Connect With Us

Ruang Isolasi

Mohamad Romli | Sabtu, 28 Maret 2020 | 13:35

Ruang perawatan medis di RSPI Sulianti Saroso, Jakarta. (Istimewa / Istimewa)

 

Setelah 4 hari di ruang IGD, Panji kemudian dipindahkan ke ruang Isolasi khusus, di mana ruangan tersebut hanya diisi oleh dirinya.

"Di ruang isolasi tersebut saya merasa lebih nyaman, dikarenakan di ruang tersebut saya benar-benar dapat beristirahat tanpa adanya gangguan suara batuk atau suara-suara teriakan pasien lainnya seperti di ruang IGD," ujarnya.

Ruangan tersebut berukuran sekitar 4x6 meter. Beragam fasilitas yang tersedia diantaranya kamar mandi, ranjang tempat tidur yang lebih nyaman, lemari untuk menaruh pakaian serta televisi.

Selain itu, terdapat juga kamera pengintai (CCTV) yang tersambung langsung ke ruang perawat. Juga pengeras suara (speaker) khusus di ruangan yang memungkinkan dia berinteraksi dua arah dengan perawat yang berjaga di ruang rawat.

"Selain dipantau secara aktivitas di ruang isolasi, kondisi tubuh saya pun lebih dipantau oleh perawat yang dalam sehari bisa 3-5 kali datang memeriksa kondisi tubuh," terangnya.

"Selain memeriksa suhu tubuh, tensi darah dan memberikan obat-obatan untuk diminum. Perawat pun selalu menanyakan terkait sudah berapa kali kah saya melakukan buang air besar, buang air kecil, hingga jumlah asupan cairan yang diminum. Karena hampir setiap hari saya selalu disediakan dua hingga tiga botol air mineral ukuran 1500 mililiter untuk saya minum," sambungnya

BANTEN
YBM PLN Salurkan 300 Porsi Makanan Bergizi untuk Santri di Pandeglang

YBM PLN Salurkan 300 Porsi Makanan Bergizi untuk Santri di Pandeglang

Senin, 25 November 2024 | 15:19

Yayasan Baitul Mal (YBM) PT PLN (Persero) melalui program Solidarity Food Truck memberikan sebanyak 300 porsi makanan bergizi dibagikan kepada santri dari lima pondok pesantren di Desa Caringin

PROPERTI
48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

48 Unit Rumah Klaster Louise Ludes dalam 3 Jam Peluncuran, Summarecon Serpong Kantongi Rp225 Miliar

Minggu, 17 November 2024 | 21:50

Klaster Louise, hunian bergaya resort di Tangerang langsung ludes terjual pada tahap satu peluncuran, Sabtu 17 November 2024.

TANGSEL
Polisi Sarankan Korban Tertimpa Atap Material Mal Living World Buat Laporan

Polisi Sarankan Korban Tertimpa Atap Material Mal Living World Buat Laporan

Senin, 25 November 2024 | 22:01

Kepolisian masih menunggu laporan pihak korban dalam peristiwa material atap jatuh dari Mal Living World, Alam Sutera, Serpong, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), akibat hujan angin kencang, pada Jumat 22 November 2024.

SPORT
Rekor Buruk 11 Pertandingan Tak Pernah Menang, Begini Cara Persita Kalahkan Barito Putera

Rekor Buruk 11 Pertandingan Tak Pernah Menang, Begini Cara Persita Kalahkan Barito Putera

Senin, 25 November 2024 | 06:11

Persita Tangerang akhirnya memutus rekor buruk setelah berhasil mengalahkan Barito Putera dengan skor 2-0 dalam lanjutan pekan ke-11 BRI Liga 1 2024/2025, di Stadion Sultan Agung, Bantul, pada Sabtu, 23 November 2024, lalu.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill