Connect With Us

Hantu Aja Ikutan Selfie

EYD | Sabtu, 10 Oktober 2015 | 11:43

Selfie tak hanya disukai manusia. Hantu pun suka terlibat di dalam kegiatan tersebut. (istimewa / tangerangnews)

TANGERANG - Bukan hanya manusia yang senang melakukan selfie. Para hantu pun sepertinya sangat menyukai kegiatan ini.

Buktinya saja, akhir-akhir ini mereka (hantu) semakin banyak muncul di foto-foto selfie manusia. Seperti dalam foto selfie yang dilakukan tiga gadis berikut asal Filipina.

Sepulang dari acara prom night di sekolah, ketiga gadis ini memutuskan untuk melakukan selfie terlebih dulu sebelum pulang ke rumah. Namun, betapa terkejutnya mereka saat melihat hasil foto tersebut.

Mereka sangat yakin jika hanya foto bertiga, tapi hasil foto itu menunjukkan adanya sosok keempat di belakang mereka. Sosok itu berupa kepala perempuan berambut panjang dengan tatapan yang menyeramkan. Foto menyeramkan ini pun langsung tersebar di berbagai media sosial.

AYO! TANGERANG CERDAS
BRIN Buka Program Magang Kampus Merdeka, Ini Syaratnya 

BRIN Buka Program Magang Kampus Merdeka, Ini Syaratnya 

Sabtu, 5 Juli 2025 | 13:53

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) membuka kesempatan magang bagi mahasiswa dari perguruan tinggi dalam skema Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) untuk semester ganjil tahun akademik 2025/2026.

PROPERTI
The Exquis Lifestyle Park, Produk Komersial Modern Baru Seluas 1,4 Hekatre di BSD City

The Exquis Lifestyle Park, Produk Komersial Modern Baru Seluas 1,4 Hekatre di BSD City

Kamis, 3 Juli 2025 | 22:02

BSD City terus berkembang sebagai mega township dan menjadi salah satu kawasan hunian serta bisnis terintegrasi terbesar di Indonesia dengan total populasi mencapai hingga 500.000 jiwa.

HIBURAN
Kasus LGBT Makin Merebak, Pakar Ungkap Penyebabnya

Kasus LGBT Makin Merebak, Pakar Ungkap Penyebabnya

Sabtu, 5 Juli 2025 | 14:19

Fenomena LGBT kembali menjadi sorotan publik setelah sejumlah pasangan sesama jenis viral di media sosial.

OPINI
Menggugat "Gampang" di Tangerang Antara Kewajiban dan Ilusi Prestasi

Menggugat "Gampang" di Tangerang Antara Kewajiban dan Ilusi Prestasi

Jumat, 4 Juli 2025 | 19:32

Pemerintah Kota Tangerang secara gencar menggaungkan trilogi programnya: Gampang Sembako, Gampang Kerja, dan Gampang Sekolah. Narasi "kemudahan" ini, pada pandangan pertama, mungkin tampak sebagai cerminan kepedulian dan inovasi pemerintah daerah

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill