Connect With Us

Ini Hasil Tes Kesehatan 3 Pasangan Calon Kada Tangsel

Putri Rahmawati | Jumat, 31 Juli 2015 | 17:41

IDI Tangsel menyerahkan hasil tes pemeriksaan tiga pasangan calon kepala daerah setempat, Jumat (31/Juli/2015). (Putri Rahmawati / Tangerangnews)

 

TANGERANG SELATAN-IDI Kota Tangsel akhirnya  menyelesaikan hasil pemeriksaan tes kesehatan bakal calon kepala daerah Kota Tangsel pada Jumat (31/7/2015) kepada KPU setempat.

Ketua Pelaksana Pemeriksaan Suhara M mengatakan, berdasarkan hasil pemeriksaan dari ketiga pasangan calon tidak ditemukan faktor resiko yang dapat mengakibatkan ketidak mampuan untuk melaksanakan tugas dan kewajiban sebagai wali kota dan wakil wali kota Tangsel.

”Resiko seperti itu tidak ada, ini sudah menjadi kesimpulan rapat pleno yang dilaksanakan pada tanggal 30 Juli 2015 kemarin, " ujar Suhara.

Sementara Ketua IDI Kota Tangsel Imbar Oemar Gozali menjelaskan, penyerahan dokumen hasil kesehatan para calon kepala daerah Kota Tangsel sudah bisa dilihat melalui KPU Kota Tangsel.

"IDI hanya menyerahkan hasil pemeriksaan kesehatan para calon kepala daerah Selebihnya kita serahkan semuanya kepada KPU Tangsel. Karena itu ranahnya KPU bukan IDI," jelas Imbar

 

TANGSEL
Warga Tangsel Didorong Atasi Sampah Mandiri Lewat Budidaya Maggot

Warga Tangsel Didorong Atasi Sampah Mandiri Lewat Budidaya Maggot

Rabu, 28 Januari 2026 | 23:36

Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) mendorong budidaya maggot sebagai solusi pengelolaan sampah organik rumah tangga yang menjadi penyumbang besar tumpukan sampah di wilayah tersebut.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

KAB. TANGERANG
890 Rumah di Kronjo Masih Terendam Banjir, Warga Desak Normalisasi dan Pembangunan Tanggul Sungai

890 Rumah di Kronjo Masih Terendam Banjir, Warga Desak Normalisasi dan Pembangunan Tanggul Sungai

Rabu, 28 Januari 2026 | 21:15

Sebanyak 890 rumah di Desa Cirumpak, Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang, masih terendam banjir yang diakibatkan luapan Sungai Cimanceuri dan Cipasilian hingga saat ini, Rabu 28 Januari 2026.

OPINI
Perayaan Imlek di Masjid Istiqlal, Sinkretisme Agama yang Dilarang Islam

Perayaan Imlek di Masjid Istiqlal, Sinkretisme Agama yang Dilarang Islam

Senin, 26 Januari 2026 | 18:51

Suatu ketika kafir Quraish menawarkan kepada Rasulullah Muhammad saw agar Rasulillah Muhammad saw berkenan untuk menyembah sesembahan mereka sehingga merekapun berkenan menyembah Allah Swt, secara bergantian.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill