Connect With Us

TKW Disiksa Sama Saja Lukai Negeri Ini

| Minggu, 29 November 2009 | 16:28


TANGERANGNEWS
-Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan
Anak, Linda Amelia Sari mengatakan, pihaknya sangat prihatin dengan bentuk kekerasan terhadap beberapa TKW di luar Negeri. “Penyiksaan terhadap sejumlah Tenaga Kerja Wanita (TKW) Indonesia yang bekerja diluar negeri melukai perasaaan bangsa ini,” kata Linda dalam acara bertajuk "Gerakan Perempuan Tanam, Tebar dan Pelihara Tahun 2009, untuk Konservasi melalui Revitalisasi Situ dan Hutan Kota" di Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan, siang ini.

Seiring meningkatnya kekerasan terhadap kaum perempuan Indonesia yang bekerja diluar negeri maka perlu dilakukan perlindungan dan pembelaan serius terhadap TKW.

 Upaya yang dilakukan yaitu dengan pembenahan serius dalam perekrutan tenaga kerja
perempuan yang akan dikirim keluar negeri sebagai TKW. Untuk itu, Linda meminta kepada Pemda dalam hal ini dinas terkait harus melakukan pemantauan ketat terhadap Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia (PJKI) yang menempatkan TKW tersebut di luar negeri.
 
”Pendataan dan perlindungan terhadap TKW harus dilakukan secara konkrit untuk mencegah agar tidak terjadi lagi kekerasan terhadap TKW dan tidak merugikan TKW ketika mereka melaporkan apa yang mereka alami,” ujarnya.
 

Linda berharap setiap unsur pemerintah baik di dalam dan luar negeri serta pihak yang
terkait harus berperan aktif melindungi TKW yang bekerja diluar negeri. Harga diri perempuan Indonesia harus diperjuangkan. (dira)

OPINI
Pelecehan di Balik Pintu Panti Asuhan, Apa Solusinya?

Pelecehan di Balik Pintu Panti Asuhan, Apa Solusinya?

Rabu, 13 November 2024 | 14:26

Pelecehan yang terjadi di panti asuhan Tangerang membuka mata banyak pihak bahwa, sejatinya panti asuhan yang nyata-nyata bergerak di bidang sosial malah melakukan kejahatannya seksual.

TEKNO
Nekat Tuntut Google, Pasutri Ini Dapat Ganti Rugi Rp40 Triliun

Nekat Tuntut Google, Pasutri Ini Dapat Ganti Rugi Rp40 Triliun

Selasa, 12 November 2024 | 10:34

Pasangan suami istri, Shivaun Raff dan Adam berani menggugat raksasa teknologi Google. Setelah berjuang beberapa tahun, mereka akhirnya mendapatkan ganti rugi senilai Rp40 triliun.

WISATA
Nikmatnya Soto Daging Mbah Man Kondang Rasa di Cibodas Tangerang, Seporsi Cuma Rp5.000

Nikmatnya Soto Daging Mbah Man Kondang Rasa di Cibodas Tangerang, Seporsi Cuma Rp5.000

Kamis, 14 November 2024 | 17:07

Kala kantong tipis dan mencari makanan murah, rumah makan soto daging di daerah Cibodas, Kota Tangerang ini bisa menjadi salah satu rekomendasi.

PROPERTI
Permudah Akses Warga, Giantara Serpong City Bangun Underpass di Bawah Rel KA Cicayur-Cisauk

Permudah Akses Warga, Giantara Serpong City Bangun Underpass di Bawah Rel KA Cicayur-Cisauk

Senin, 11 November 2024 | 16:32

Pengembang kawasan perumahan Giantara Serpong City membangun underpass yang melintasi rel kereta api (KA) rute Stasiun Cicayur-Cisauk, Kabupaten Tangerang, untuk mempermudah akses bagi warga pemukiman dan sekitar.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill