-
Kamis, 23 Januari 2025 | 12:14
Datangkan Pakar di Bidangnya, FISIP UMT Permudah Mahasiswa Pilih Konsentrasi Jurusan
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) menggelar seminar bertajuk "I Need Map-2025" di Aula Serbaguna Jenderal Sudirman, lantai 2 gedung UMT, Kota Tangerang, Kamis, 23 Januari 2025.
-
Senin, 20 Januari 2025 | 17:45
Ngaku Mahasiswa UMT, Sandi yang Bela Pagar Laut Ternyata Sudah DO
Sandi Martha Praja, Koordinator Jaringan Rakyat Pantura (JRP), menjadi sorotan usai dirinya muncul membela pemasangan pagar laut di pesisir Utara Kabupaten Tangerang, dengan alasan mencegah abrasi.
-
Selasa, 14 Januari 2025 | 19:20
Kunjungi UMT, Menteri PKP Janji Beri Rp200 Juta Buat Inovasi Bisnis Mahasiswa
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait berkunjung ke Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) dalam rangka memberi Kuliah Umum kepada mahasiswa, Selasa 14 Januari 2025.
-
Sabtu, 11 Januari 2025 | 20:11
Polemik Tukin Dosen, Mantan Rektor UMT Minta Jangan Dibesar-besarkan
Mantan Rektor Universitas Muhamadiyah Tangerang (UMT) Ahmad Amarullah angkat bicara mengenai polemik tunjangan kinerja (tukin) dosen dan pekerja yang belum dibayar selama 13 bulan.
-
Rabu, 8 Januari 2025 | 17:50
Mahasiswa Tuntut UMT Buka Hasil Audit Keuangan PP Muhammadiyah
Presiden Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) Muhammad Asrul menyampaikan hasil konsolidasi terkait tunjangan kinerja (tukin) dosen yang belum dibayarkan selama 13 bulan.
-
Rabu, 8 Januari 2025 | 16:59
Didesak Mahasiswa, Wakil Rektor UMT Janji Tukin Dosen Dibayar Sore Ini
Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) menggelar konsolidasi terkait tunjangan kinerja (tukin) dosen yang belum dibayarkan selama 13 bulan, Rabu 08 Januari 2025.
-
Selasa, 7 Januari 2025 | 17:15
Ramai UMT Nunggak Tukin Dosen, Segini Harta Kekayaan Mantan Rektornya
Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) menjadi sorotan karena belum membayar tunjangan kinerja (tukin) dosen dan pekerjanya selama 13 bulan.
-
Senin, 6 Januari 2025 | 16:16
Buntut Tunggakan Tukin Dosen, Mahasiswa UMT Bakal Demo Besar-besaran Tuntut Transparansi
Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) bakal melakukan aksi unjuk rasa besar-besaran menuntut transparansi dari pihak kampus.
-
Sabtu, 28 Desember 2024 | 17:46
Mantan Rektor UMT Jawab Soal Tunggakan Tukin Dosen
Mantan Rektor Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) Ahmad Amarullah menjawab terkait tunggakan tunjangan kinerja (tukin) dosen selama 13 bulan, pada Sabtu 28 Desember 2024.
-
Sabtu, 28 Desember 2024 | 13:28
Beri Waktu 7 hari, Mahasiswa UMT Bakal Segel Kampus Jika Tidak Bayar Tukin Dosen
Hasil audiensi antara mahasiswa Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT), pihak universitas dan Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah terkait tunggakan tunjangan kinerja (tukin) dosen belum berakhir.
-
Jumat, 27 Desember 2024 | 20:36
Tukin Dosen Nunggak, PP Muhammadiyah Bentuk Tim Pendamping Benahi Keuangan UMT
Majelis Pendidikan Tinggi Penelitian dan Pengembangan (Diktilitbang) PP Muhammadiyah menyikapi masalah keterlambatan pembayaran Tunjangan Kinerja (Tukin) dosen dan staf di Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT).
-
Jumat, 27 Desember 2024 | 15:22
Mahasiswa UMT Bela Dosen Soal Tukin Nunggak, Ancam Mogok Kuliah
Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) bereaksi keras terhadap persoalan tunjangan kinerja (tukin) dosen mereka yang belum dibayar oleh pihak kampus.
-
Kamis, 26 Desember 2024 | 16:34
Akademisi Prihatin UMT Nunggak Tukin Dosen
Akademisi dari Universitas 17 Agustus, Jakarta, Fernando Emas mengkritisi Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) atas isu keterlambatan pembayaran tunjangan kinerja (tukin) dosen selama 13 bulan.
-
Rabu, 25 Desember 2024 | 15:41
DPRD Kota Tangerang Komentari UMT Belum Bayar Gaji Dosen
Gaji atau tunjangan dosen dan pekerja Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) yang menunggak berbulan-bulan menjadi perhatian Wakil Ketua DPRD Kota Tangerang dari Fraksi PDI-P Andri Septiawan Permana.
-
Rabu, 25 Desember 2024 | 15:31
UMT Minta Maaf Terkait Karangan Bunga Viral Akibat Telat Bayar Tunjangan Dosen, Janji Diselesaikan
Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) menyampaikan permohonan maaf atas kejadian yang menimbulkan keresahan para dosen dan tenaga kependidikan.
-
Selasa, 24 Desember 2024 | 16:24
UMT Buka Suara Soal Belum Bayar Gaji Dosen dan Pekerja
Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) menjadi perhatian publik setelah munculnya karangan bunga terkait gaji dosen dan pekerja yang tidak kunjung dibayar, Selasa 24 Desember 2204.
-
Selasa, 24 Desember 2024 | 15:47
UMT Sudah 13 Bulan Tidak Bayar Gaji, Dosen Kirim Karangan Bunga
Para dosen dan juga pekerja di Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) melakukan protes lantaran gajinya tak dibayarkan selama berbulan-bulan.
-
Kamis, 24 Oktober 2024 | 21:43
2.474 Mahasiswa UMT Diwisuda, Rektor Minta Terapkan 4 Hal Ini
Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) mewisuda sebanyak sebanyak 2.474 mahasiswanya dalam prosesi wisuda ke-17 di International Convention Center (ICE), BSD City, Kamis 24 Oktober 2024.
-
Rabu, 4 September 2024 | 19:31
Dorong Semangat Jawara, Akademisi Ingatkan Masyarakat Lebih Kritis Pilih Cagub Banten
Akademisi Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) Gufroni menyoroti pemilihan calon gubernur dan wakil gubernur Banten pada Pilkada serentak 2024.
-
Sabtu, 9 Maret 2024 | 00:00
Dorong Kebijakan Kesetaraan Gender, Parlemen di Tangerang Perlu Lebih Banyak Perempuan
Akademisi Universitas Muhammadiyah Tangerang (UMT) Korry Elyana menilai keterwakilan perempuan di parlemen perlu lebih ditingkatkan, agar dapat menghadirkan kebijakan yang pro kesetaraan gender.

-
Idulfitri 2025, Wakil Wali Kota Tangsel Berpesan Tetap Jaga Kualitas Keimanan Usai Puasa
-
Pedagang Daging Sapi di Pasar Malabar Tangerang Sepi Pembeli
-
Bensin Eceran Picu Kebakaran Bengkel Tambal Ban di Cisoka, Ibu dan Anak Tewas
-
PLN Banten Jamin Listrik Tanpa Padam Selama Lebaran Idulfitri 1446 Hijriah
-
Jelang Idul Fitri 1446 Hijriah, PLN UID Banten Nyalakan 1.000 Pelanggan Serentak