-
Selasa, 28 Februari 2023 | 19:16
HUT ke-30, 6 Alasan Ini yang Membuat Bangga Jadi Warga Kota Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Kota Tangerang merupakan kota terbesar di Provinsi Banten, serta ketiga terbesar di kawasan perkotaan Jabodetabek.
-
Selasa, 28 Februari 2023 | 11:52
Puncak HUT Ke-30 Kota Tangerang Bakal Meriah, Ada Kotak hingga Ari Lasso
TANGERANGNEWS.com- Puncak perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-30 Kota Tangerang akan berlangsung dengan meriah, Selasa 28 Februari 2023.
-
Selasa, 28 Februari 2023 | 10:59
HUT Ke-30 Kota Tangerang, Ramaikan dengan 10 Link Twibbon Ini
TANGERANGNEWS.com- Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Tangerang ke-30 jatuh pada hari ini, Selasa 28 Februari 2023.
-
Senin, 27 Februari 2023 | 19:12
Lomba Keren Jasa Berhadiah Ratusan Juta, Cara Dinas P3AP2KB Kota Tangerang Apresiasi Kinerja Kader
TANGERANGNEWS.com-Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-30 Kota Tangerang, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana (P3AP2KB)
-
Senin, 27 Februari 2023 | 09:58
Minta Maaf, Band Geisha Batal Tampil di Pekan Raya Kota Tangerang Gegara Cuaca Buruk
TANGERANGNEWS.com- Acara Pekan Raya Kota Tangerang hari ketiga dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Tangerang ke-30, Minggu 26 Februari 2023, kembali diguyur hujan.
-
Sabtu, 25 Februari 2023 | 07:23
Konser Band Tipe X di Tangerang Berhenti Gegara Diguyur Hujan, Warganet Sebut Panitia Minim Persiapan
TANGERANGNEWS.com- Acara konser Pekan Raya yang dihadiri band Tipe-X di Pusat Pemerintahan (Puspem), Taman Elektrik, Kelurahan Sukaasih, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, Jumat 24 Februari 2023, malam, diguyur hujan.
-
Sabtu, 25 Februari 2023 | 01:31
Jangan Lewatkan Pekan Raya Kota Tangerang, Ada Geisha dan Kotak Band
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang menggelar Pekan Raya Kota Tangerang sebagai perayaan hari jadi kota tersebut yang ke 30 tahun.
-
Senin, 20 Februari 2023 | 16:59
Harga Lebih Murah, Gebyar Bazar Forkopimda Kota Tangerang Diserbu Warga
TANGERANGNEWS.com-Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi (Disperindagkop) UKM Kota Tangerang bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), menggelar Gebyar Bazar Forkopimda.
-
Jumat, 17 Februari 2023 | 15:42
Benda Fair 2023 di Kota Tangerang, Diramaikan Berbagai Lomba dan Hiburan
TANGERANGNEWS.com-Bagi warga Kecamatan Benda, Kota Tangerang, dapat mengikuti berbagai kegiatan menarik di Benda Fair 2023, pada Sabtu 18 Februari 2023, untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-30 Kota Tangerang.
-
Jumat, 17 Februari 2023 | 15:18
Hajatan Budaya Batuceper Meriahkan HUT Kota Tangerang ke-30
TANGERANGNEWS.com-Kecamatan Batuceper, Kota Tangerang menggelar Hajatan Budaya pada 17-19 Februari 2023, dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Tangerang ke-30.
-
Selasa, 1 Maret 2022 | 13:03
HUT ke-29 Kota Tangerang, Wakil Ketua DPRD: Masih Banyak PR
TANGERANGNEWS.com-Kota Tangerang kini genap berusia 29 tahun. Pada usia yang sudah memasuki dewasa ini, Kota Tangerang sudah berhasil melakukan berbagai pembangunan di 13 kecamatan dengan baik
-
Senin, 28 Februari 2022 | 21:17
Ini Pesan Gubernur Banten di HUT Kota Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) menyampaikan sejumlah pesan kepada Pemerintah Kota Tangerang saat Rapat Paripurna Istimewa Dalam Rangka Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Tangerang ke-29
-
Senin, 28 Februari 2022 | 17:20
Kecamatan Cipondoh Meriahkan HUT ke-29 Kota Tangerang dengan Berbagai Perlombaan
TANGERANGNEWS.com-Kecamatan Cipondoh ikut memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-29 Kota Tangerang dengan menggelar berbagai perlombaan seperti lomba kelurahan, lomba kemasan
-
Senin, 28 Februari 2022 | 17:00
Donor Darah HUT Kota Tangerang, Kapolres Minta Anggotanya Bantu PMI
TANGERANGNEWS.com-Dalam rangka memperingati HUT Kota Tangerang yang ke-29, Kapolres Metro Tangerang Kota Komarudin melaksanakan donor darah langsung di PMI Kota Tangerang, agar dapat menambah stok darah yang sangat dibutuhka
-
Senin, 28 Februari 2022 | 13:07
Peringati Isra Miraj dan HUT ke-29, Pemkot Tangerang Gelar Istighosah
TANGERANGNEWS.com-Dalam rangka memperingati Isra Miraj dan juga bertepatan dengan HUT Kota Tangerang ke-29, Pemerintah Kota Tangerang menggelar Istighosah yang dihadiri oleh Ketua MUI Kota Tangerang
-
Senin, 28 Februari 2022 | 11:50
Pemkot Tangerang Musnahkan 4.873 Botol Berisi Miras
TANGERANGNEWS.com-Dalam rangka merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-29 Kota Tangerang, Pemerintah Kota Tangerang memusnahkan 4.873 botol berisi minuman keras (miras)
-
Senin, 28 Februari 2022 | 09:28
HUT 29 Kota Tangerang, Disperkimtan Layani 85 Rumah Sedot Kakus Gratis
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas Perumahan, Permukiman, dan Pertanahan (Disperkimtan) memberikan pelayanan sedot kakus gratis sebagai kado untuk warga Kota Tangerang
-
Minggu, 27 Februari 2022 | 18:18
SPBU PT TNG di Terminal Poris Plawad Tangerang Mulai DIbangun
TANGERANGNEWS.com-Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah meresmikan dimulainya pembangunan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) yang dilakukan PT Tangerang Nusantara Global (TNG)
-
Jumat, 25 Februari 2022 | 16:52
Sosok Inspiratif, Lingkungan, Sekolah hingga Perusahaan di Kota Tangerang Diganjar Penghargaan
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kota Tangerang memberikan berbagai penghargaan dan penyerahan hadiah dalam rangkaian menyemarakkan HUT ke-29 Kota Tangerang
-
Jumat, 25 Februari 2022 | 13:32
Sambut HUT ke -29, Pemkot Tangerang Sidang Isbat Nikah Terpadu Virtual
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang bekerja sama dengan Pengadilan Agama, Kementerian Agama dan Dinas Dukcapil menggelar Sidang Isbat Nikah Terpadu bagi masyarakat Kota Tangerang

-
Kawanan Pencuri Bobol Rumah Warga di Setu Tangsel, Cuma 4 Menit Gasak Berbagai Barang
-
Tiket FIFA Match Day Indonesia vs Argentina Ludes Terjual dalam 15 Menit
-
Menuju Masa Depan Manusia di Bumi: Asal Mula, Isu Lingkungan, Evolusi dan Eksplorasi Luar Angkasa
-
Jadi Orang Terkaya Nomor 3 di Indonesia, Ini Si Empunya BSD Tangerang
-
Hari Lingkungan Hidup, DLHK Kabupaten Tangerang Targetkan 200 Kendaraan Diuji Emisi