-
Jumat, 22 November 2024 | 19:06
Kini Ada Menu Vegetarian di IKEA Alam Sutera
IKEA, retail perabot rumah tangga asal Swedia, menghadirkan beragam pilihan menu berbasis protein nabati (plant-based) atau vegetarian yang dapat dinikmati di Restoran IKEA di seluruh Indonesia, termasuk di Alam Sutera, Kota Tangerang.
-
Jumat, 8 November 2024 | 11:44
Kayak di Luar Negeri, Lontong Gulai Ala Food Truck di Kota Tangerang
Kota Tangerang memang tak pernah kehabisan inovasi dalam dunia kuliner. Salah satu yang kini sedang naik daun adalah Lontong Gulai Bang Logu.
-
Rabu, 6 November 2024 | 16:00
Ambil Sepuasnya, Makan Bakso Ala All You Can Eat di Wuareg Bakso Citra Raya Tangerang
Pernahkan terpikir untuk menikmati bakso sepuasnya? Bagi pecinta bakso ada kabar baik. Wuareg Bakso di Citra Raya Tangerang menghadirkan pengalaman makan bakso dengan konsep all you can eat.
-
Senin, 4 November 2024 | 19:03
Lezat dan Murah Meriah, Mie Ayam Jadul Arjuna di Samping Kantor DPRD Tangsel
Bagi kamu pecinta mie, pasti sudah tak asing lagi dengan mie ayam. Namun, ada mie ayam yang super lezat di daerah Serpong, tepatnya di sampaing Kantor DPRD Tangsel bernama Mie Ayam Jadul Arjuna.
-
Sabtu, 2 November 2024 | 15:24
Lagi Wisata di Kota Tangerang? Yuk Cobain 3 Kue Tradisionalnya
Berwisata di Kota Tangerang tak lengkap rasanya jika belum mencoba berbagai kuliner tradisional yang khas. Kota ini dikenal sebagai kota yang beragam, dengan budaya yang saling berpadu menghasilkan aneka makanan lezat
-
Selasa, 15 Oktober 2024 | 10:09
Pedagang Pasar Lama Tangerang Ditarik Biaya Rp15 Ribu Per Hari, PT TNG Jelaskan Alasannya
PT Tangerang Nusantara Global (TNG) melakukan penyesuaian biaya kontribusi harian yang dikenakan kepada para pedagang di Pasar Lama Tangerang.
-
Sabtu, 12 Oktober 2024 | 14:49
Rekomendasi 5 Seblak Viral di Kota Tangerang
Seblak kini menjadi makanan favorit berbagai kalangan masyarakat. Makanan kas Bandung ini telah menjamur di berbagai daerah, tak terkecuali di Kota Tangerang.
-
Jumat, 11 Oktober 2024 | 20:09
Rans Nusantara Sepi, Pedagang Keluhkan Omzet Menurun Drastis
Sempat viral saat awal buka, kini pusat kuliner Rans Nusantara Hebat milik Raffi Ahmad dan Kaesang Pangarep di Jalan BSD Raya Pusat, Kecamatan Pagedangan, Kabupaten Tangerang, sepi pengunjung.
-
Minggu, 6 Oktober 2024 | 11:33
Melegenda, 5 Rekomendasi Makanan Jadul di Kota Tangerang
Kota Tangerang terkenal dengan banyaknya kuliner legendaris yang sudah eksis puluhan tahun dan masih digemari hingga sekarang.
-
Jumat, 20 September 2024 | 19:43
Menikmati Pedasnya Sambal Khas Lampung di Dulang Makan Tangerang
Bagi Anda pecinta kuliner pedas, wajib mencicipi dua jenis sambal khas Lampung yang menjadi menu andalan di Dulang Makan, yaitu Sambal Rampai dan Seruit.
-
Senin, 16 September 2024 | 14:42
Nikmatnya Ramen Kakek Jepang di Tangerang Harga Kantong Pelajar
Bagi Kamu yang suka makanan khas Jepang, wajib mencoba Ramen Kakek Jepang. Berlokasi di Parlan District samping Alun-Alun Kota Tangerang, Ramen Kakek Jepang menghadirkan cita rasa yang berbeda dengan harga terjangkau.
-
Minggu, 15 September 2024 | 13:26
Ngopi Dengan Suasana Tempo dulu di Waroenk Hastoeti Tangerang
Waroenk Hastoeti yang terletak di Jalan Dr. Soetomo Nomor 17B, Kecamatan Karang Tengah, Kota Tangerang, menghadirkan konsep 90-an, yang cocok untuk pengunjung bernostalgia sambil menikmati kopi.
-
Jumat, 16 Agustus 2024 | 10:50
Catat, Daftar 7 Promo Makanan dan Minuman Spesial HUT ke-79 RI Khusus Pengguna BCA
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Republik Indonesia, Bank Central Asia (BCA) bekerja sama dengan brand-brand makanan minuman kembali menghadirkan berbagai promo menarik yang bisa dinikmati oleh para nasabahnya.
-
Kamis, 15 Agustus 2024 | 20:26
FKS 2024 Hadirkan Kuliner Autentik Khas Medan di SMS Tangerang, Boyong Pedagang dari Tempat Asal
Summarecon Mal Serpong Tangerang kembali menghadirkan event kuliner paling dinanti dan menjadi trendsetter event kuliner di wilayah Tangerang yaitu Festival Kuliner Serpong (FKS).
-
Jumat, 9 Agustus 2024 | 21:36
Bebek Kaleyo Buka Cabang di Pondok Cabe Tangsel, Ada Diskon Sampai 100%
Kabar gembira untuk para penikmat bebek. Restoran Bebek Kaleyo kini membuka cabang ke-46 di Southcity Hive, di Jalan Raya South City Utara, Pondok Cabe, Kota Tangerang Selatan (Tangsel).
-
Jumat, 19 Juli 2024 | 17:03
Benton Junction Karawaci, Tempat Nongkrong Asyik dengan Deretan Kuliner Kekinian
Benton Junction di area Supermall Karawaci Tangerang, menghadirkan tenant-tenant kuliner terkini yang semakin lengkap untuk menarik pengunjung khususnya di area tersebut.
-
Kamis, 11 Juli 2024 | 19:36
Ramen Yuk! Hadir di Cipondoh Tangerang, Sajikan Ramen Halal Harga Mie Ayam Gerobak
Ramen Yuk!, restoran ramen yang mudah dijangkau oleh berbagai kalangan masyarakat, kini hadir di Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang.
-
Selasa, 18 Juni 2024 | 19:49
Xplorasa Carnival Hadirkan 300 Jenis Kuliner dan Permainan Pasar Malam di SMS Tangerang
Meramaikan momen libur sekolah, pada periode bulan Juni dan Juli tahun ini, Summarecon Mall Serpong (SMS) kembali menyiapkan serangkaian agenda hiburan dan program bertajuk SMS Carnival.
-
Kamis, 13 Juni 2024 | 10:44
5 Kuliner Pernah Viral di Kota Tangerang, Nomor 1 Milik Mantan Pramugari
Kuliner di Kota Tangerang selalu menarik perhatian, dari yang legendaris hingga yang unik dan lezat, sering kali menjadi viral di media sosial.
-
Senin, 27 Mei 2024 | 18:57
Menggugah Selera, Nasi Lengko Khas Cirebon Hadir di Cibodas Tangerang
Para pecinta kuliner tentu sudah tak asing mendengar makanan Nasi Lengko. Makanan khas Cirebon dengan cita rasa menggugah selera itu kini hadir di Kota Tangerang.
-
PLN Dukung UMKM Indonesia Timur Go Internasional
-
Beredar Video Amplop Serangan Fajar Airin-Ade, Tim Hukum Pastikan itu Hoax
-
PLN Jamin Pasokan Listrik dalam Peluncuran Gugus Tugas Polri di Lebak Banten
-
DPUPR Kota Tangerang Aktifkan 15 Mesin Pompa Air Atasi Banjir di Periuk
-
2.000 Nasi Bungkus Disalurkan Dinsos Kota Tangerang ke Warga Terdampak Banjir