Connect With Us

Mahfud Tewas Ditabrak Tronton dari Belakang di JLS

Denny Bagus Irawan | Senin, 10 Oktober 2016 | 09:00

Jasad Mahfud saat dievakuasi dari lokasi. (@TangerangNews.com 2016 / Raden Bagus Irawan)

 

TANGERANGNews.com-Kecelakaan hingga merengut korban jiwa terjadi di Jalan Raya Lingkar Selatan, Desa Kadusirung, Kecamatan Pagedangan, Kabupaten Tangerang pada Minggu (9/10/2016) malam sekitar pukul 21.30 WIB.

Korban diketahui bernama Mahfud, 34 warga Kampung Guha RT 04/03 Desa Ciminyak, Kecamatan Muncang, Kabupaten Lebak, Banten.  

“Saat korban tengah melintas dari arah Legok menuju ke Serpong ditabrak truk besar dari belakang, sehingga korban terjatuh dan terlindas kepalanya,” ujar Mustarudin,rekan korban yang juga berasal dari Kabupaten Lebak, Banten.

Motor korban, yakni Honda Vario warna hitam dengan nomor polisi B-6510-WNZ juga ikut hancur.

“Truk tronton itu bernomer Polisi B-9427-BIQ, korban terlindas ban tronton sehingga korban langsung tewas seketika. Sementara itu mobil tronton tersebut melaju ke arah Serpong dan sempat di kejar warga namun tidak bisa di amankan,” ujar AKP Mansuri, Kasubag Humas Polres Kota Tangsel, hari ini.  

 

 

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

KAB. TANGERANG
Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini

Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini

Kamis, 21 November 2024 | 19:52

Ratusan warga Desa Buaranjati, Kecamatan Sukadiri, berbondong-bondong untuk menyampaikan aspirasinya kepada calon Wakil Bupati Tangerang nomor urut 02, Intan Nurul Hikmah, pada Kamis, 21 November 2024.

KOTA TANGERANG
Menu MBG di SMKN 3 Kota Tangerang Dibuat Siswa Jurusan Tata Boga

Menu MBG di SMKN 3 Kota Tangerang Dibuat Siswa Jurusan Tata Boga

Kamis, 21 November 2024 | 18:52

Pelaksanaan uji coba program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali digelar di Kota Tangerang, dimana kali ini menyasar tingkat SMA.

TANGSEL
Puluhan Truk Langgar Jam Operasional Ditilang di Tangsel

Puluhan Truk Langgar Jam Operasional Ditilang di Tangsel

Kamis, 21 November 2024 | 16:21

Dinas Perhubungan (Dishub) Tangerang Selatan (Tangsel) menilang puluhan unit truk tambang dan barang yang melanggar izin jam operasional di daerah tersebut, Kamis 22 November 2024.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill