-
Jumat, 22 November 2024 | 16:10
Tidak Setiap Daerah Cocok, Wapres Gibran Minta Sistem Zonasi PPBD Dihapus
Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka meminta agar sistem zonasi pada penerimaan peserta didik baru (PPDB) dihapus. Ia menilai, sistem tersebut tidak cocok diterapkan di semua daerah.
-
Kamis, 21 November 2024 | 18:52
Menu MBG di SMKN 3 Kota Tangerang Dibuat Siswa Jurusan Tata Boga
Pelaksanaan uji coba program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali digelar di Kota Tangerang, dimana kali ini menyasar tingkat SMA.
-
Kamis, 21 November 2024 | 13:07
Wapres Gibran Tinjau Program Makan Bergizi Gratis di SMKN 3 Kota Tangerang
Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka melakukan kunjungan ke SMK Negeri 3 Kota Tangerang untuk meninjau langsung pelaksanaan program makan bergizi gratis, salah satu program unggulan pemerintah saat ini.
-
Selasa, 19 November 2024 | 07:11
Bukannya Aduan, WA Lapor Mas Wapres Gibran Malah Banyak Terima Laporan Palsu
Program Lapor Mas Wapres yang baru saja diluncurkan oleh Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka ternyata tidak berjalan mulus seperti yang diharapkan.
-
Jumat, 15 November 2024 | 15:21
Gibran Luncurkan Lapor Mas Wapres, Kota Tangerang Sudah Ada dari 2016
Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka meluncurkan layanan pengaduan untuk masyarakat yang disebut "Lapor Mas Wapres." Layanan ini bertujuan memfasilitasi warga Indonesia menyampaikan keluhan serta aspirasi masyarakat.
-
Senin, 21 Oktober 2024 | 22:44
Gaungkan Keberlanjutan, Nurdin Optimis ke Pemerintahan Baru Prabowo
Penjabat (Pj) Wali Kota Tangerang Nurdin mengaku optimis terhadap pemerintahan baru di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.
-
Selasa, 15 Oktober 2024 | 09:33
49 Daftar Calon Menteri Prabowo, Ada Imam Besar Istiqlal hingga Mantan Istri Ahok
Presiden terpilih Prabowo Subianto telah memanggil 49 orang calon menteri kabinetnya untuk periode 2024-2029.
-
Kamis, 10 Oktober 2024 | 09:30
Badan Gizi Nasional Perkirakan Anggaran Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp800 M Per Hari
Badan Gizi Nasional memperkirakan anggaran untuk tahap awal program Makan Bergizi Gratis akan mencapai Rp800 miliar per hari. Angka ini setara dengan 75 persen dari total anggaran Rp1,2 triliun per hari.
-
Sabtu, 28 September 2024 | 09:57
Tak Terima Akun Fufufafa Dikaitkan Gibran, Relawan Jokowi Laporkan Roy Suryo
Organisasi relawan Pasukan Bawah Tanah (Pasbata) Jokowi melaporkan politisi senior sekaligus pakar telematika Roy Suryo ke Bareskrim Polri.
-
Rabu, 11 September 2024 | 17:04
Bela Gibran, Menkominfo Sebut Akun Kaskus Fufufafa Milik Orang Lain
Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi menegaskan bahwa akun Kaskus bernama 'Fufufafa' yang ramai diperbincangkan beberapa hari terakhir tidak terkait dengan Wakil Presiden terpilih, Gibran Rakabuming Raka.
-
Senin, 2 September 2024 | 11:02
Belajar dari Gibran, Begini Cara Hapus Jejak Digital di Internet
Belakangan ini, publik dikejutkan dengan akun Kaskus yang diduga milik Gibran Rakabuming, putra Presiden Joko Widodo sekaligus wakil presiden terpilih 2024-2029.
-
Selasa, 13 Agustus 2024 | 15:42
Gerinda Hiraukan Bantahan Pemkot Tangsel Soal Lansia Tak Punya KIS-BPJS
Partai Gerinda tidak mau menanggapi bantahan Pemerintah Kota (Pemkot) Tangsel soal warga lansia yang tidak punya Kartu Indonesia Sehat (KIS) dan BPJS Kesehatan.
-
Minggu, 11 Agustus 2024 | 11:22
Pemkot Tangsel Bantah Tudingan Marshel Soal Lansia Tak Miliki KIS-BPJS
-Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tangsel dr. Allin Hendalin membantah adanya sejumlah lansia di daerah Pondok Betung, dan Rengas tidak miliki Kartu Indonesia Sehat (KIS) atau akses layanan BPJS.
-
Jumat, 9 Agustus 2024 | 20:59
Blusukan Didampingi Marshel di Tangsel, Gibran Sebut Tak Terkait Pilkada
Wakil Presiden (Wapres) terpilih Gibran Rakabuming Raka blusukan ke dua lokasi di Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Jumat 09 Agustus 2024.
-
Senin, 5 Agustus 2024 | 16:09
Tampung Program Prioritas Presiden Terpilih, Pemerintah Matangkan RAPBN 2025
TANGERANGNEWS.com-Pemerintah terus mematangkan rencana kerja pemerintah dan rancangan anggaran pendapatan dan belanja negara (RAPBN) tahun 2025.
-
Senin, 5 Agustus 2024 | 13:15
Tinjau Makan Bergizi Gratis di Kota Tangerang, Gibran: Enak Nggak Makannya
Gibran Rakabuming Raka meninjau langsung ujicoba makan bergizi gratis di Kota Tangerang, Senin 5 Agustus 2024.
-
Senin, 5 Agustus 2024 | 12:27
Hari ini Gibran Tinjau Makan Bergizi Gratis di Kota Tangerang
Wakil Presiden terpilih Gibran Raka Buming kembali mendatangi Kota Tangerang, Senin 5 Agustus 2024. Putra Presiden Joko Widodo itu meninju ujicoba makan bergizi gratis yang diselenggarakan di beberapa sekolah di Kota Tangerang.
-
Senin, 5 Agustus 2024 | 11:16
Jokowi Minta RAPBN 2025 Akomodir Program Prabowo-Gibran
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta program yang dicanangkan Presiden terpilih Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka agar dapat diakomodir saat penyusunan Rancangan APBN tahun 2025.
-
Selasa, 30 Juli 2024 | 16:26
Gibran Siap Menangkan Faldo di Pilkada Kota Tangerang
Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka mengatakan dirinya bakal memenangkan Faldo Maldini sebagai Bakal Calon Wali Kota Tangerang 2024.
-
Selasa, 30 Juli 2024 | 13:54
Gibran Bantah Biaya Makan Gratis Rp7.500, Bakal Uji Coba Pekan Depan di Kota Tangerang
Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka membantah nominal biaya makan gratis sebesar Rp7.500 per anak. Biaya tersebut masih dalam perhitungan sehingga belum dipastikan.
-
Tatap Muka Terakhir, Warga Matagara Solid Dukung Maesyal-Intan
-
Hujan Deras, Kota Tangerang Dilanda Banjir hingga Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga
-
Jelang Pencoblosan, Buruh se-Banten Doakan Andra Soni
-
Buka 4 Gerai di Tangerang Raya, Digiplus Hadirkan Beragam Gagdet Terbaru
-
Dukung Program Ketahanan Pangan, Polsek Jatiuwung Tanam Sayur dan Lepas Benih Ikan