Connect With Us

Ditabrak Tronton, Pengendara Motor Tewas di Serpong

Yudi Adiyatna | Selasa, 3 Juli 2018 | 16:00

Jenazah seorang pengendara sepeda motor yang tewas setelah mengalami kecelakaan ditabrak sebuah kendaraan mobil tronton yang melintas di Jalan BSD Boulevard Timur,Serpong Tangsel,Selasa (3/7/2018). (@TangerangNews / Yudi Adiyatna)

TANGERANGNEWS.com-Seorang pengendara sepeda motor tewas usai mengalami kecelakaan ditabrak sebuah kendaraan mobil tronton yang melintas di Jalan BSD Boulevard Timur, Serpong Tangsel, Selasa (3/7/2018).

Kecelakan itu tepat di depan Mc Donald, Sunburst BSD, sekitar pukul 15.00 WIB.

Informasi yang dihimpun, sepeda Yamaha Vixon nopol B 6086 WCI itu berpenumpang tiga orang.

"Korban tewas penumpang perempuan, satu lagi kritis di Rawat di RS Eka Hospital BSD," terang Kasat Lantas Polres Tangsel AKP Lalu Hedwin.

Sementara identitas korban belum diketahui. Saat ini, petugas masih mencari tahu identitas kedua korban naas tersebut.

Petugas juga belum bisa memberikan keterangan kronologis kecelakaan itu. Barang bukti sepeda motor yang ringsek dan dua buah helm diamankan pihak kepolisian. 

"Pengemudi trontonnya masih kita kejar," tukasnya.(MRI/RGI)

HIBURAN
Kenapa Kucing Suka Tidur di Alat Elektronik? Ini Alasannya

Kenapa Kucing Suka Tidur di Alat Elektronik? Ini Alasannya

Jumat, 22 November 2024 | 10:42

Bagi para pemilik kucing, pemandangan kucing yang tidur atau duduk di atas alat elektronik seperti laptop atau komputer tentu sudah sangat familiar.

KAB. TANGERANG
Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini

Warga Sukadiri Keluhkan Harga Komoditi Pangan, Maesyal-Intan Bakal Lakukan Ini

Kamis, 21 November 2024 | 19:52

Ratusan warga Desa Buaranjati, Kecamatan Sukadiri, berbondong-bondong untuk menyampaikan aspirasinya kepada calon Wakil Bupati Tangerang nomor urut 02, Intan Nurul Hikmah, pada Kamis, 21 November 2024.

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

OPINI
Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Jemput Bola Kejar Pajak, Haruskah?

Senin, 18 November 2024 | 14:36

Tidak bisa dimungkiri, dalam sistem kapitalisme sumber pemasukan utama negara didapatkan dari pajak. Maka tidak heran jika akhirnya berbagai cara dilakukan demi menertibkan rakyat dalam membayar pajak

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill