Connect With Us
Tanggal
  • 81

    Senin, 17 Agustus 2015 | 18:46

    Tangsel Kembali Terancam Krisis Sampah

    " Hanya mampu bertahan satu tahun kedepan,"ujar Kepala Bidang Kebersihan Dinas Kebersihan Pertamanan dan Pemakaman Tangerang Selatan, Yepi Suherman akhir pekan lalu.

  • 82

    Rabu, 27 Mei 2015 | 18:11

    Sampah Berserakan di Ruang Publik Pondok Aren Tangsel

    TANGERANGNEWS.com-Meski banyak orang cerdas di Kota Tangsel, bahkan ada mahasiswa UIN Syarif Hidyatullah di Kota Tangsel yang menjadi salah satu delegasi asal Indonesia untuk presentasi serta mendapat penghargaan soal sampah

  • 83

    Rabu, 3 Desember 2014 | 17:38

    Minim tempat sampah, Warga Tangsel asal buang

    "Biasanya pagi (yang buang sampah sembarangan). Saya sendiri sering teriakin kalau yang buang sampah bukan warga sekitar. Sudah tahu ada papan larangan buang sampah, tapi masih aja ada yang buang sembarangan begitu, " ujarnya kesal.

  • 84

    Kamis, 11 September 2014 | 19:38

    Atasi Sampah, DKPP Gandeng Masyarakat

    Dinas Kebersihan Pertamanan dan Pemakaman (DKPP) Kota Tangsel terus berbenah diri untuk mengatasi berbagai persoalan.

  • 85

    Minggu, 25 Mei 2014 | 17:29

    Airin Resmikan Bank Sampah ke-87 di Tangsel

    Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Airin Rachmi Diany pada Minggu (25/5) meresmikan Bank Sampah ‘Baginda’ di Jalan Gunung Raya, RT 03/11 Kelurahan Cirendeu, Kecamatan Ciputat Timur, Kota Tangsel.

  • 86

    Kamis, 17 April 2014 | 18:27

    Pantau Pasar, Airin : Kok Disini Ada Sampah?

    "Harus ada sanksi tegas jika masyarakat membuang sampah sembarangan untuk efek jera," terangnya.

  • 87

    Jumat, 20 September 2013 | 10:11

    Situ Parigi Dipenuhi Sampah

    "Situ kan kewenangan pusat. Bersih situ ini hanya kepedulian warga sekitar dan Pemkot Tangsel karena kondisinya memprihatinkan," katanya.

  • 88

    Kamis, 29 Agustus 2013 | 19:28

    Cina Tertarik Tangani Sampah Tangsel

    TANGSEL-Investor dari Cina tertarik untuk mengelola sampah di Kota Tangsel. Dengan penggunaan alat modern dan ramah lingkungan.

  • 89

    Rabu, 13 Maret 2013 | 19:57

    SMAN 2 Luncurkan Bank Sampah Sekolah

    TANGERANG-Bagi SMAN 2 Kota Tangsel sampah bukan barang yang harus dijauhi. Tetapi sebaliknya, sampah adalah teman yang bisa menghasilkan uang. Hal ini menyusul dibukanya program bank sampah dan bank sekolah di salah satu SMA terfavorit di Kota Tangsel te

  • 90

    Rabu, 26 Desember 2012 | 18:59

    DKPP Tangsel Sosialisasikan Manfaat Bank Sampah

    TANGERANG-DKPP Kota Tangsel akan menyosialisasikan terlebih dahulu ke masyarakat mengenai manfaat adanya bank sampah.

  • 91

    Jumat, 21 Desember 2012 | 16:33

    Tumpukan Sampah di Pasar Jombang Dikeluhkan Pedagang

    TANGERANG-Tumpukan sampah menggunung di depan Pasar Jombang, Kelurahan Jombang, Kecamatan Ciputat, Kota Tangsel. Sejumlah pedagang mengeluhkan kebersihan pasar yang tidak diperhatikan pemerintah setempat.

  • 92

    Minggu, 4 November 2012 | 15:48

    Tangsel Siap Rubah Habit Warga Soal Sampah

    TANGERANG-Pemkot Tangsel akan merubah habit (kebiasaan) warga-nya soal sampah. Rencana itu diketahui setelah Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany bersama rombongan yang menyertakan wartawan TangerangNews.com untuk mendapat kesempatan belajar soal sistem

  • 93

    Selasa, 30 Oktober 2012 | 18:46

    Upaya Raih Adipura,Tangsel Bentuk Laskar Lingkungan

    TANGERANG- Guna menguatkan basis pengelolaan dan kelestaran lingkungan di wilayah Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Pemkot Tangsel melalui BLHD setempat, membentuk jaringan Laskar Lingkungan, Selasa (30/10).

  • 94

    Senin, 15 Oktober 2012 | 15:24

    Airin Harap Jokowi-Ahok Koordinasi soal Banjir dan Sampah

    TANGERANG- Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany berharap apa yang sudah menjadi janji Jokowi-Ahok soal melakukan sinergi dengan pemerintah daerah terhadap Kota Tangsel segera bisa terwujud.

  • 95

    Minggu, 30 September 2012 | 22:37

    Sampah Jadi Ganjalan Adipura di Tangsel

    TANGERANG-Meski kerap berkata penghargaan Adipura bukanlah merupakan target utama, tetapi yang terpenting Tangsel berhasil, Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany tak pungkiri keinginannya Tangsel segera bebas dari sampah sekaligus menyabet Adipura.

  • 96

    Selasa, 25 September 2012 | 22:45

    Airin Benarkan Kementerian PU Bantu Tangsel soal Sampah

    TANGERANG-Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany membenarkan wilayahnya mendapat bantuan dari Kementerian Pekerjaan Umum dalam mengembangkan pengelolaan sampah di Kota Tangsel dengan pengelolaan Intermediate Treatment Facility (ITF) , dan sentra 3R (Reuse,

  • 97

    Selasa, 25 September 2012 | 19:55

    Bappeda Tangsel Bahas DED ITF Terkait Sampah

    TANGERANG-Kota Tangsel, dipilih Kementerian Pekerjaan Umum (Kemen PU) dalam mengembangkan Intermediate Treatment Facility (ITF). Sistem pengolahan sampah yang di pusatkan di Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) skala lingkungan.

  • 98

    Jumat, 24 Agustus 2012 | 22:04

    Warga Tangsel Ngamuk, Tempat Sampah Dibakar

    TANGERANG-Tempat sampah dan amrol di RW 10 Perumahan Maharta, Kelurahan Pondok Kacang Timur, Kecamatan Pondok Aren rusak terbakar. Diduga hal itu dilakukan oleh warga sekitar yang marah. Namun, apa penyebabnya masih misterius.

  • 99

    Kamis, 19 Juli 2012 | 19:55

    Atasi Sampah, Kota Tangsel Perbanyak TPST 3 R

    TANGERANG-Persoalan sampah yang dialami Kota Tangerang Selatan sudah masuk dalam tahap yang mengkhawatirkan. Jika tak kunjung dicarikan solusinya, bukan tak mungkin persoalan sampah akan menjadi bom waktu di kemudian hari. Oleh sebab itu, Pemerintah K

  • 100

    Senin, 2 April 2012 | 17:12

    Pemkot Tangsel Akan Tambah 17 Armada Pengangkut Sampah

    TANGERANG-Dinas Kebersihan, Pertamanan dan Pemakaman (DKPP) Kota Tangsel berencana menambahkan 17 armada truk pengangkut sampah di 2012 ini. Hal tersebut disampaikan Kepala DKPP Kota Tangsel, Chaerul Shaleh.