Connect With Us

Total 81 Warga Gerendeng Tangerang Positif COVID-19

Achmad Irfan Fauzi | Kamis, 10 Juni 2021 | 17:26

Lingkungan RW 11 Kelurahan Gerendeng, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang, Kamis 10 Juni 2021. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com-Kasus COVID-19 di RW 11 Kelurahan Gerendeng, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang terus bertambah. 

Total ada 81 warga yang terkonfirmasi positif COVID-19. Mereka yang positif COVID-19 berasal dari kalangan dewasa anak-anak, hingga balita. 

"Perkembangan hari ini sampai siang tadi, jumlah warga yang positif ada 81 orang, dari total 4 RW yang sudah menjalani swab massal," jelas Mahbub, warga RW11 Kelurahan Grendeng, Kamis 10 Juni 2021.

Baca Juga :

Menurutnya, seluruh pasien yang sudah terkonfirmasi positif COVID-19 telah dibawa ke rumah isolasi terkonsentrasi di Kelurahan Jurumudi dan Gebang Raya. 

"Adapun untuk keluarga yang terdampak diberikan bantuan sembako guna membantu mengurangi beban dari warga," katanya. 

Ia menambahkan, situasi warga juga diperketat. Warga tidak diperbolehkan untuk keluar masuk kecuali yang berkepentingan mendesak. (RED/RAC)

HIBURAN
Mal Ciputra Tangerang Ajak Keluarga Jelajahi Dunia Prasejarah di Event Dino Kingdom

Mal Ciputra Tangerang Ajak Keluarga Jelajahi Dunia Prasejarah di Event Dino Kingdom

Rabu, 5 November 2025 | 19:51

Mal Ciputra Tangerang mengubah atrium utamanya menjadi hutan prasejarah yang penuh petualangan melalui acara spektakuler bertajuk “Dino Kingdom".

NASIONAL
Kenali Penyebab dan Penanganan Kaki Diabetes agar Tak Berakhir Amputasi

Kenali Penyebab dan Penanganan Kaki Diabetes agar Tak Berakhir Amputasi

Kamis, 6 November 2025 | 20:48

Diabetes Melitus (DM) kronis seringkali dianggap remeh, padahal kondisi gula darah tinggi (hiperglikemia) dalam jangka panjang adalah pemicu kerusakan masif pada organ vital.

PROPERTI
Summarecon Serpong Hadirkan Hunian Premium 3 Lantai dengan Double High Ceiling, Terjual Lebih dari 50%

Summarecon Serpong Hadirkan Hunian Premium 3 Lantai dengan Double High Ceiling, Terjual Lebih dari 50%

Jumat, 31 Oktober 2025 | 23:19

PT Summarecon Agung Tbk (Summarecon Serpong) kembali meluncurkan hunian mewah di kawasan The Springs Gading Serpong, Tangerang dengan meluncurkan Ardea.

BANTEN
Siap Dibangun Desember 2025, Gubernur Banten Kebut Kerja Sama PSEL TPA Jatiwaringin

Siap Dibangun Desember 2025, Gubernur Banten Kebut Kerja Sama PSEL TPA Jatiwaringin

Kamis, 6 November 2025 | 11:49

Gubernur Banten Andra Soni memimpin Rapat Koordinasi lintas daerah untuk mempercepat realisasi Pengolahan Sampah menjadi Energi Listrik (PSEL) di Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) Jatiwaringin, Kabupaten Tangerang.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill