Connect With Us

Kawasan GOR Tangerang Kebanjiran, Lalin Dialihkan

Achmad Irfan Fauzi | Selasa, 16 Februari 2021 | 13:11

Anggota polisi lalu lintas saat mengarahkan pengendara ke jalur yang dapat dilintasi kendaraan dengan normal, Selasa (16/2/2021). (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com—Kawasan GOR Tangerang tepatnya di Jalan Dimyati kebanjiran dengan ketinggian air sekitar 30 sentimeter sehingga tak dapat dilintasi kendaraan dengan normal. Kepolisian pun melakukan rekayasa dengan pengalihan arus lalu lintas. 

"Rekayasa arus yang melintas depan GOR dialihkan lewat belakang GOR," ujar Kasat Lantas Polres Metro Tangerang Kota AKBP Jamal Alam dalam keterangan tertulisnya, Selasa (16/2/2021). 

Menurutnya, rekayasa lalu lintas tersebut diberlakukan selama genangan air surut. Dilaporkan, genangan air juga terjadi di Jalan MH Thamrin Kota Tangerang dengan ketinggian air sekitar 30 cm. 

Baca Juga :

"Di Jalan Thamrin, anggota kami juga sudah di lokasi. Dan kendaraan masih dapat melintas, namun pelan," ungkapnya.

Adapun dampak genangan air di Jalan MH Thamrin, kendaraan yang melintas terjebak kemacetan mulai di depan Tangcity Mal menuju Serpong. (RAZ/RAC)

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

KOTA TANGERANG
Empati Bencana Sumatera, HUT ke-33 Kota Tangerang Digelar Sederhana

Empati Bencana Sumatera, HUT ke-33 Kota Tangerang Digelar Sederhana

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:53

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang akan segera memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-33 Kota Tangerang Tahun 2026 pada 28 Februari 2026, mendatang dengan mengangkat tema “33 Tahun Kota Tangerang, Bersama Melayani, Tiada Henti”.

HIBURAN
Penggagas Soundtrack KKN di Desa Penari Ciptakan Lagu Tepis Stereotip Horor Gunung Kawi

Penggagas Soundtrack KKN di Desa Penari Ciptakan Lagu Tepis Stereotip Horor Gunung Kawi

Jumat, 9 Januari 2026 | 13:50

Musisi asal Gunung Kawi, Matoha Mino, merilis lagu berjudul Gunung Kawi sebagai bentuk respons terhadap persepsi yang menurutnya keliru dan telah lama berkembang di masyarakat terkait stigma tentang Gunung Kawi

SPORT
Rebut 3 Poin, Ini Resep Persita Patahkan Kutukan Tak Pernah Menang dari Borneo FC

Rebut 3 Poin, Ini Resep Persita Patahkan Kutukan Tak Pernah Menang dari Borneo FC

Senin, 12 Januari 2026 | 11:38

Persita Tangerang berhasil mengalahkan Borneo FC dengan skor 2-0 pada pekan ke-17 BRI Super League 2025/2026 dalam laga yang berlangsung di Indomilk Arena, Jumat, 9 Januari 2026, lalu.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill