-
Senin, 26 Agustus 2024 | 12:49
Profil Rano Karno Mantan Wakil Bupati Tangerang yang Bakal Dampingi Anies Baswedan di Pilgub Jakarta 2024
Sosok mantan Wakil Bupati Tangerang Rano Karno digadang-gadang akan diumumkan menjadi wakil gubernur Jakarta mendampingi Anies Baswedan.
-
Jumat, 16 Agustus 2024 | 13:48
Kok Bisa? KTP Warga DKI Jakarta Tiba-tiba Dicatut Dukung Paslon Independen
Media sosial X (Twitter) tengah diramaikan dengan adanya dugaan pencatutan KTP warga DKI Jakarta secara sepihak untuk mendukung pasangan calon (paslon) independen Dharma Pongrekun-Kun Wardhana dalam Pilgub Jakarta 2024.
-
Selasa, 23 April 2024 | 08:50
Beda Tanggapan Capres-cawapres Usai Putusan MK Hasil Pilpres 2024, Cak Imin: Kami Tak Kuasa
Mahkamah Konstitusi (MK) resmi menolak permohonan sengketa hasil Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) 2024 yang diajukan oleh pasangan calon (Paslon) 01 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan paslon 03 Ganjar Pranowo-Mahfud Md.
-
Senin, 22 April 2024 | 14:06
Tok! MK Tolak Gugatan AMIN Terkait Pembatalan Hasil Pilpres 2024
Gugatan dari Pasangan Calon (Paslon) Presiden dan Wakil Presiden Nomor Urut 01 Anies Rasyid Baswedan-Abdul Muhaimin Iskandar (AMIN) terkait pembatalan hasil Pemilu 2024 ditolak oleh Mahkamah Konstitusi (MK).
-
Jumat, 16 Februari 2024 | 11:42
Anies Baswedan Ajak Pendukungnya Dokumentasikan Kecurangan Pilpres 2024
TANGERANGNEWS.com- Calon presiden (capres) nomor urut 01 Anies Baswedan mengajak pendukungnya untuk mendokumentasikan kecurangan dalam pemilihan umum (pemilu) maupun pemilihan presiden (pilpres) 2024.
-
Kamis, 15 Februari 2024 | 09:33
Hasil Quick Count Pilpres 2024: 6 Lembaga Survei Unggulkan Prabowo-Gibran
TANGERANGNEWS.com- Hasil perhitungan cepat atau quick count telah menampilkan perolehan suara sementara dari pasangan calon (paslon) dalam pemilihan (pilpres) 2024.
-
Minggu, 4 Februari 2024 | 14:56
Debat Capres Terakhir Dijaga Ketat 2.292 Personel Polisi
TANGERANGNEWS.com- Sebanyak 2.292 personel dikerahkan dalam pengamanan debat calon presiden (capres) terakhir atau debat capres kelima pada Minggu, 4 Februari 2024, pukul 19.00 WIB.
-
Sabtu, 3 Februari 2024 | 18:42
Santri Ponpes Al Istiqlaliyyah Cilongok Tangerang Dukung Anies-Imin, Alumninya Dukung Ganjar-Mahfud
TANGERANGNEWS.com-Dukungan terhadap pasangan calon presiden dan calon wakil presiden berbeda terjadi di Ponpes Al Istiqlaliyyah Cilongok, Kecamatan Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang.
-
Sabtu, 3 Februari 2024 | 15:59
Timnas AMIN Sebut Anies Bakal Tampil Lebih Menyerang di Debat Terakhir Capres Cawapres
TANGERANGNEWS.com- Calon presiden (capres) nomor urut 1 Anies Baswedan disebut bakal tampil lebih menyerang pada debat capres kelima dibanding debat ketiga.
-
Senin, 8 Januari 2024 | 15:33
Prabowo Disentil Anies-Ganjar Soal Belanja Alutsista Bekas, Begini Spesifikasinya
TANGERANGNEWS.com- Calon presiden (Capres) nomor urut 1 Anies Baswedan mempertanyakan keputusan Kementerian Pertahanan (Kemenhan) yang berencana membeli alutsista bekas berupa 12 pesawat Mirage 2000-5 dari Qatar.
-
Minggu, 7 Januari 2024 | 01:27
Viral Warganet Ramai-ramai Bikin Nazar Pemilu, Ada Apa?
TANGERANGNEWS.com- Media sosial X (Twitter) tengah dihebohkan dengan kemunculan tagar #nazarpemilu.
-
Kamis, 28 Desember 2023 | 03:48
Anies-Muhaimin Incar 80 Persen Suara di Kabupaten Tangerang
TANGERANGNEWS.com-Calon wakil presiden (cawapres) nomor urut 1 Muhaimin Iskandar atau Cak Imin menyambangi Kabupaten Tangerang dalam kegiatan kampanyenya, Rabu 27 Desember 2023.
-
Minggu, 3 Desember 2023 | 05:11
Disambangi Anies Baswedan, Nelayan di Kampung Kronjo Tangerang Minta Dibangun Pelabuhan
TANGERANGNEWS.com-Calon Presiden (Capres) nomor urut 1 Anies Baswedan menyambangi Kampung Nelayan, di Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang, Sabtu 2 Desember 2023.
-
Di Ajang Electricity Connect 2024, PLN Tebarkan Semangat Kolaborasi untuk Transisi Energi
-
Wawan Belum Terima Surat Panggilan Kejati Banten, Pengacara Sebut Kasus Sport Center Sudah Inkrach
-
Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini
-
InJourney Airports Gandeng AirNav Indonesia Minimalkan Delay Penerbangan
-
Menu MBG di SMKN 3 Kota Tangerang Dibuat Siswa Jurusan Tata Boga