Warga Tagih Janji Pemkot Tangsel Soal Wacana Pembangunan PLTSa di TPA Cipeucang
Rabu, 11 September 2024 | 23:00
Warga Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mempertanyakan janji pemerintah daerah setempat, mengenai rencana pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa) di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Cipeucang.