-
Selasa, 12 September 2023 | 07:00
Aktivitas Pembuangan Limbah Sampah di Curug Tangerang Diprotes Bikin Bau Rumah Warga
TANGERANGNEWS.com-Warga Perumahan Kitri Bakti Residence, Kelurahan Sukabakti, Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang protes ada aktivitas pembuangan limbah yang bersebelahan dengan pemukimannya.
-
Sabtu, 26 Agustus 2023 | 03:22
Kapasitas TPA Rawa Kucing Terisi 80%, DLH Tangerang Minta Warga Kurangi Sampah dari Sumbernya
TANGERANGNEWS.com- Sebanyak 80 persen kapasitas dari Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Rawa Kucing telah terisi.
-
Jumat, 25 Agustus 2023 | 10:52
Awas, Bakar Sampah di Kabupaten Tangerang Bakal Dipenjara 6 Bulan dan Didenda Rp50 Juta
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang akan menjatuhkan sanksi tegas berupa denda kepada pelaku pembakar sampah di wilayahnya.
-
Rabu, 23 Agustus 2023 | 09:40
Over Kapasistas, Mahasiswa Protes TPA Rawa Kucing Tangerang Sudah Tidak Layak
TANGERANGNEWS.com-Sekelompok massa yang tergabung dalam Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia (SEMMI) cabang Tangerang, menggelar aksi demonstrasi di TPA Rawa Kucing, Kota Tangerang, Selasa, 22 Agustus 2023.
-
Minggu, 25 Juni 2023 | 08:05
Pemkab Tangerang Akui Banyak TPS-3R Milik Kementerian LHK Tidak Berfungsi
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kabupaten Tangerang (Pemkab) melalui Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Tangerang membenarkan, terkait banyaknya Tempat Pengelolaan Sampah Reuse, Reduce, dan Recycle (TPS-3R) yang tidak berfungsi.
-
Sabtu, 17 Juni 2023 | 04:08
Bikin Pangling, Begini Kondisi Pantai Terkotor di Indonesia Usai Didatangi Pandawara Group
TANGERANGNEWS.com- Kelompok aktivis lingkungan Pandawara Group mengabarkan kondisi terkini Pantai Labuan, Desa Teluk, Kecamatan Labuan, Kabupaten Pandeglang, Banten, yang disebut sebagai pantai terkotor di Indonesia.
-
Rabu, 7 Juni 2023 | 04:00
Hampir Penuh, Kapasitas TPA Rawa Kucing Terisi 80%
TANGERANGNEWS.com- Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Rawa Kucing, Kecamatan Neglasari, Kota Tangerang. hampir memenuhi kapasitas lantaran telah mencapai 80 persen.
-
Selasa, 6 Juni 2023 | 03:59
Gunungan Sampah di Pasar Rubuh Tangerang Sebabkan Kemacetan
TANGERANGNEWS.com- Beredar video di media sosial yang memperlihatkan tumpukan sampah di Pasar Rubuh, Kelurahan Petir, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang.
-
Senin, 5 Juni 2023 | 06:54
Jorok, Kontrakan di Perumnas 1 Tangerang Kotor Penuh Sampah Ditinggal Kabur Penyewa Usai Nunggak Bayaran
TANGERANGNEWS.com- Pengalaman tidak menyenangkan dialami Wita saat rumah kontrakan miliknya yang berada di Perumnas 1 Karawaci, Kota Tangerang, ditinggal kabur oleh penyewa dalam keadaan kotor dan dipenuhi sampah berserakan.
-
Senin, 22 Mei 2023 | 02:57
Pandawara Group ke Banten, Bersihkan Pantai Terkotor di Indonesia
TANGERANGNEWS.com- Sekelompok pemuda asal Bandung, Jawa Barat, tergabung dalam Pandawara Group mengunjungi pantai terkotor di Indonesia yang berada di Provinsi Banten.
-
Jumat, 19 Mei 2023 | 05:06
Jorok, Tumpukan Sampah Penuhi Lajur Jalan di Jatiuwung
TANGERANGNEWS.com- Pemandangan tak mengenakkan terlihat di sepanjang Jalan Pasir Jaya Jatake, Jatiuwung, Kota Tangerang, lantaran pada lajurnya dipenuhi oleh tumpukan sampah.
-
Senin, 17 April 2023 | 02:17
Awas, Buang Sampah Sembarangan di Pinggir Jalan Kota Tangerang Bisa Didenda Rp50 Juta
TANGERANGNEWS.com- Beredar video yang memperlihatkan tumpukan sampah di Jalan HOS Cokroaminoto, Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang.
-
Rabu, 1 Maret 2023 | 11:20
Sampah di Kabupaten Tangerang Sulit Ditangani, Kepala DLHK Keluhkan Jumlah Armada
TANGERANGNEWS.com-Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Tangerang Achmad Taufik mengaku kesulitan dalam menangani persoalan sampah, karena keterbatasan jumlah armada pengangkut.
-
Selasa, 21 Februari 2023 | 13:12
HPSN 2023, Pemkab Tangerang Bakal Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Belanja
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang akan melarang penggunaan kantong plastik sekali pakai di seluruh pusat perbelanjaan.
-
Selasa, 21 Februari 2023 | 12:00
Sehari Warga Kabupaten Tangerang Hasilkan 2.000 Ton Sampah, Cuma 800 Ton Bisa Diangkut
TANGERANGNEWS.com-Masyarakat Kabupaten Tangerang hasilkan 2.000 sampah dalam satu hari. Namun Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) hanya bisa mengangkut sekitar 800-1.000 ton saja.
-
Senin, 20 Februari 2023 | 19:08
Komisi IV DPRD Kabupaten Tangerang Sebut Pemkab Belum Serius Tangani Sampah
TANGERANGNEWS.com-Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Komisi IV Kabupaten Tangerang Deden Umar Dani menyebut Pemerintah Kabupaten (Pemkab) belum serius menangani sampah di wilayah.
-
Minggu, 18 Desember 2022 | 11:10
Bank Sampah di Cibodasari Tangerang Bisa Biayai Berbagai Kegiatan Warga
TANGERANGNEWS.com-Keberadaan Bank Sampah 102 yang berada di RT04/15, Kelurahan Cibodasari, Kecamatan Cibodas, Kota Tangerang menjadi penggerak kesadaran masyarakat setempat, untuk bersama-sama menjaga lingkungan.
-
Jumat, 2 Desember 2022 | 09:46
Muslimah Asal Tangerang Ini Bersihkan Sampah di Reuni 212
TANGERANGNEWS.com-Endah Nurani, warga asal Tangerang sengaja datang ke Masjid At-Tin, Jakarta Timur, tempat diselenggarakannya Reuni 212 untuk mengumpulkan sampah.
-
Selasa, 1 November 2022 | 07:56
Asap Pembakaran Sampah TPS Ilegal di Karang Tengah Tangerang Diprotes Warga
TANGERANGNEWS.com-Tempat Pembuangan Sampah (TPS) ilegal yang berlokasi di Kelurahan Karang Timur, Kecamatan Karang Tengah, Kota Tangerang, dikeluhkan warga.
-
Sabtu, 15 Oktober 2022 | 09:30
Sampah di TPA Jatiwaringin Tangerang Capai 2.000 Ton per Hari Perlu Penanganan Teknologi
TANGERANGNEWS.com-Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Jatiwaringin Kabupaten Tangerang setiap harinya menampung sekitar 2.000 ton sampah per hari dari total jumlah penduduk sebanyak 4 juta jiwa.

-
Nabi Muhammad SAW Tidak Pernah Merayakan Maulid, Ini Alasannya
-
10 Provinsi dengan Kerawanan Netralitas Pemilu Tertinggi, Banten Nomor 3
-
Disnaker Tangerang Klaim Serap 18 Ribu Tenaga Kerja Lewat Virtual Job Fair
-
Kerap Makan Korban, Belasan Truk Langgar Jam Operasional di Kota Tangerang Dikandangi
-
Booking Tes Laboratorium dan Radiologi di Siloam Hospitals Bisa Lewat Online