-
Rabu, 23 Oktober 2024 | 19:53
Mitigasi Bencana Perubahan Iklim, NEC Indonesia dan Sinar Mas Land Kembangkan Adaptation Finance
NEC Indonesia dan Sinar Mas Land melalui anak perusahaannya PT Samakta Mitra menjalin kemitraan strategis, dalam upaya mitigasi dampak perubahan iklim, melalui pemanfaatan Adaptation Finance dan teknologi visualisasi mitigasi bencana.
-
Jumat, 18 Oktober 2024 | 18:48
Sinar Mas Land Dorong Pertumbuhan Ekonomi Melalui Kemitraan Global di IEF 2024
Living Lab Ventures (LLV), corporate venture capital dari Sinar Mas Land, memperkuat komitmennya dalam mendorong transformasi ekonomi Indonesia, melalui penciptaan ekonomi baru dan kemitraan global, pada sesi Indonesia Economic Forum (IEF) 2024.
-
Sabtu, 12 Oktober 2024 | 14:26
Sinar Mas Land Rilis Web Series "Bersama Kalian", Ceritakan Realitas Kehidupan Perkotaan
Sinar Mas Land kembali merilis web series. Setelah sebelumnya sukses membuat "Ruang Rindu", kini Sinar Mas Land meluncurkan karya terbarunya dengan judul "Bersama Kalian".
-
Minggu, 30 Juni 2024 | 19:44
Tipe Termahal Klaster Trésor BSD City Ludes Terjual, Sinar Mas Land Kantongi Rp400 Miliar
Sejak diluncurkan pada Maret 2024, sebanyak lebih dari 70 persen unit highend Trésor berhasil terjual. Bahkan, Tipe Gallant yang merupakan tipe terbesar di Klaster Trésor seharga Rp21 miliar, langsung ludes dalam waktu singkat.
-
Selasa, 11 Juni 2024 | 18:47
Yuk Ajak Anak Main ke Kampung Dolan Khatulistiwa di Rawa Buntu Tangsel, Ada 20 Permainan Tradisional
Kampung ini dibentuk pengembang properti Sinar Mas Land bersama warga pegiat komunitas Mpok Wati (Kelompok Wanita Tangguh dan Berseri), untuk melawan ketergantungan anak pada ponsel
-
Kamis, 6 Juni 2024 | 02:53
Berhasil Kelola 2.304 Ton Sampah di BSD Tangerang, Sinar Mas Land Raih Award4Change
Sinar Mas Land, melalui proyek townshipnya BSD City, menerima penghargaan bergengsi Award4Change “Circular Township Award” karena dinilai berhasil mengelola 2.304,4 ton sampah dari masyarakat di kawasan tersebut.
-
Kamis, 16 Mei 2024 | 22:21
Laris Manis, Northridge Ultimate Business Center di BSD City Kembali Diluncurkan
Sinar Mas Land kembali meluncurkan produk komersial terbaru yakni Northridge Ultimate Business Center. Berlokasi strategis di pusat BSD City, klaster komersial premium ini dibangun di atas lahan seluas 9.972 m2.
-
Rabu, 20 Maret 2024 | 16:08
Sinar Mas Land Luncurkan Trésor, Hunian Segmen Premium di BSD City
Sinar Mas Land menyiapkan berbagai strategi untuk meningkatkan penjualan produk properti sejak awal tahun 2024. Perusahaan optimistis bisa mencetak kembali penjualan positif, melanjutkan tren peningkatan tahun lalu yang sudah tercapai.
-
Kamis, 22 Februari 2024 | 21:04
Ada Diskon Sampai Rp400 Juta-an untuk Pembelian Rumah di BSD
Pengembang properti Sinar Mas Land memberikan berbagai promo menarik dalam program Infinite Living. Promo ini berlaku untuk pembelian produk Sinar Mas Land di BSD City, maupun Kota Wisata Cibubur dan Grand City Balikpapan.
-
Kamis, 28 Desember 2023 | 04:39
Sinar Mas Land Beri Beasiswa Pelatihan Coding untuk Para Pemuda di Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Berdasarkan survei dari Bank Dunia dan McKinsey menyebutkan bahwa Indonesia membutuhkan 9 juta talenta digital pada periode 2015-2030 atau selama 15 tahun.
-
Kamis, 14 Desember 2023 | 16:58
8,6 Kilometer Jalan Aspal di BSD City Tangerang Dibangun Pakai Campuran Sampah Plastik
TANGERANGNEWS.com-Sinar Mas Land terus berkomitmen dalam menyediakan solusi inovatif untuk pembangunan yang berkelanjutan dan berwawasan lingkungan.
-
Rabu, 13 Desember 2023 | 02:00
Luncurkan Web Series "Ruang Rindu", Sinar Mas Land Ajak Sineas Syuting di BSD
TANGERANGNEWS.com-Menutup tahun 2023, pengembang properti Sinar Mas Land menghadirkan web series perdananya berjudul ‘Ruang Rindu’.
-
Minggu, 3 Desember 2023 | 04:12
Sinar Mas Land Bangun Biomedical Campus Senilai Rp2 Triliun di BSD untuk Penelitian Kesehatan
TANGERANGNEWS.com-Pengembang properti Sinar Mas Land mulai melirik sektor kesehatan dengan membangun Biomedical Campus di kawaan Digital Hub, BSD City, Sampora, Kecamatan Cisauk, Kabupaten Tangerang.
-
Selasa, 21 November 2023 | 04:27
Sinar Mas Pakai Teknologi AI Deteksi Kerusakan Infrastruktur di Kawasan BSD City
TANGERANGNEWS.com-Perusahaan properti Sinar Mas Land memanfaatkan teknologi Artificial Intelligence (AI) untuk mendeteksi kerusakan pada infrastruktur di kawasan Bumi Serpong Damai (BSD) City.
-
Minggu, 19 November 2023 | 22:54
Sinar Mas Land dan Tokopedia Kolaborasi, Beri Subsidi DP Properti Sampai Cashback Rp150 Juta
TANGERANGNEWS.com-Menjawab permintaan masyarakat akan kebutuhan properti baik untuk hunian dan investasi, Sinar Mas Land menghadirkan The Future of Living Expo, sebuah pengalaman baru berbelanja properti dengan beragam pilihan promo yang menarik.
-
Selasa, 13 Desember 2022 | 21:48
Begini Upaya Sinar Mas Land Atasi Banjir di 2 Wilayah Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Banjir akibat intensitas hujan yang tinggi masih menjadi permasalahan di Tangerang. Termasuk di kawasan hunian BSD City yang wilayah administrasinya masuk ke dalam Kabupaten Tangerang dan Kota Tangerang Selatan (Tangel).
-
Selasa, 20 September 2022 | 16:37
Resmikan Tol Serbaraja Tangerang, Presiden Jokowi: Bisa Kurangi Macet Jakarta
TANGERANGNEWS.com-Tol Serpong – Balaraja (Serbaraja) seksi 1A diresmikan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi), Selasa 20 September 2022, melalui prosesi akses masuk pertama di gerbang tol Gabus.
-
Rabu, 6 Juli 2022 | 13:38
Pembangunan Rampung, Tol Serbaraja Tangerang Segera Diuji Coba
TANGERANGNEWS.com-Pembangunan Tol Serpong-Balaraja (Serbaraja) seksi 1A sepanjang 5,15 Km telah rampung. Sebelum dioperasikan, tol tersebut akan menjalani uji laik fungsi (ULF) dan uji laik operasi (ULO).
-
Senin, 14 Maret 2022 | 13:34
Proyek Tol Serpong-Balaraja 1A Ditarget Tuntas Pertengahan 2022, Ini Keistimewaannya
TANGERANGNEWS.com–Proyek pembangunan Jalan Tol Serpong-Balaraja Seksi 1A terus dikebut. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) mengungkapkan pembangunan tol tersebut mencapai 68 persen.
-
Kamis, 10 Maret 2022 | 12:27
Wuih, City Zoo Bakal Dibangun di BSD Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Sinar Mas Land menjalin kerja sama dengan Jawa Timur Park Group untuk menghadirkan tempat hiburan dan edukasi berupa City Zoo BSD di atas lahan seluas 12 hektare
-
Di Ajang Electricity Connect 2024, PLN Tebarkan Semangat Kolaborasi untuk Transisi Energi
-
Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach
-
Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini
-
InJourney Airports Gandeng AirNav Indonesia Minimalkan Delay Penerbangan
-
Menu MBG di SMKN 3 Kota Tangerang Dibuat Siswa Jurusan Tata Boga