-
Jumat, 19 April 2024 | 01:17
Telkomsel Pastikan Jaringan Kuat di Jalur Penyeberangan Merak-Bakauheni Selama Mudik Lebaran
Sebagai perusahaan telekomunikasi berbasis digital yang terdepan, Telkomsel berkomitmen untuk memberikan solusi konektivitas jaringan dengan kecepatan tinggi di sepanjang jalur laut pelabuhan Merak - Bakauheni.
-
Rabu, 17 April 2024 | 12:50
35 Kendaraan Dititipkan Pemudik di Kantor Polisi Tangerang Selama Lebaran 2024
Layanan penitipan kendaraan bermotor yang disediakan Polres Metro Tangerang Kota dimanfaatkan pemudik dengan baik selama arus mudik lebaran Idul Fitri 1445 Hijriah/2024 M
-
Rabu, 17 April 2024 | 12:11
Ada 2.419 Laka Lantas Selama Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024, Kerugian Ratusan Juta Rupiah
Sebanyak 2.419 kecelakaan lalu lintas terjadi di wilayah Kota Tangerang selama periode arus mudik dan balik Lebaran 2024 atau Idulfitri 1445 Hijriah.
-
Selasa, 16 April 2024 | 23:38
Penumpang Arus Balik di Terminal Poris Plawad Kota Tangerang Melonjak Capai 1.000 Per Hari
Terminal Poris Plawad Kota Tangerang mencatatkan peningkatan jumlah penumpang secara signifikan selama arus mudik dan balik Lebaran tahun 2024.
-
Senin, 15 April 2024 | 12:19
Hari Ini Puncak Arus Balik Lebaran 2024 di Bandara Soetta, Diprediksi Capai 190 Ribu Penumpang
Puncak arus balik Lebaran 2024 di 20 bandara yang dikelola Angkasa Pura (AP) II diperkirakan terjadi pada Senin, 15 April 2024.
-
Sabtu, 13 April 2024 | 09:24
1.835 Kendaraan Pemudik Lebaran 2024 Terlibat Kecelakaan
Sebanyak 1.835 kendaraan terlibat kecelakaan selama arus mudik Lebaran 2024. Hal itu berdasarkan data kecelakaan lalu lintas dari Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri.
-
Jumat, 12 April 2024 | 23:25
Puncak Arus Balik di Terminal Poris Plawad Tangerang Diprediksi Sabtu dan Minggu
Memasuki H+3 hari raya Lebaran, Jumat 12 April 2024, pemudik yang kembali ke Kota Tangerang di Terminal Poris Plawad terpantau masih sepi.
-
Jumat, 12 April 2024 | 12:36
Arus Balik di Bandara Soekarno-Hatta Diprediksi Capai 2,3 Juta Jiwa
Sebanyak 2,3 juta pemudik diprediksi akan menggunakan jalur udara melalui Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang.
-
Senin, 8 April 2024 | 11:18
Pakar Ungkap Penyebab Macet Horor di Pelabuhan Merak Banten
Pakar Transportasi IB Ilham Malik menyebut kepadatan lalu lintas yang panjang menuju Pelabuhan Merak, Banten, kembali terjadi karena semua kendaraan diizinkan masuk tanpa menerapkan sistem pengangkutan kapal feri seperti pada 2023.
-
Minggu, 7 April 2024 | 17:51
Pertamina Buka Posko Mudik di Tol Tangerang-Merak, Bisa Istirahat, Main PS sampai Ganti Oli Gratis
PT Pertamina (Persero) membuka posko pelayanan mudik Lebaran Idul Fitri 1445 Hijriah di rest area KM 43, Tol Tangerang-Merak (Tamer).
-
Sabtu, 6 April 2024 | 11:09
Pemudik Wajib Tahu, Cara Mencari Lokasi Rest Area Terdekat
Saat merencanakan perjalanan mudik, salah satu hal penting yang perlu dipertimbangkan adalah mencari lokasi rest area terdekat untuk istirahat dan mengisi bahan bakar.
-
Sabtu, 6 April 2024 | 10:05
Catat, Ini Nomor Darurat Penting untuk Pemudik dari Kota Tangerang
Memasuki masa mudik Lebaran 2024 atau Idulfitri 1445 Hijriah, tentunya perlu untuk menyiapkan segala sesuatunya.
-
Jumat, 5 April 2024 | 19:00
Telkomsel Berangkatkan 1.100 Pemudik Pulang Kampung Gratis
Telkomsel memberangkatkan 1.100 pemudik ke kota-kota kampung halamannya dalam rangkaian Telkomsel Siaga RAFI 2024.
-
Jumat, 5 April 2024 | 15:35
Catat, Ini 7 Tips Pastikan Kemanan Listrik Sebelum Mudik dari PLN
Menjelang pelaksanaan mudik Idul Fitri 1445 Hijriah, PT PLN (Persero) mengimbau pelanggan untuk senantiasa memastikan listrik di rumah dalam kondisi aman sebelum ditinggalkan.
-
Kamis, 4 April 2024 | 16:08
Belasan Peserta Mudik Gratis di Kota Tangsel Telantar Gegara Ketinggalan Bus
Sebanyak 15 peserta mudik gratis Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) tertinggal rombongan bus yang berangkat pada Kamis 04 April 2024, pagi.
-
Kamis, 4 April 2024 | 08:45
Cegah Hiperglikemia dan Hipoglikemia saat Mudik
Agar mudik Lebaran 2024 berjalan dengan lancar, kondisi badan perlu dijaga. Pasalnya, mudik membutuhkan fisik yang prima.
-
Kamis, 4 April 2024 | 08:22
Bandara Soekarno-Hatta Mulai Aktifkan Posko Terpadu Lebaran 2024
Posko terpadu pengamanan dan pelayanan penumpang penerbangan mudik Lebaran 2024 mulai diaktifkan di Bandara Soekarno-Hatta (Soetta).
-
Kamis, 4 April 2024 | 06:39
5 Obat Wajib Dibawa saat Mudik Lebaran 2024 dengan Kendaraan Pribadi
Menjelang hari raya Idulfitri, tradisi mudik menjadi momen yang dinanti-nanti oleh banyak orang.
-
Rabu, 3 April 2024 | 20:28
Pengusaha Transportasi Keluhkan Program Mudik Gratis di Kota Tangerang, Bikin Penjualan Tiket Sepi
Program mudik gratis yang diselenggarakan Pemerintah Kota Tangerang (Pemkot) dikeluhkan pengusaha jasa transportasi antrar kota antar provinsi (AKAP).
-
Rabu, 3 April 2024 | 16:00
Banten Bakal Dilintasi 1,5 Juta Pemudik Jawa-Sumatera, Dinas PUPR Pastikan Jalan Mulus H-5 Lebaran
Pemerintah Provinsi Banten melakukan berbagai persiapan menghadapi mudik lebaran tahun 2024, dalam rangka memberikan kenyamanan pada masyarakat.
-
Mengenal Apa itu Homeless Media yang Digandrungi Gen Z, Ini Dampaknya
-
Tak Lagi Berorientasi Profit, Bulog Bakal Kembali Seperti di Era Orde Baru
-
Nggak Mahal, 25 Ide Kado Hari Guru Sederhana
-
Tukang Bakso di Pamulang Diamuk Massa Usai Lecehkan Bocah 16 Tahun
-
Material Atap Mal Living World Jatuh Timpa Kendaraan Gegara Angin Kencang, Korban Luka-luka