Connect With Us
Tanggal
  • Kamis, 18 Juni 2009 | 20:12

    Kadis Damkar Ditahan Terkait Kasus Korupsi

    TANGERANGNEWS-Kejaksaan Negeri (Kejari) Tangerang menahan Kepala Dinas (Kadis) Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Tangerang Edi Mulyanto yang diduga telah menyalahgunakan uang hasil penyewaan mobil atau armada kebakaran milik Pemerintah Kota Tangerang kepada

  • Kamis, 18 Juni 2009 | 19:26

    Pesawat Globe Air Terbakar Saat Dimutilasi

    TANGERANGNEWS-Pesawat type Boeing 747 SP milik maskapai Globe Air terbakar di tempat parkiran pesawat yang sudah tidak terpakai (Scrap Area) saat dimutilasi di Garuda Maintenance Facilities (GMF) Aero Asia Bandara Soekarno Hatta. Pesawat ini terbakar pada

  • Kamis, 18 Juni 2009 | 18:27

    Jaksa Penuntut Umum Tolak Eksepsi Prita

    TANGERANGNEWS-Jaksa Penuntut Umum menolak eksepsi Prita Mulyasari dan Tim kuasa hukum Prita dalam sidang kasus pencemaran nama baik terhadap Rumah Sakit Omni Internasional di Pengadilan Negeri (PN) Tangerang, Hari ini.

  • Rabu, 17 Juni 2009 | 18:47

    Satpol PP Gelar 36 Sidang Tipiring

    TANGERANGNEWS-Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tangerang menggelar sidang kasus tindak pidana ringan (Tipiring), hari ini. Ada sekitar 36 kasus digelar dalam persidangan yang diketuai Hakim Hariono dengan Jaksa Saimun tersebut.

  • Rabu, 17 Juni 2009 | 17:58

    11.058 Botol Miras Dimusnahkan

    TANGERANGNEWS-Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tangerang, memusnahkan sekitar 11.058 botol minuman keras (Miras) dari berbagai merek hasil operasi pekat selama enam bulan. Ribuan botol miras tersebut dihancurkan menggunakan kendaraan berat disa

  • Selasa, 16 Juni 2009 | 16:33

    Langgar Aturan, Atribut Kampanye Pilpres Dibersihkan

    TANGERANGNEWS-Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tangerang bersama dengan Panitia Pengawas Pemilu Kota Tangerang, menertibkan atribut kampanye Capres dan Cawapres yang melanggar ketertiban umum dan pedoman pelaksanaa kampanye.

  • Senin, 15 Juni 2009 | 18:53

    Lapangan Lapas Anak Ditolak Dijadikan Tempat Kampanye

    TANGERANGNEWS-Lapangan Lembaga Permasyarakatan (LP) Anak Pria Tangerang yang semula dijadikan tempat kampanye dalam Pemilu Legislatif 2009 lalu, kini ditolak untuk kembali dijadikan tempat kampanye Partai Politik Pemilu Presiden dan Wakil Presiden. Pasaln

  • Senin, 15 Juni 2009 | 17:45

    PDS Banten Membelot Dukung Mega-Pro

    TANGERANGNEWS-Partai Damai Sejahtera (PDS) Provinsi Banten mengambil sikap politik yang bertentangan dengan instruksi Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDS terkait dukungan kepada Capres-Cawapres. Kendati partai di tingkat pusat secara nasional menyatakan dukung

  • Minggu, 14 Juni 2009 | 12:35

    Anggota KPU Divonis Hukuman Percobaan 10 bulan

    TANGERANGNEWS-Pengadilan Negeri Tangerang menjatuhkan hukuman percobaan 10 bulan dan denda Rp 8 juta subsider 2 bulan, kepada empat anggota Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Tangerang, karena terbukti kelalaiannya dalam melaksanakan tugasnya sehing

  • Minggu, 14 Juni 2009 | 12:28

    Ketua KPU Divonis 7 Bulan Penjara

    TANGERANGNEWS- Ketua KPUD Kota Tangerang Imron Khamami dijatuhkan hukuman penjara 7 Bulan dan denda sebesar Rp 6 juta oleh Majelis Hakim Pengadilan Negeri Tangerang, Jumat (12/6).

  • Rabu, 10 Juni 2009 | 19:50

    Kajari Tangerang Akui Dapat MCU Gratis dari RS Omni Internasional

    TANGERANGNEWS-Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Tangerang Suyono membenarkan instansi yang dipimpinnya pernah mendapatkan pelayanan medical check up (MCU) dan Papsmear gratis dari pihak Rumah Sakit Omni Internasional, Alam Sutera, Serpong, Kota Tangeran

  • Rabu, 10 Juni 2009 | 19:03

    Ketua KPU Tangerang Dituntut 10 Bulan Penjara

    TANGERANGNEWS-Ketua KPU Kota Tangerang Imron Khamami dituntut 10 bulan penjara dan denda sebesar Rp8 juta subsider 4 bulan oleh jaksa penuntut umum (JPU) di Pengadilan Negeri (PN) Tangerang, hari ini. Dalam persidangan itu JPU menyatakan, karena kelalaia

  • Rabu, 10 Juni 2009 | 16:57

    Kaka Pindah Ke Madrid Demi AC Milan

    TANGERANGNEWS-Kaka menyatakan kepindahannya dari AC Milan ke Real Madrid adalah sebagai bentuk kecintaannya pada klub Italia itu. Ia pergi demi menyelamatkan Milan dari lilitan krisis global.

  • 51634

    Rabu, 10 Juni 2009 | 15:50

    Proyek Rusunawa Situ Gintung Dipaksakan

    TANGERANGNEWS-Pemerintah kota Tangerang Selatan (Tangsel) tetap bersikukuh menjalankan proyek pembangunan rumah susun sederhana sewa (Rusunawa) bagi korban Situ Gintung.

  • Rabu, 10 Juni 2009 | 15:43

    Ketua KPU Dituding Memberikan Keterangan Palsu

    TANGERANGNEWS-Ketua KPU Kota Tangerang Imron Khamami dinilai telah memberikan keterangan palsu saat menjadi saksi dalam persidangan lanjutan dengan terdakwa empat anggota KPU yang menjadi terdakwa, yakni Dadang Hermawan, Baehaqi, Namun Kosasih dan Hisweni

  • Rabu, 10 Juni 2009 | 15:24

    Kajati Banten Salahkan Media Massa, Kasus Prita

    TANGERANGNEWS-Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati ) Banten Dondy Kumando Soedirman menyatakan, penilaian masyarakat terkait kasus Prita Mulyasari yang cenderung menyudutkan institusinya akibat pemberitaan media massa yang berlebihan.

  • Selasa, 9 Juni 2009 | 18:30

    Trenggiling Selundupan Senilai Rp1,5 Miliar Disita

    TANGERANGNEWS-Petugas Bea dan Cukai Bandara Internasional Soekarno-Hatta menyita daging trenggiling utuh seberat 763 Kg senilai Rp1,5 miliar yang akan diselundupkan dari Jakarta ke Hongkong.

  • Selasa, 9 Juni 2009 | 15:20

    Sungai Cisadane Tercemar Limbah Industri

    Sumber Penghidupan Terancam TANGERANGNEWS-Wali Kota Tangerang Wahidin Halim menyatakan, Sungai Cisadane saat ini telah tercemar limbah industri dari perusahaan dan individu yang mengakibatkan rusaknya lingkungan di sekitar sungai tersebut. “Saya sanga

  • Senin, 8 Juni 2009 | 23:33

    Cannavaro Berharap Ibra Dijual

    TANGERANGNEWS-Keinginan agar Ibra dijual tersebut muncul agar bisa mempermudah Juventus mengejar Inter musim depan.Inter tampil dominan dalam beberapa musim terakhir dan secara tidak langsung Zlatan Ibrahimovic memiliki andil atas sukses tersebut.

  • Senin, 8 Juni 2009 | 19:39

    Kajari Tangerang Diperiksa Kejakgung

    TANGERANG(SI)- Kepala Kejaksaan Negeri Tangerang (Kajari) Suyono bersama Kepala Seksi Pidana Umum (Kasipidum) Irfan Jaya dan dua jaksa penuntut umum (JPU) Rahmawati Utami serta Riyadi, hari ini diperiksa oleh tim Kejaksaan Agung (Kejakgung), terkait kas