-
Selasa, 9 Agustus 2022 | 20:21
Satgas Pencegahan Kekerasan Perempuan dan Anak akan Dibentuk di Kampus Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kota Tangerang melibatkan pihak perguruan tinggi dalam mencegah kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak.
-
Selasa, 2 Agustus 2022 | 19:26
Polisi Ringkus 3 Pelajar Pelaku Pengeroyokan di Ciputat Tangsel
TANGERANGNEWS.com-Pihak kepolisian meringkus tiga orang pelajar karena terlibat sebagai pelaku penganiayaan dan pengeroyokan terhadap pelajar dari sekolah lain di Jalan Kertamukti, Ciputat Timur, Kota Tangerang Selatan (Tangsel).
-
Minggu, 17 Juli 2022 | 17:43
Lewat Citizen Journalism, Mahasiswa UMT Didorong Lawan Pelecehan Seksual di Tempat Umum
TANGERANGNEWS.com-Seiring berkembangnya media sosial, sebuah peristiwa atau berita kini tidak hanya disampaikan oleh media berita mainstream, tapi juga masyarakat biasa yang tidak terikat dengan perusahaan Pers.
-
Selasa, 12 Juli 2022 | 13:53
Pemuda Tangerang Mengaku Jadi Korban Salah Tangkap Polisi, Sempat Dianiaya dan Diancam
TANGERANGNEWS.com-Pemuda bernama Rafly Dwiantoro, mengaku jadi korban salah tangkap yang diduga dilakukan oleh anggota polisi di Gang Madrasah, Kebon Nanas, Kota Tangerang, pada Minggu 10 Juli 2022, malam.
-
Senin, 4 Juli 2022 | 13:28
Tagih Iuran & Keroyok Warga, 2 Pelaku di Rajeg Tangerang Diringkus
TANGERANGNEWS.com-Pihak Kepolisian menangkap dua pelaku berinisial AY, 41, dan AS, 36, karena mengeroyok warga berinisial MR di Perumahan Griya Artha Kecamatan Rajeg, Kabupaten Tangerang
-
Rabu, 1 Juni 2022 | 14:42
Mayat Pria di Green Lake Karang Tengah Tangerang Diduga Korban Kekerasan
TANGERANGNEWS.com-Sesosok mayat pria yang ditemukan di Green Lake, Kecamatan Karang Tengah, Kota Tangerang, Rabu 1 Juni 2022, diduga korban kekerasan.
-
Rabu, 18 Mei 2022 | 20:08
LPA Tangsel Minta Aparat Tindak Tegas Segala Bentuk Kekerasan terhadap Anak
Ketua Lembaga Perlindungan Anak (LPA) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mengecam keras dugaan perbuatan penganiayaan dan bullying yang menimpa remaja di Kecamatan Serpong, baru-baru ini.
-
Selasa, 17 Mei 2022 | 20:33
Kekerasan terhadap Bocah di Tangsel Terjadi Lagi, Diduga Pelakunya Empat Orang
Kekerasan terhadap anak di bawah umur kembali terjadi di Kota Tangerang Selatan (Tangsel).
-
Selasa, 17 Mei 2022 | 16:54
Begini Duduk Perkara Summarecon Serpong dengan Penghuni Klaster yang Dituding Pengeroyokan Pakai Preman
TANGERANGNEWS.com-Summarecon Serpong menjelaskan kronologis sebenarnya terkait perkara dengan penghuni Cluster Maxwell, Gading Serpong, Pagedangan, Kabupaten Tangerang, pada Rabu 20 April 2022, lalu
-
Selasa, 10 Mei 2022 | 17:47
Gangguan Jiwa, Pelaku Pemacul Kepala di Sepatan Tangerang Dibebaskan
TANGERANGNEWS.com-Saman, pelaku pemaculan kepala, dikabarkan bebas dari tahanan di Polsek Sepatan, Polres Metro Tangerang Kota lantaran disebut mengalami gangguan jiwa
-
Rabu, 4 Mei 2022 | 18:06
Polisi Masih Selidiki Pria yang Pukuli Warga Diduga dengan Senpi di Tangerang
Pihak kepolisian hingga saat ini masih menyelidiki kasus viral pria memukul seorang pemuda diduga dengan senjata api di Jalan H Gedag, Paninggilan, Ciledug, Kota Tangerang.
-
Rabu, 23 Februari 2022 | 17:20
Sebelum Dicangkul, Korban Dikejar dengan Kampak dan Pacul di Sepatan Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Eko Supriyadi, warga Kampung Taman Jiman, Desa Kampung Kelor, Kecamatan Sepatan Timur, Kabupaten Tangerang, masih terbaring lemah di RSUD Pakuhaji karena harus menjalani
-
Rabu, 23 Februari 2022 | 16:44
Keluarga Korban Cangkul Kepala di Sepatan Tangerang Minta Pelaku Dibui
TANGERANGNEWS.com-Keluarga Eko Supriyadi, warga Kampung Taman Jiman, Desa Kampung Kelor, Kecamatan Sepatan Timur, Kabupaten Tangerang, meminta pelaku yang menghajar dengan cangkul dipenjara
-
Kamis, 30 Desember 2021 | 12:42
Derita Istri Korban KDRT di Kota Tangerang, Dihajar hingga Alat Kelaminnya Disemprot
TANGERANGNEWS.com-Seorang wanita berinisial M, 23, diduga menjadi korban kekerasan
-
Senin, 6 Desember 2021 | 20:55
Ada 4.500 Pengaduan Kekerasan Seksual ke Komnas Perempuan Januari-Oktober 2021
TANGERANGNEWS.com-Sepanjang bulan Januari-Oktober 2021, Komnas Perempuan mencatat ada 4.500 aduan kasus kekerasan terhadap perempuan. Bahkan jumlah tersebut naik drastis dibanding tahun 2020
-
Senin, 18 Oktober 2021 | 10:05
Sebelum dipukul pakai Botol, Korban Mengakui Dihubungi Pacar Pelaku
TANGERANGNEWS.com- Seorang pria bernama Ferry Yanuar warga Kampung Blok Kelapa RT 01 RW 02 Desa Serdang Wetan, Kecamatan Legok, Kabupaten Tangerang yang dikeroyok dan dipukul pakai botol oleh AF
-
Minggu, 17 Oktober 2021 | 21:11
Keributan Terjadi di Clique Bar Gading Serpong, Pengunjung Lapor Polisi Ngaku Dikeroyok
TANGERANGNEWS.com-Tiga pria pengunjung Bar Clique Gading Serpong, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, diduga telah menjadi korban pengeroyokan, Sabtu, 16 Oktober 2021 lalu
-
Selasa, 21 September 2021 | 13:51
Sandang Kota Layak Anak, Jangan Sampai Terjadi Kekerasan Perempuan & Anak-anak di Kota Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah menyampaikan agar jangan sampai terjadi kekerasan di Kota Tangerang
-
Minggu, 6 Juni 2021 | 19:44
Ini Kata Kapolresta Tangerang Wahyu Sri Soal Kasus Suami Diduga Gorok Istri di Cikupa
TANGERANGNEWS.com-Kepolisian masih menyelidiki kasus suami yang diduga menggorok istrinya di Jalan Raya Serang, Kilometer 12,5 Kampung Cirewed, Desa Sukadamai, Kecamatan Cikupa, Kabupaten Tangerang, pada Minggu 6 Juni 2021, siang.
-
Jumat, 4 Juni 2021 | 22:16
Diduga Dipicu Warisan, Paman Tewas Dibacok Keponakannya di Sepatan Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Diduga lantaran dipicu persoalan hak waris, keponakan tega menghabisi nyawa pamannya di Desa Lebak Wangi, Kecamatan Sepatan Timur, Kabupaten Tangerang
-
Melihat Lebih Dalam Tren di Balik Pergerakan Ethereum yang Mengesankan
-
J Trust Bank Catat Laba Bersih Rp161 Miliar di Kuartal III 2024
-
Pertengkaran Anak Berujung Orang Tua Dibacok di Jambe Tangerang
-
1.000 Warga Pra Sejahtera dan Lansia Dapat Pengobatan Gratis di DPRD Tangsel
-
Penerbangan Domestik Super Air Jet dan Lion Air Pindah Terminal di Bandara Soekarno-Hatta