Connect With Us

Polisi masih mencari material peluru nyasar di rumah Anggota DPR

Yudi Adiyatna | Kamis, 4 Mei 2017 | 15:00

Tim Forensik Mabes Polri sedang Olah TKP di kediaman anggota DPR Fraksi PKS Jazuli Juwaini, di Ciputat, Kota Tangerang Selatan, Kamis (5/4/2017). (@TangerangNews2017 / Yudi Adiyatna)

TANGERANGNEWS.com-Polisi masih mencari material bukti dari insinden berlubangnya kaca jendela kamar di lantai dua Rumah Ketua Fraksi PKS DPR RI, Kamis 4 Mei 2017.

Sejumlah tetangga dan orang dekat disekitar lingkungan rumah Jazuli pun didatangi Polisi untuk dimintai keterangan.

Pantauan di lokasi, Polisi masih mencari material dari insiden berlubangnya kaca jendela  salah satu kamar di lantai dua rumah milik Ketua Fraksi PKS tersebut. Tak banyak keterangan yang bisa didapat dari pekerja yang ada di rumah Jazuli Pun tak nampak pengamanan berarti dari kejadian ini. Namun Polisi masih melakukan olah TKP dan mencari sejumlah alat bukti.

Ismiyah, 48, seorang PRT di perumahan Palem residence yang berjarak sekitar 100 meter dari rumah Jazuli, mengaku mendengar dua kali suara letusan dari dekat rumah majikannya.

"Hari Selasa sekitar jam 2 atau jam 3 siang memang ada dua kali suara. Seperti suara ledakan kecil. Saya kira suara mesin air," katanya.

BANTEN
Telkomsel Pastikan Jaringan Kuat di Jalur Penyeberangan Merak-Bakauheni Selama Mudik Lebaran

Telkomsel Pastikan Jaringan Kuat di Jalur Penyeberangan Merak-Bakauheni Selama Mudik Lebaran

Jumat, 19 April 2024 | 01:17

Sebagai perusahaan telekomunikasi berbasis digital yang terdepan, Telkomsel berkomitmen untuk memberikan solusi konektivitas jaringan dengan kecepatan tinggi di sepanjang jalur laut pelabuhan Merak - Bakauheni.

KOTA TANGERANG
Kumuh dan Bikin Macet, Pasar Sipon Kota Tangerang Bakal Segera Ditata

Kumuh dan Bikin Macet, Pasar Sipon Kota Tangerang Bakal Segera Ditata

Jumat, 19 April 2024 | 09:51

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang berencana melakukan penataan terhadap Pasar Sipon, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang.

HIBURAN
Sedih Kembali Bekerja Usai Libur Panjang, Simak 5 Cara Mengatasi Post Holiday Blues

Sedih Kembali Bekerja Usai Libur Panjang, Simak 5 Cara Mengatasi Post Holiday Blues

Rabu, 17 April 2024 | 10:25

Setelah menikmati liburan Lebaran yang menyenangkan, banyak pekerja mengalami apa yang disebut sebagai post holiday blues, yakni perasaan sedih dan kehilangan ketika kembali ke rutinitas kerja.

NASIONAL
Info Lowongan Kerja, Simak Syarat dan Kualifikasi Rekrutmen KAI

Info Lowongan Kerja, Simak Syarat dan Kualifikasi Rekrutmen KAI

Kamis, 18 April 2024 | 12:51

PT Kereta Api Indonesia (Persero), atau KAI, tengah membuka rekrutmen terbaru untuk tahun 2024 dengan menawarkan lowongan kerja bagi lulusan S1 dari berbagai jurusan.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill