Connect With Us

Kasus Covid-19 di Tangsel Mulai Bertambah

Rachman Deniansyah | Senin, 6 Desember 2021 | 18:51

Tangkapan layar data perkembangan COVID-19 Perkecamatan. (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-Kasus penularan Covid-19 di wilayah Tangerang Selatan terpantau masih mengalami peningkatan, walaupun relatif sedikit.

Melalui laman resminya https://lawancovid19.tangerangselatankota.go.id, Dinas Kesehatan Kota Tangsel mencatat terdapat satu kasus baru per hari Senin, 6 Desember 2021 ini. 

Sehingga dilaporkan, saat ini masih terdapat sebanyak 39 pasien yang masih menjalani perawatan.

	Tangkapan layar data perkembangan COVID-19 Perkecamatan.

Tambahan satu pasien tersebut, membuat total kasus Covid-19 di Tangsel menjadi berjumlah 31.261 kasus.

Sementara itu, di sisi lain ada sebanyak 5 pasien yang baru saja dinyatakan sembuh. Sehingga jumlah pasien yang kini telah dinyatakan sembuh, berjumlah 30.492 orang. 

Lalu untuk kasus kematian, hingga kini tidak ada peningkatan. Total pasien yang wafat akibat Covid-19 kini mencapai 730 kasus.

TANGSEL
IPM Tangsel Capai 84,81, Angka Pengangguran Turun Jadi 5,09 Persen

IPM Tangsel Capai 84,81, Angka Pengangguran Turun Jadi 5,09 Persen

Senin, 26 Januari 2026 | 19:04

Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) mencatatkan kenaikan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) menjadi 84,81 per Januari 2026.

OPINI
Perayaan Imlek di Masjid Istiqlal, Sinkretisme Agama yang Dilarang Islam

Perayaan Imlek di Masjid Istiqlal, Sinkretisme Agama yang Dilarang Islam

Senin, 26 Januari 2026 | 18:51

Suatu ketika kafir Quraish menawarkan kepada Rasulullah Muhammad saw agar Rasulillah Muhammad saw berkenan untuk menyembah sesembahan mereka sehingga merekapun berkenan menyembah Allah Swt, secara bergantian.

TEKNO
Wajib Tahu! 8 Fitur Aplikasi yang Bikin Trading Jadi Lebih Mudah dan Efisien

Wajib Tahu! 8 Fitur Aplikasi yang Bikin Trading Jadi Lebih Mudah dan Efisien

Senin, 26 Januari 2026 | 19:23

Trader kini semakin mengutamakan aplikasi trading yang praktis dan serba terintegrasi. Simak fitur-fitur yang mendukung analisa, efisiensi, dan kenyamanan trading modern.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill