek normalisasi Cisadane Hilir tahap pertama dengan panjang 4,2 Km menelan biaya sebesar Rp150 miliar, yang diberikan oleh pemerintah pusat (APBN). Selain itu, kali Mukervart Daan mogot sepanjang 2,5 Km juga mulai di normalisasi yang dianggarkan biayanya sebesar Rp100 miliar.

 

Bahkan kali Sabi-Dadap sepanjang 2 kilometer juga sudah siap dinormalisasi,” ucapnya, keamrin. Kesemua proyek tersebut, lanjutnya, dikerjakan oleh oleh 4 kontaktor BUMN dan BUMD masing-masing, yakni PT. Jaya Konstruksi, PT Wijaya Karya, PT. Abadi Karya dan PT. Brantas Abadi Praja. (dira)

 

 

SPORT
Masa Depan Cerah Esports Indonesia: Inisiatif dan Program Unggulan dari PERENASI

Masa Depan Cerah Esports Indonesia: Inisiatif dan Program Unggulan dari PERENASI

Sabtu, 30 November 2024 | 07:33

Dunia esports terus berkembang pesat dalam beberapa tahun terakhir. Dari sekadar hiburan, esports kini menjadi industri besar yang diakui sebagai cabang olahraga resmi di ajang internasional, termasuk SEA Games.

KOTA TANGERANG
Ini Layanan Kesehatan Bagi Penderita HIV/AIDS di Kota Tangerang

Ini Layanan Kesehatan Bagi Penderita HIV/AIDS di Kota Tangerang

Jumat, 29 November 2024 | 23:55

Hari AIDS Sedunia yang diperingati setiap 1 Desember merupakan momentum untuk menumbuhkan kesadaran semua orang terhadap penyakit AIDS, yang disebabkan oleh Human Immunodeficiency Virus (HIV).

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

TEKNO
Pelanggan Beri Respon Positif Paket Jelajah Anker Telkomsel

Pelanggan Beri Respon Positif Paket Jelajah Anker Telkomsel

Selasa, 26 November 2024 | 20:46

Paket Jelajah AnKer (Anak Kereta) Telkomsel khusus Stasiun Cisauk-Tanah Abang yang diluncurkan sejak 18 Oktober 2024, mendapat respon positif dari para pelanggan.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill