-
Jumat, 19 April 2024 | 01:31
Marak Kabel Optik Menjuntai di 5 Ruas Jalan Tangsel, Bakal Dipindahkan ke Bawah Tanah
Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Selatan) akan merapihkan kabel-kabel menjuntai di lima ruas jalan.
-
Rabu, 14 Februari 2024 | 18:55
Benyamin Nyoblos di TPS 19 Lengkong Karya, Pilar di TPS 28 Alam Sutera Tangsel
TANGERANGNEWS.com-Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie dan Wakil Wali Kota Tangsel Pilar Saga Ichsan menggunakan hak pilihnya dalam Pemilu 2024, Rabu 14 Februari 2024.
-
Rabu, 27 Desember 2023 | 02:18
Pencak Silat Bakal Jadi Mulok Sekolah di Tangsel
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) berencana memasukkan bela diri pencak silat ke dalam mata pelajaran muatan lokal (mulok) di sekolah.
-
Rabu, 3 Mei 2023 | 11:31
2 Tahun Jalan Ceger Raya Tangsel Banjir Comberan, Pilar Janji Selesai Tahun Ini
TANGERANGNEWS.com- Kondisi Jalan Raya Ceger, Kelurahan Jurangmangu Timur, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) digenangi air comberan selama dua tahun.
-
Selasa, 2 Mei 2023 | 12:20
Hari Pendidikan Nasional, Wakil Wali Kota Tangsel Sebut Angka Pengangguran dan Kemiskinan Turun
TANGERANGNEWS.com- Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Pilar Saga Ichsan memberi ucapan dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional pada Selasa, 2 Mei 2023.
-
Jumat, 28 April 2023 | 14:53
Wakil Wali Kota Tangsel Bubarkan Pungli Tarif Parkir Viral di Taman Kota 2
TANGERANGNEWS.com- Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Pilar Saga Ichsan melakukan sidak pungutan liar (pungli) di Taman Kota 2, Kelurahan Ciater, Kecamatan Serpong, Kota Tangsel, pada Kamis, 27 April 2023 lalu.
-
Selasa, 14 Maret 2023 | 16:06
Lagi, Pemkot Tangsel Raih Penghargaan di Bidang Kesehatan
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kota Tangerang Selatan kembali meraih penghargaan berskala nasional. Kali ini, penghargaan didapat Pemerintah Kota Tangerang Selatan di bidang Kesehatan dengan berhasil meraih predikat capaian Universal Health Coverage..
-
Jumat, 10 Maret 2023 | 11:00
Alun-alun Pamulang Resmi Dibuka, Wakil Wali Kota: Kami Dedikasikan untuk Warga Tangsel
TANGERANGNEWS.com- Alun-alun di Jalan Pamulang Raya, Kelurahan Pamulang Barat, Kecamatan Pamulang, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) resmi dibuka, Kamis 9 Maret 2023.
-
Senin, 12 Desember 2022 | 19:29
HIV/AIDS di Tangsel Tahun 2022 Mencapai 308 Kasus, Pemkot Siapkan Antiretroviral
TANGERANGNEWS.com-Sejak Januari hingga November 2022 tercatat kasus HIV (human immunodeficiency virus) ada 266 kasus dan AIDS (acquired immunodeficiency syndrome) 42 kasus, di Kota Tangerang Selatan (Tangsel).
-
Selasa, 8 November 2022 | 21:59
Lagi Bangun Banyak Infrastruktur, Pemkot Tangsel Butuh Insinyur Berkompeten
TANGERANGNEWS.com-Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Pilar Saga Ichsan mengatakan pihaknya membutuhkan banyak insinyur berkompeten, terutama ahli konsultan bidang konstruksi.
-
Rabu, 26 Oktober 2022 | 15:22
Pelaku Usaha di Tangsel Dilarang Pakai Kantong Plastik, Ini Sanksinya
TANGERANGNEWS.com-Regulasi tentang pengurangan sampah plastik mulai disosialisasikan Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel)
-
Selasa, 25 Oktober 2022 | 18:38
Pemkot Tangsel Kebut Proyek Pengendalian Banjir di 15 Titik Ini
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) tengah melakukan percepatan pembangunan untuk mengendalikan banjir di 15 titik pada tahun 2022.
-
Rabu, 14 September 2022 | 09:27
Ekspor Sepatu Berkualitas ke Belanda, Pemkot Tangsel: Membantu Perekonomian
TANGERANGNEWS.com-Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Pilar Saga Ichsan mendampingi Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan melepas 6.700 pasang sepatu yang diproduksi PT Pratama Abadi Serpong Utara, Tangsel untuk diekspor
-
Selasa, 13 September 2022 | 22:26
6.700 Sepatu Nike Buatan Pabrik di Tangsel Diekspor ke Belanda
TANGERANGNEWS.com-Sebanyak 6.700 pasang sepatu yang diproduksi PT Pratama Abadi Serpong Utara bersama PT Nike Indonesia di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) diekspor ke Heijen, Limburg, Belanda.
-
Senin, 30 Mei 2022 | 10:51
Warga Keluhkan Tumpukan Sampah di Kali Kawasan Ciputat Tangsel
TANGERANGNEWS.com-Tumpukan sampah yang berada di anak kali dekat Jalan Bawang Merah 5, Komplek Kompas III, RT03/08, Kecamatan Ciputat, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dikeluhkan warga.
-
Minggu, 29 Mei 2022 | 22:15
Pilar Saga Ichsan Tanggapi Andika Hazrumy Maju Cagub Banten
TANGERANGNEWS.com-Pasca masa jabatan Gubernur Banten Wahidin Halim resmi habis, sejumlah nama disebut akan maju dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) pada 2024.
-
Jumat, 27 Mei 2022 | 17:38
Maju Jadi Cawalkot di 2024, Pilar Ingin Selesaikan Program Kerja
TANGERANGNEWS.com -Wakil Wali KotaTangerang Selatan (Tangsel) Pilar Saga Ichsan, siap untuk maju kembali di Pilkada 2024.
-
Rabu, 25 Mei 2022 | 13:03
Wujudkan Kesetaraan Gender, Pilar Saga Tegaskan Komitmen Pemkot Tangsel
Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Pilar Saga Ichsan menegaskan komitmen pihaknya dalam mewujudkan kesetaraan gender di Tangsel.
-
Senin, 16 Mei 2022 | 23:02
Empat Kecamatan di Tangsel Rawan Banjir
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) memetakan ada empat kecamatan di wilayah Tangsel yang rawan banjir.
-
Jumat, 13 Mei 2022 | 20:04
Hardiknas, Pilar Sebut Pembelajaran di Masa Pandemi Terbantu Merdeka Belajar
TANGERANGNEWS.com-Memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), Jumat 13 Mei 2022, Wakil Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Pilar Saga Ichsan bicara soal kurikulum Merdeka Belajar yang dicetuskan Kementerian Pendidikan
-
PLN Dukung UMKM Indonesia Timur Go Internasional
-
Beredar Video Amplop Serangan Fajar Airin-Ade, Tim Hukum Pastikan itu Hoax
-
PLN Jamin Pasokan Listrik dalam Peluncuran Gugus Tugas Polri di Lebak Banten
-
DPUPR Kota Tangerang Aktifkan 15 Mesin Pompa Air Atasi Banjir di Periuk
-
2.000 Nasi Bungkus Disalurkan Dinsos Kota Tangerang ke Warga Terdampak Banjir