Connect With Us

Kasus Covid-19 di Tangsel Mulai Bertambah

Rachman Deniansyah | Senin, 6 Desember 2021 | 18:51

Tangkapan layar data perkembangan COVID-19 Perkecamatan. (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-Kasus penularan Covid-19 di wilayah Tangerang Selatan terpantau masih mengalami peningkatan, walaupun relatif sedikit.

Melalui laman resminya https://lawancovid19.tangerangselatankota.go.id, Dinas Kesehatan Kota Tangsel mencatat terdapat satu kasus baru per hari Senin, 6 Desember 2021 ini. 

Sehingga dilaporkan, saat ini masih terdapat sebanyak 39 pasien yang masih menjalani perawatan.

	Tangkapan layar data perkembangan COVID-19 Perkecamatan.

Tambahan satu pasien tersebut, membuat total kasus Covid-19 di Tangsel menjadi berjumlah 31.261 kasus.

Sementara itu, di sisi lain ada sebanyak 5 pasien yang baru saja dinyatakan sembuh. Sehingga jumlah pasien yang kini telah dinyatakan sembuh, berjumlah 30.492 orang. 

Lalu untuk kasus kematian, hingga kini tidak ada peningkatan. Total pasien yang wafat akibat Covid-19 kini mencapai 730 kasus.

TANGSEL
Bukan Buang Sampah, Benyamin Tegaskan Kerja Sama dengan Pihak Ketiga Fokus Pengolahan

Bukan Buang Sampah, Benyamin Tegaskan Kerja Sama dengan Pihak Ketiga Fokus Pengolahan

Senin, 12 Januari 2026 | 21:37

Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie menegaskan bahwa rencana kerja sama soal sampah dengan pihak ketiga bukan pembuangan, melainkan skema pengolahan sampah modern yang berfokus pada pengurangan residu.

TEKNO
Digunakan Untuk Konten Tak Senonoh, Komdigi Blokir Sementara Grok AI

Digunakan Untuk Konten Tak Senonoh, Komdigi Blokir Sementara Grok AI

Senin, 12 Januari 2026 | 11:20

Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) resmi memutus sementara akses aplikasi chatbot berbasis kecerdasan artifisial (AI) Grok.

OPINI
Pendidikan sebagai Perlawanan Perempuan terhadap Kemiskinan Struktural

Pendidikan sebagai Perlawanan Perempuan terhadap Kemiskinan Struktural

Senin, 12 Januari 2026 | 20:30

Kemiskinan tidak pernah benar-benar netral. Ia punya wajah, dan sering kali wajah itu adalah perempuan. Ketika kemiskinan terjadi, perempuan biasanya menjadi pihak yang paling dulu mengalah, paling lama bertahan, dan paling sedikit didengar.

KOTA TANGERANG
Alun-alun Ahmad Yani Kota Tangerang Bakal Direvitalisasi Tahun Ini, Adaptasi Konsep Alun-alun Sempur Bogor

Alun-alun Ahmad Yani Kota Tangerang Bakal Direvitalisasi Tahun Ini, Adaptasi Konsep Alun-alun Sempur Bogor

Senin, 12 Januari 2026 | 20:25

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang akan kembali merevitalisasi Alun-alun Ahmad Yani yanh ditargetkan rampung pada 2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill