-
Kamis, 20 Oktober 2022 | 10:37
Ternyata Ada Banyak Kasus Ginjal Akut di Kabupaten Tangerang, Faskes Dilarang Jual Obat Sirup
TANGERANGNEWS.com-Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tangerang mengaku pihaknya banyak menemukan kasus ginjal akut di wilayahnya. Sampai saat ini, penyakit tersebut telah berhasil ditangani.
-
Rabu, 19 Oktober 2022 | 21:47
Luncurkan Inovasi Kesehatan dan Pendidikan, Asda Pemkab Tangerang Minta Tinggalkan Budaya Lama
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menyelenggarakan Deliver Launching Inovasi Bidang Kesehatan dan Pendidikan dalam rangka peningkatan penyelenggaraan pelayanan publik di Hotel Lemo Kelapa Dua, Rabu 19 Oktober 2022.
-
Senin, 10 Oktober 2022 | 12:56
Selamat Hari Kesehatan Mental Sedunia, Masih Banyak ODGJ Berkeliaran di Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Organisasi kesehatan dunia (WHO) telah menetapkan 10 Oktober sebagai hari kesehatan mental sedunia dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran tentang kesehatan mental.
-
Kamis, 29 September 2022 | 15:58
1.035 Kasus DBD di Tangerang, 7 di Antaranya Meninggal
TANGERANGNEWS.com-Dinas Kesehatan Kabupaten Tangerang mencatat sebanyak 1.035 orang terjangkit demam berdarah dengue (DBD) sepanjang Januari sampai September 2022.
-
Rabu, 28 September 2022 | 16:16
Capaian Vaksinasi Dosis ke-4 di Kabupaten Tangerang Minim Gegara Stok Habis
TANGERANGNEWS.com-Pencapaian vaksinasi Covid-19 dosis keempat bagi tenaga kesehatan (nakes) di Kabupaten Tangerang masih minim. Adapun kendalanya disebut karena stoknya habis.
-
Kamis, 15 September 2022 | 12:02
Selain ISPA, DBD dan Diare Menjangkiti Warga Tangerang saat Musim Hujan
TANGERANGNEWS.com-Sejumlah penyakit selain infeksi saluran pernafasan atas (ISPA) patut diwaspadai warga Tangerang saat musim hujan.
-
Senin, 29 Agustus 2022 | 17:36
Setelah Gizi Buruk, Bocah Pemakan Pasir dan Semen di Teluknaga Tangerang Belum Bisa Jalan
TANGERANGNEWS.com-Bocah berusia 8 tahun yang mempunyai kebiasaan memakan pasir, kerikil dan semen di Desa Pangkalan, Kecamatan Teluknaga, Kabupaten Tangerang kini mengalami masalah kesehatan lain.
-
Kamis, 25 Agustus 2022 | 20:42
DPRD Tangerang Kecam dan Polisikan Warga Mengamuk-Merusak Fasilitas
TANGERANGNEWS.com-Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Tangerang Deden Umardani mengecam aksi sekelompok warga yang mengamuk dan merusak sejumlah fasilitas kantor DPRD Kabupaten Tangerang.
-
Kamis, 25 Agustus 2022 | 18:32
Tuntutan RSUD Tigaraksa Tak Digubris, Warga Mengamuk di DPRD Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Sekelompok warga yang mengatasnamakan Ksatria Muda mengamuk di kantor DPRD Kabupaten Tangerang, Kamis, 25 Agustus 2022.
-
Rabu, 24 Agustus 2022 | 19:15
Ibu Negara Tinjau Tes Kanker Serviks Pegawai Pabrik di Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Ibu Negara Iriana Joko Widodo (Jokowi) dan istri Wakil Presiden Wury Ma'aruf Amin meninjau pemeriksaan inspeksi visual asam asetat (IVA) bagi pegawai pabrik di Kabupaten Tangerang
-
Senin, 22 Agustus 2022 | 16:42
Warga Kabupaten Tangerang Diminta Segera Lapor Jika Temukan Suspek Cacar Monyet
TANGERANGNEWS..com-Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tangerang meminta kepada masyarakat agar segera melapor jika menemukan gejala suspek cacar monyet atau monkeypox.
-
Kamis, 18 Agustus 2022 | 22:21
Ribuan Tramadol dan Heximer Disita di Kabupaten Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Ribuan ribu obat-ibatan jenis Tramadol dan Heximer yang dijual secara ilegal di Kabupaten Tangerang, disita Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat bersama tim gabungan.
-
Jumat, 12 Agustus 2022 | 14:43
Dinkes Waspadai Virus Monkeypox di Hutan Monyet Solear Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kabupaten Tangerang melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) mulai mewaspadai masuknya cacar monyet atau monkeypox di wilayahnya. Hal ini menyusul adanya kasus suspek cacar monyet di Pati, Jawa Tengah.
-
Jumat, 12 Agustus 2022 | 10:02
283.291 Anak Jadi Sasaran Imunisasi di Kabupaten Tangerang, Dinkes Pastikan Obat Tidak Kedaluwarsa
TANGERANGNEWS.com-Sebanyak 283.291 anak di Kabupaten Tangerang menjadi sasaran pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) 2022. Masyarakat yang memiliki anak balita pun diharapkan dukungannya demi kekebalan buah hati mereka dari penyakit.
-
Jumat, 5 Agustus 2022 | 18:23
Ditemukan Suspek Cacar Monyet, Ini Langkah Antisipasi Pemkab Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang mulai mengambil langkah-langkah dalam mengantisipasi masuknya penyakit cacar monyet (monkeyfox) ke wilayahnya.
-
Kamis, 4 Agustus 2022 | 21:19
FOPKIA dan Simpul Belajar Serahkan Policy Brief ke Dinkes Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Forum Peduli Kesehatan Ibu dan Anak (FOPKIA) dan Forum Simpul Belajar menyerahkan Policy Brief kepada Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tangerang di Kantor Dinkes Kabupaten Tangerang, Kamis, 4 Agustus 2022.
-
Jumat, 15 Juli 2022 | 14:37
Tekan Angka Kematian Ibu dan Bayi, Pemkab Tangerang Gandeng RS Beri Pelayanan Gawat Darurat
TANGERANGNEWS.com-Sejumlah rumah sakit di Kabupaten Tangerang ditetapkan menjadi rujukan dalam pelayanan kegawatdaruratan dalam upaya penyelamatan ibu dan bayi.
-
Sabtu, 18 Juni 2022 | 16:00
Memburu Suplemen Vitayang Salmon Ovary Peptide
Kebanyakan dari kita mungkin malas banget mendengar kata suplemen vitamin atau makanan. Jadi ketika ada yang menawarkan, langsung bilang enggan. Namun, yang terjadi di Fave Hotel Gading Serpong
-
Senin, 30 Mei 2022 | 14:55
Dinkes Tangerang Keluarkan Surat Edaran Waspada Cacar Monyet, Begini Gejalanya
TANGERANGNEWS.com-Maraknya kasus penularan penyakit cacar monyet di sejumlah negara membuat Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tangerang meningkatkan kewaspadaan dan menggalakkan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) kepada masyarakat.
-
Minggu, 29 Mei 2022 | 18:17
Pemkab Tangerang Beri Tes PCR Gratis bagi Calon Jamaah Haji
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menyediakan jasa tes PCR Covid-19 gratis bagi calon jamaah haji.
-
Di Ajang Electricity Connect 2024, PLN Tebarkan Semangat Kolaborasi untuk Transisi Energi
-
Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach
-
Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini
-
InJourney Airports Gandeng AirNav Indonesia Minimalkan Delay Penerbangan
-
Menu MBG di SMKN 3 Kota Tangerang Dibuat Siswa Jurusan Tata Boga