Connect With Us
Tanggal
  • 81

    Jumat, 6 Maret 2015 | 20:45

    Disebut Rawan Begal, DKP Kebut Realisasi Pemasangan 3000 PJU

    "Pelaku begal kerap beraksi di wilayah yang sepi dan gelap karena tidak ada penerangan jalan. Di Kota Tangerang masih banyak lokasi seperti itu, salah satunya di Bayur, Karawaci. Tempat seperti ini harus diwaspadai," kata Kasat Reskrim Polres Metro Tange

  • 82

    Jumat, 6 Maret 2015 | 19:04

    Cegah Begal, Bikers Tangerang Gelar Pulang Konvoi

    Aksi pulang konvoi yang digagas bikers di Jakarta sebagai upaya menghindari aksi begal, mulai diikuti bikers di Kota Tangerang. Aksi pulang konvoi ini dilakukan saat malam hari di kawasan rawan kriminalitas.

  • 83

    Jumat, 6 Maret 2015 | 18:44

    Tiga Begal Motor Diringkus Polsek Serpong

    TANGSEL-Petugas Polsek Serpong Kota Tangsel berhasil menciduk tiga orang kawanan begal motor yang biasa melakukan aksinya di kasawan Serpong dan sejumlah titik di Kota Tangsel.

  • 84

    Kamis, 5 Maret 2015 | 18:04

    Polres : Tangerang Tempat Begal Karena Tak Ada PJU

    Polres Metro Tangerang menyatakan, wilayah yang kerap menjadi lokasi rawan umumnya karena penerangan jalan umum (PJU)-nya gelap.

  • 85

    Kamis, 5 Maret 2015 | 16:43

    1 Lagi Pelaku Begal Motor Ditangkap

    "Total benar sudah ada tiga pelaku. Saat ini N masih ditahan di sini (Polsek Pondok Aren) guna kepentingan penyelidikan lebih lanjut," tuntas Agung.

  • 86

    Rabu, 4 Maret 2015 | 17:45

    Gagal Beraksi, Motor Begal Dibakar

    "Saya langsung mengganti ban. Tapi pas saya ambil konci ban pelaku masuk ke mobil saya mau ngambil uang," ungkapnya.

  • 87

    Selasa, 3 Maret 2015 | 15:48

    Warga Tangsel Diminta Jangan Percaya Broadcast

    DPRD Kota Tangerang komisi 1 menggelar rapat dan dengar pendapat dengan unsur penegak hukum yang ada di wilayah Kota Tangerang Selatan, Selasa (3/3).

  • 88

    Sabtu, 28 Februari 2015 | 13:26

    Bersama Airin, Pangdam Jaya Yakin Begal Motor Murni Kriminal

    TANGSEL–Pangdam Jaya Jayakarta, Mayjen TNI Agus Sutomo mendukung upaya Polri untuk mengatasai terror begal motor yang saat ini telah membuat masyarakat marah. Hal itu dikatakan dirinya saat melakukan kegiatan tanam jagung bersama Airin R Diany Wali Kota T

  • 89

    Jumat, 27 Februari 2015 | 18:36

    Sebelum Dibakar Massa, Ibu Ryan Mimpi Rambutnya Botak

    Sutinah ibu dari orang tua Hendriansyah,28, pelaku tindak kejahatan dengan bermodus begal motor mengaku sempat ada firasat sebelum anaknya dibakar. “Sebelum

  • 90

    Kamis, 26 Februari 2015 | 19:16

    Dari Tato, Identitas Pelaku Begal Motor yang Dibakar Bernama Hendriansyah

    TANGSEL-Sutina dan Saripudin, warga RT 04/6 No. 36 Jalan Inpres 5, Larangan utara, Kecamatan Larangan, Kota Tangerang pada Kamis (26/2) sore hari mendatangi kamar mayat RSUD Kabupaten Tangerang.

  • 91

    Kamis, 26 Februari 2015 | 17:28

    'Tolong ke Gang Jambu deket Pom Bensin Gue Dibegal'

    Sri Astriani,20, korban begal motor di Pondok Aren, Kota Tangsel sempat menulis pesan pada status BBM-nya setelah terbebas dari pelaku begal.

  • 92

    Kamis, 26 Februari 2015 | 15:34

    Jenazah Begal Motor Belum Ada yang Mengakui

    “Belum ada sama sekali yang mengaku dari kerabatnya,” ujar Kanit Reskrim Polsek Pondok Aren IPTU Agung Aji ketika dikonfirmasi, Kamis (26/2).

  • 93

    Rabu, 25 Februari 2015 | 19:17

    Tato GBR Populer di Jawa Barat sebagai Geng Motor

    Pelaku begal motor yang tewas di bakar warga di Jalan Masjid Baiturohman, RT/RW 03/03, Gang Bambu, kelurahan Pondok Karya, kecamatan Pondok Aren, Tangerang Selatan diduga anggota komplotan geng motor Grab On Road (GBR).

  • 94

    Rabu, 25 Februari 2015 | 12:33

    Salah Satu Pelaku Begal Motor Pondok Aren Cewek

    "Ada yang perempuan mas, berlima tuh dia, nah yang bertiga sama perempuan satu, yang paling belakang itu dia yang dibakar warga," ujar Mat Alih.

  • 95

    Selasa, 24 Februari 2015 | 17:16

    Ini TKP Pembakaran Begal Motor Pondok Aren

    Tindak kejahatan dengan modus begal motor membuat massa di Jalan Bambu, Buaran RT 3/3 Pondok Karya, Pondok Aren, Kota Tangsel, marah semalam. Akibatnya, salah satu pelaku yang berhasil ditangkap dibakar hidup-hidup oleh massa di lokasi kejadian hingga te

  • 96

    Selasa, 24 Februari 2015 | 16:53

    Ini Dia Samurai yang digunakan Begal di Pondok Aren Tangsel

    Tindak kriminalitas di Tangerang Selatan (Tangsel) dan Tangerang sedang bertitik pada begal motor. Akibatnya,

  • 97

    Selasa, 24 Februari 2015 | 12:45

    Ditebas Samurai, Korban Begal di Pondok Aren Luka-luka

    Wahyu Hidayat dan Sri Tiani sepasang kekasih yang menjadi korban begal motor di Jalan Bambu Kampung Buaran, RT 03/03, Kelurahan Pondok Karya, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangsel, semalam, menderita luka-luka setelah disabet samurai pelaku.

  • 98

    Selasa, 24 Februari 2015 | 11:20

    Begal Motor di Pondok Aren Dibakar Sampai Tewas

    Aksi kejahatan begal motor kembali terjadi di Jalan Bambu Kampung Buaran, RT 03/03, Kelurahan Pondok Karya, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangsel, semalam.

  • 99

    Minggu, 22 Februari 2015 | 18:23

    Isu Korban Begal Motor Tewas di Jatake dibantah Kapolsek

    "Pesan ini hanya untuk membuat masyarakat takut. Jadi jangan dipercaya," katanya.

  • 100

    Minggu, 22 Februari 2015 | 17:30

    Beredar Lokasi Rawan Begal Motor di Tangerang, Ini Komentar Polisi

    TANGERANG-Beberapa hari ini di Tangerang beredar pesan siaran dari Blackberry Messanger yang menyebutkan bahwa Tangerang kini menjadi zona merah perampasan dan perampokan kendaraan roda dua atau begal motor.