Connect With Us

Pabrik Obat Ilegal di Jatiuwung Produksi 660 Ribu Butir per Hari

Yudi Adiyatna | Kamis, 28 September 2017 | 15:00

Kapolres Tangsel AKBP Fadli Widiyanto saat menginterogasi salah satu pegawai pembuat obat-obatan Ilegal, Kamis (28/9/2017). (@TangerangNews2017 / Yudi Adiyatna)

TANGERANGNEWS.com-Pabrik obat-obatan ilegal di Jatiuwung, Kota Tangerang, yang digerebek oleh aparat Polres Tangsel, Kamis (28/9/2017), diketahui dalam seharinya memproduksi sebanyak 660 ribu butir jenis Tramadol dan Hexymer.

"Sehari mereka produksi sebanyak 80 Kg dan diedarkan di wilayah Tangerang. Kalau dijumlahkan sekitar 660 ribu butir," ungkap Kapolres Tangsel AKBP Fadli Widiyanto. BACA JUGA : Pabrik Tramadol di Jatiuwung Digerebek Polres Tangsel

Dari lokasi penggerebekan, polisi berhasil menyita bahan baku pembuatan obat palsu tersebut seperti Farmakot, Titan, Talk, pewarna obat, PEG serta mesin pembuatan obat. "Omset mereka sekitar Rp 700 juta per hari," ungkap Fadli.

polisi

Kapolres Tangsel AKBP Fadli Widiyanto bersama Kasat Reskrim Polres Tangsel, AKP Alexander Yurikho, saat mengecek mesin pembuatan obat-obatan Ilegal, Kamis (28/9/2017).

Selain berhasil mengamankan para pelaku  yang memperoduksi obat-obatan tersebut, pihak kepolisian hingga kini masih mengejar satu orang pemilik pabrik yang bersatus DPO. BACA JUGA : Awas, Obat Terlarang Beredar di Rajeg Tangerang

"Mereka (yang ditangkap) ada yg level di bawah pemilik. Saat ini kita berusaha mengejar yang bertanggungjawab atas operasional obat ilegal ini," jelas Fadli.(RAZ)

TOKOH
Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Mengenal Baden Powell dan Sejarah Dicetuskannya Pramuka

Kamis, 22 Februari 2024 | 15:37

Praja Muda Karana atau Pramuka merupakan gerakan kepanduan paling populer yang dicetuskan oleh Baden Powell.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pra-PPDB SMP Kota Tangerang 2024/2025 Dibuka, Ini Alur dan Syarat Pendaftarannya 

Pra-PPDB SMP Kota Tangerang 2024/2025 Dibuka, Ini Alur dan Syarat Pendaftarannya 

Rabu, 17 April 2024 | 09:55

Dinas Pendidikan Kota Tangerang kembali membuka Pra Penerimaan Peserta Didik Baru (Pra-PPDB) untuk tahun ajaran 2024/2025.

PROPERTI
Hadirkan Hunian Premium, Paramount Land Perkenalkan New Matera

Hadirkan Hunian Premium, Paramount Land Perkenalkan New Matera

Rabu, 3 April 2024 | 06:47

Dalam rangka menghadirkan hunian premium dengan fasilitas lengkap dan lokasi strategis, serta akses cepat untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari bagi konsumen kelas atas

BANDARA
Imbas Erupsi Gunung, AirNav Perpanjang Penutupan Bandara Sam Ratulangi Manado 

Imbas Erupsi Gunung, AirNav Perpanjang Penutupan Bandara Sam Ratulangi Manado 

Kamis, 18 April 2024 | 15:03

Gunung Ruang di Sulawesi Utara mengalami erupsi dengan ketinggian letusan mencapai 3725 meter di atas permukaan laut pada Rabu, 17 April 2024.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill