-
Kamis, 2 Mei 2024 | 14:27
Banjir Perumahan Grand Harmoni II Balaraja Surut, Warga Kembali ke Rumah
Banjir yang merendam Kompleks Perumahan Grand Harmoni II Balaraja, Desa Bunar, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang, sudah mulai surut, Kamis 2 Mei 2024.
-
Selasa, 30 April 2024 | 17:29
Update Banjir Perumahan Grand Harmoni II Balaraja, Ketinggian Masih 1,5 Meter
Banjir masih merendam Kompleks Perumahan Grand Harmoni II Balaraja, Desa Bunar, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang, Selasa 30 April 2024.
-
Selasa, 28 November 2023 | 22:45
3 Bocah Curi Kotak Amal Masjid di Sukamulya Tangerang, Gasak Uang untuk Anak Yatim
TANGERANGNEWS.com-Tiga bocah di bawah umur mencuri kotak amal di Masjid Jami Baitussalam, Perumahan Grand Harmoni 2 Balaraja, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang.
-
Kamis, 3 Agustus 2023 | 14:32
Kepergok Beraksi di Sukamulya Tangerang, Pencuri Motor Diikat di Tiang Listrik dan Dihajar Warga
TANGERANGNEWS.com-Dua pria pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) dihajar warga hingga babak belur, setelah kepergok beraksi di Perumahan Balaraja, Desa Perahu, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang.
-
Senin, 29 Mei 2023 | 16:20
Petani di 3 Desa Kabupaten Tangerang Keluhkan Irigasi Tak Berfungsi Selama 7 Tahun
TANGERANGNEWS.com-Petani yang berada di tiga desa Kabupaten Tangerang mengeluh akibat irigasi sawah tidak berfungsi atau mati total. Diketahui, irigasi tersebut sudah tidak berfungsi selama tujuh tahun.
-
Senin, 27 Maret 2023 | 19:17
Penggerebekan Toko Kosmetik Jual Tramadol di Sukamulya Tangerang, Barang Bukti Dibuang Warga
TANGERANGNEWS.com-Kapolsek Balaraja Kompol Yudha Hermawan menjelaskan tidak ada penyerahan barang bukti oleh warga, setelah melakukan penggerebekan toko kosmetik di Desa Perahu, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang, Minggu 26 Maret 2023, malam.
-
Senin, 27 Maret 2023 | 14:33
Toko Kosmetik Diduga Jual Tramadol di Sukamulya Tangerang Digerebek Warga
TANGERANGNEWS.com-Sebuah toko kosmetik di Desa Perahu, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang digerebek warga. Minggu 26 Maret 2023, malam.
-
Jumat, 17 Maret 2023 | 19:39
Terbongkar Praktik Galian Tanah Ilegal untuk Urukan Proyek Perumahan di Sukamulya Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Unit Kriminal Khusus (Krimsus) Satreskrim Polresta Tangerang membongkar praktik galian tanah dan jual beli tanah urukan ilegal, pada Senin 13 Maret 2023.
-
Selasa, 14 Maret 2023 | 13:46
Diprotes Warga, 8 Orang Diperiksa Polisi Soal Aktivitas Pengurukan Tanah di Sukamulya Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Polresta Tangerang melakukan pemeriksaan terhadap delapan orang atas aktivitas pengurukan tanah di Perumahan Grand Harmony 2, Desa Bunar, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang.
-
Rabu, 15 Februari 2023 | 15:43
Dorong Kesembuhan, Puskesmas Sukamulya Terus Dampingi Bocah Pengidap Penyakit Kronis
TANGERANGNEWS.com-Puskesmas Sukamulya berikan edukasi kepada salah seorang bocah penderita Peripheral Arteriovenous Malformation atau Malformasi Arteri Vena, di Desa Merak, Kabupaten Tangerang.
-
Selasa, 11 Oktober 2022 | 19:21
Warga Penderita Diabetes di Sukamulya Tangerang Semringah Dapat Bansos
TANGERANGNEWS.com-Novi Ayu Ningsih, 30, warga Kampung Kemuning, Desa Buniayu, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang, penderita penyakit diabetes mendapat bantuan sosial (bansos) dari pemerintah daerah setempat.
-
Minggu, 25 September 2022 | 10:43
Ada Kawasan Eduwisata Melon di Sukamulya Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Kabupaten Tangerang kini memiliki Kawasan Eduwisata Melon yang berlokasi di Desa Kaliasin, Kecamatan Sukamulya. Tempat tersebut diinisiasi oleh anak-anak muda yang tergabung dalam Kelompok Petani Milenial Lentera Panameng.
-
Kamis, 25 Agustus 2022 | 12:12
Kades Sebut Bantuan untuk Janda Anak 5 di Sukamulya Tangerang Terkendala KTP
TANGERANGNEWS.com-Alpiyah, 41, janda anak lima yang tinggal di rumah bilik kurang layak di Desa Benda, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang tidak tersentuh bantuan dari pemerintah, lantaran terkendala dokumen kependudukan seperti KTP dan KK.
-
Selasa, 23 Agustus 2022 | 12:32
Dicerai Suami Kawin Lagi, Janda Anak 5 Tinggal di Rumah Bilik Sukamulya Tangerang Butuh Bantuan
TANGERANGNEWS.com-Seorang janda beranak lima tinggal di sebuah rumah tak layak huni, di Kampung Kamuning, RT01/03 Desa Benda, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang.
-
Minggu, 22 Mei 2022 | 14:07
Warga Sukamulya Tangerang Tewas Kecelakaan Bus Peziarah di Ciamis, Kapolda Banten Ucapkan Duka Cita
TANGERANGNEWS.com-Kapolda Banten Irjen Pol Rudy Heriyanto menyampaikan ungkapan duka cita mendalam atas meninggalnya satu warga Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang atas nama Hj Sri Mulyani, dalam kecelakaan bus pada Sabtu 21 Mei 2022
-
Minggu, 22 Mei 2022 | 11:46
Daftar Rombongan Peziarah Tangerang yang Jadi Korban Kecelakaan di Ciamis
TANGERANGNEWS.com-Insiden kecelakaan bus berisi rombongan peziarah dari Balaraja, Kabupaten Tangerang, yang menabrak rumah di Ciamis, Jawa Barat, menyebabkan korban tewas dan luka-luka, Sabtu 21 Mei 2022.
-
Jumat, 1 April 2022 | 12:55
Niat Pesta Sabu Beli dari Tangerang, Empat Pemuda Ditangkap di Serang
TANGERANGNEWS.com–Empat pemuda ditangkap tim Opsnal Satreskrim Polres Serang pada saat akan melakukan pesta narkotika jenis sabu-sabu
-
Minggu, 21 November 2021 | 19:17
Puskesmas Sukamulya Tangerang Bantu Wanita ODGJ Melahirkan
TANGERANGNEWS.com-Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Sukamulya Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang, membantu persalinan salah seorang pasien dengan gangguan jiwa. Proses persalinan berjalan lancar dan dilakukan secara normal
-
Selasa, 14 September 2021 | 08:55
Warga Sukamulya Tangerang Berhasil Pamerkan Inovasi Teknologi Tingkat Nasional
TANGERANGNEWS.com–Pada perhelatan lomba Teknologi Tepat Guna Unggulan Tingkat Nasional XXII tahun 2021 yang dilakukan secara virtual, Pos Pelayanan Teknologi Tepat Guna (Posyantek) Kecamatan Sukamulya
-
Selasa, 7 September 2021 | 13:36
Warga Sukamulya Tangerang Terima Vaksinasi COVID-19 Tahap Kedua
TANGERANGNEWS.com-Warga Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang menerima vaksinasi dosis kedua, di halaman kantor kecamatan setempat, Selasa 7 September 2021
-
Hadapi Banyak Ujian di Pilkada Banten, Ribuan Massa Doakan Kemenangan Airin-Ade
-
Tutup Kampanye Pilkada Banten, Airin-Ade Gelar Istigasah dan Doa Bersama
-
Tatap Muka Terakhir, Warga Matagara Solid Dukung Maesyal-Intan
-
Hujan Deras, Kota Tangerang Dilanda Banjir hingga Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga
-
Jelang Pencoblosan, Buruh se-Banten Doakan Andra Soni